Anda di halaman 1dari 2

PENARIKAN / RECALL OBAT

RumahSakit TK III No. Dokumen No. Revisi Halaman


04.06.03 1 dari 2
DR.SOETARTO
YOGYAKARTA

Tanggal terbit Ditetapkan,


Kepala Rumah Sakit
PEDOMAN
dr. Moch.Hasyim
Letnan Kolonel CKM NRP 32518

1. Obat ialah suatu bahan atau paduan bahan-bahan yang


dimaksudkan untuk digunakan dalam menetapkan diagnosis,
mencegah, mengurangkan, menghilangkan, menyembuhkan
PENGERTIAN
penyakit atau gejala penyakit, luka atau kelainan badaniah dan
rohaniah pada manusia atau hewan dan untuk memperelok atau
memperindah badan atau bagian badan manusia termasuk obat
tradisional.
2. Penarikan/Recall adalah upaya, pekerjaan dan kegiatan menarik
obat dari persediaan diruang perawatan / unit pelayanan yang
disebabkan karena rusak,ED, tidak memenuhi syarat, ditarik dari
peredaran oleh Pemerintah dan berdasarkan monitoring
membahayakan keselamatan pasien.

TUJUAN 1. Sebagai pedoman dalam penarikan /recall obat


2. Melindungi keselamatan pasien dari penggunaan obat yang tidak
memenuhi syarat.

1. Obat yang harus ditarik/recall adalah rusak, ED, ditarik dari


PEDOMAN peredaran oleh pemerintah, dan hasil MESO dinilai
membahayakan keselamatan pasien
PENARIKAN OBAT / RECALL

No. Dokumen No. Revisi


Halaman
RumahSakit TK III 2 dari 2
04.06.03
DR.SOETARTO
YOGYAKARTA
s
2. Penarikan obat rusak dilakukan oleh Instalasi Farmasi atas dasar
laporan dari Instalasi/unit pelayanan atau perawatan baik yang
dilakukan secara khusus maupun atas laporan rutin (bulanan,TW,
Smt, Tahunan).
3. Instalasi Farmasi mengumpulkan dan menyimpan obat hasil
penarikan di gudang khusus atau tempat dalam gudang farmasi
yang di dalam tempat khusus.
4. Setiap periodik Instalasi Farmasi mengirimkan obat rusak/hasil
recall ke Gumat untuk dikumpulkan dan diajukan proses
pencelaan/penghapusan.
5. Penghapusan obat harus mengikuti aturan yang berlaku baik yang
dikeluarkan Kemenkes RI maupun Kemen LH RI.

UNIT TERKAIT Kainstalfarmasi


Kanitgumat

Anda mungkin juga menyukai