Anda di halaman 1dari 9

NEGARA FINLANDIA

(Di susun untuk memenuhi tugas mata kuliah Pengantar Ilmu Kesehatan Masyarakat)

DOSEN PENGEMPU
Riza Yuliawati, S.KM., M.IPH

DISUSUN OLEH :
Dionisius Irvan Ubini Meha (2221B0032)

Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat


Fakultas Farmasi, Administrasi Rumah Sakit, Kesehatan Masyarakat, Radiologi
Institut Ilmu Kesehatan Strada
Kediri
2023
DAFTAR ISI

Halaman Sampul....................................................................................................................... 1
Daftar Isi................................................................................................................................... 2
PEMBAHASAN
1.1. Gambaran Umum Geografis Negara Finlandia...................................................
1.2. Gambaran Umum Ekonomi Negara Finlandia ( pedanpatan rata-rata,
Jenis Pekerjaaan ).................................................................................................
1.3. Gambaran Sosial Negara Finlandia (Agama, Ras, Kebudayaan)........................
1.4. Gambaran Kesehatan (Penyebab Kematian Utama, Gambaran Penyakit
Tertinggi)..............................................................................................................
..............................................................................................................................
1.5. Gambaran Kondisi Kependudukan ( Jumlah Penduduk, Piramida
Penduduk, Total Fertility Rate, Infant Mortality Rate, Life Expectancy )...........
1.6. Program Kependudukan di Negara Finlandia.....................................................
Daftar Pustaka.......................................................................................................................
PEMBAHASAN

1.1 Gambaran Umum Geografis negara Finlandia

Finlandia adalah negara dengan ribuan danau dan pulau;187,888 danau dan 179,584
pulau. Salah satu danaunya ,saimaa adalah yang ke 5 terbesar di erofa. Bentuk tanah
Finlandia kebanyakan datar dengan beberapa Bukit dan titik tertingginya ,haltitunturi
pada 1328 m,berada di ujung utara laplandia.

1.2 Gambaran umum Ekonomi negara finlandia (pendapatan rata-rata dan dan jenis
pekerjaan).

 Gambaran umum negara finlandia


Finlandia adalah negara Republic parlamenter dengan pemerintah pusatnya di ibu
kota helsinki, dengan pemerintah lokal 317 ,munisifalitas ,dan daerah otonomi
kependudukan Aland. Lebih dariv1,4 juta jiwa yang tinggal di kawasan helsinki
raya ,yang menghasilkan sepertiga dari produk domestik bruto negara .

 Pendapatan Rata-rata , dan jenis-jenis pekerjaan.


Finlandia memiliki ekonomi yang sangat terindustrialisasi, dengan pendapatan per
kapita yang sejajar dengan prancis, Jerman, dan Swedia. Sektor ekonomi terbesar
adalah jasa dengan 65,7 persen, di ikuti oleh manufaktur dan penggilingan 31,4
persen, ekonomi primer menyumbang 2,9 persen, mengacu dengan perdagangan
internasional sektor ekonomi kunci adalah manufaktur. Industri terbesar adalah
elektronik (21,6 persen) mesin kendaraan dan produk logam lainnya (21,1 persen)
Finlandia memiliki sumber daya kayu dan berbagai mineral serta air tawar
kehutanan Dan pabrik kertas.

1.3 Gambaran sosial negara(Agama dan ras kebudayaan)

Penduduk di negara Finlandia terkenal sebagai orang paling bahagia di dunia di tahun
2019. Dengan jumlah penduduk mencapai 5,513 juta di tahun 2018 dan luas wilayah
mencapai 338.145 km persegi, ada beberapa faktor yang menyebabkan mengapa masyarakat
Finladia memiliki tingkat kebahagian teratas di dunia yaitu:

1. Mempunyai Ekonomi Yang Kuat


Negara terkaya bukan menjadi jaminan masyarakatnya merasa bahagia, yang terpenting
adalah tentang bagaimana negara tersebut dapat menjaga kestabilan ekonomi global.
Finlandia mengalami kemerosotan ekonomi beberapa kali, namun berhasil bangkit dengan
cepat. Tercatat hanya sekitar 6% dari populasi Finlandia yang hidup dalam kemiskinan serta
jumlah pekerja miskin terendah di UE. Untuk mengatasi kemerosotan tersebut pemerintah
menaikkan pajak tinggi kepada warganya. Uang pajak tersebut benar – benar dimanfaatkan
untuk diinvestasikan dalam menjalankan seluruh program sosial seperti layanan kesehatan
gratis, pendidikan tinggi gratis, pengangguran hingga kotak bayi gratis untuk setiap bayi yang
baru lahir di Finlandia.

2. Korupsi Rendah
Untuk tingkat korupsi di pemerintahan termasuk terendah bahkan di tingkat kepolisian. Tidak
heran jika polisi di Finlandia terkenal sebagai polisi yang paling terpercaya di dunia. Bahkan
berdasarkan hasil survei tidak ada tindakan korupsi serta kekerasan di lembaga kepolisian.
Korupsi, penipuan, penyalahgunaan jabatan hingga pengelapan sangat jarang terjadi di
Finlandia.

