Anda di halaman 1dari 1

BAB V

PENUTUP

5.1 Kesimpulan
Proses retrosintesis adalah proses pembelahan molekul target sintesis menuju ke materi start
yang tersedia melalui serangan pemutusan ikatan (diskoneksi) dan perubahan gugus fungsi
atau onterkonversi gugus fungsional (IGF). Restrosintesis adalah langkah awal sebelum
melakukan sintesis suatu senyawa target.

Mensintesis senyawa target (asam etil 4-metil oktanoat) digunakan heksanal sebagai
prekursor, yang berlangsung dalam empat tahap reaksi, melalui reaksi Mannich, reduksi dan
penataan ulang Claisen.

Produk sintesis asam etil-4-metiloktanoat feromon agregasi Kumbang Badak (Oryctes


rhinoceros Linn) menggunakan reaksi Mannich dan penataan ulang Claisen sebesar 50,53% .
Rute yang pendek dan start material yang murah tidak menjamin besarnya rendemen dapat
diperoleh. Sehingga perlu pemilihan rute sintesis yang lain untuk mendapatkan rendemen
yang lebih besar dengan proses pemurnian yang lebih mudah.

21

Anda mungkin juga menyukai