Anda di halaman 1dari 1

Soal Ujian Akhir Semester (UAS)

Tahun Akademik 2020/2021

Program studi : Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam


Mata kuliah : Statistik Pendidikan 2
Semester : VI (Enam)
Dosen Pengampu : Muh. Aripin Nurmantoro, S.Pd., M.Pd.
Hari / tanggal :
Waktu :
Sifat ujian : Kerja Mandiri

SOAL
1. Signifikan banyak dikaitkan dengan hasil suatu penelitian, atau kata ini
sering digunakan dalam suatu hasil riset. Apa pengertian signifikan dalam
penelitian.

2. Perumusan hipotesis penelitian merupakan langkah ketiga dalam penelitian


setelah peneliti mengemukakan landasan teori dan kerangka berpikir. Tetapi
perlu diketahui bahwa tidak setiap penelitian harus merumuskan hipotesis.
Penelitian yang bersifat ekploratif dan deskriptif sering tidak perlu
merumuskan hipotesis Saudara jelaskan kembali bentuk-bentuk hipotesis.

3. Setiap analisis regresi pasti ada korelasinya, tetapi analisis korelasi belum
tentu dilanjutkan dengan analisis regresi. Analisis korelasi yang dilanjutkan
dengan regresi yaitu apabila korelasi mempunyai hubungan sebab akibat
atau hubungan fungsional. Saudara diminta deskripsikan Langkah-Langkah
Pengujian regresi sederhana dengan uji F.

==============SELAMAT MENIKMATI==============

Anda mungkin juga menyukai