3. Kebebasan Berpendapat
Masyarakat Finlandia bebas melakukan apapun termasuk dalam hal memilih pemimpinnya.
Bahkan bagi para imigran yang datang ke Finlandia, mereka mendapat kebebasan secara fisik
hal ini didukung dari banyaknya ruang terbuka, kebebasan secara sosial berdasarkan undang
– undang. Maka tidak heran jika Finlandia menjadi tempat yang aman untuk didatangi oleh
para imigran dari berbagai negara di seluruh dunia.
1.4 gambaran kondisi penduduk(Jumlah penduduk, Pramida penduduk ,total fertility rate,
infant fertility rate,Life ecfectancy)

1. Gambaran kondisi penduduk


 Jumlah penduduk finlandia
Populasi penduduk di finlandia sebesar 5,6 mn pada tahun 2022, rekor ini naik di banding
sebelumnya yaitu 5,5 orang mn untuk 2021. Data populasi Finlandia di perbarui
tahunan ,dengan rata-rata 2.2 orang mn 1749 sampai 2022, dengan 274 observasi
 Pramida penduduk

memiliki populasi lebih dari 5,53 juta orang dan kepadatan populasi rata-rata 19
jiwa per kilometer persegi (49/sq mi) . Ini menjadikannya negara terpadat ketiga
di Eropa, setelah Islandia dan Norwegia. Distribusi populasi sangat tidak merata:
populasi terkonsentrasi di dataran pantai barat daya yang kecil. Sekitar 85%
tinggal di kota besar dan kecil, dengan 1,5 juta tinggal di wilayah Greater
Helsinki . Sebaliknya, di Lapland Arktik, hanya ada dua penduduk per kilometer
persegi (5,2/sq mi)
 Total pertality rate

 infant fertility rate


The current infant mortality rate for Finland in 2023 is 1.422 deaths per 1000 live
births, a 3.85% decline from 2022. The infant mortality rate for Finland in 2022
was 1.479 deaths per 1000 live births, a 3.65% decline from 2021.
 Life ecfectancy

The term “life expectancy” refers to the number of years a person can expect to
live. By definition, life expectancy is based on an estimate of the average age that
members of a particular population group will be when they die.
1.5 program kependudukan di negara

a. Universitas-universitas unggulan

Di Finlandia, terdapat beberapa universitas unggulan yang masuk dan diakui ke dalam hasil

rilis peringkat universitas-universitas terbaik di dunia.Pada hasil peringkat yang dirilis The

Times Higher Education untuk tahun 2018, University of Helsinki merupakan universitas di

Finlandia yang berhasil masuk top 100 universitas terbaik di seluruh dunia.Universitas

lainnya yang juga masuk perhitungan universitas terbaik di dunia adalah Aalto

University, University of Tampere, University of Oulu, University of Eastern Finland,

dan University of Turku.

b. Tersedianya Program Beasiswa

Biaya uang sekolah bagi penduduk di Finlanda sepenuhnya gratis, ini terjadi berkat dukungan

penuh pemerintah Finlandia untuk menyukseskan pemerataaan kesempatan pendidikan dan

mendorong tingkat pendidikan yang tinggi untuk warna negaranya.Bagaimana

dengan international student? Bagi mahasiswa internasional yang ingin mengambil jurusan

studi untuk program Bachelor dan Masters dengan pengantar bahasa Inggris, mahasiswa

internasional tetap diharuskan untuk membayar uang sekolah yang berjumlah antara 4000-

18.000 Euro/tahun tergantung program jurusan yang diambil.


Daftar pustaka

Cheng, Y.C. (2003). Local Knowledge and Human Development in


Globalization of Education. Centre for Research and International Collaboration
Hong Kong Institute of Education
Djabanor, Jerry Nartey. (2016). Integration of Newly Arrived Immigrant Pupils
Into Schools (Focus Ethnography on Preparation for Basic Education in Finland).
University of Jyvaskyla Publications
Grierson, Helena. (2000). Early Childhood Education and Care Policy in Finland
Nkemasong, Atabonglefac Emilia. (2018). Understanding the Lived Experiences of
Immigrant Students in Finland, University of Eastern Finland Publications
OECD. (2010). PISA 2009 Results: Overcoming Social Background – Equity in Learning
Opportunities and Outcomes (Volume II), PISA, OECD Publishing, Paris, doi:
10.1787/9789264091504-en.
OECD (2012), Equity and Quality in Education: Supporting Disadvantaged Students and
Schools, PISA, OECD Publishing, Paris, doi: 10.1787/9789264130852-en.
OECD (2013), Synergies for Better Learning: An International Perspective on Evaluation
and Assessment, OECD Reviews of Evaluation and Assessment in Education, OECD
Publishing, Paris, doi: 10.1787/9789264190658en.

Tangen, R. (2009). Conceptualizing quality of school life pupil’s perspective: A four


dimensional model. International Journal of Inclusive Education, 829-844
Verger, Antoni dan Altinyelken, Hülya Kosar. (2013). Global Education Reform and The
New Management of Teachers: A Critical Introduction. Educational International
Research Institute

Anda mungkin juga menyukai