Anda di halaman 1dari 3

TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Mata Pelajaran : Komunikasi keperawatan Nama Siswa : Alya Al-zahwa


Hari/Tanggal : September 2019 Kelas : X.Kp 1
Waktu : 60 menit Pendidik :
Kelas/Program : X/Keperawatan Nilai :

I. Jawablah Pertanyaan dibawah ini dengan tepat! (isian 10 soal)


1. seseorang yang berinisiatif menyampaikan pesan kepada orang lain baik verbal maupun
nonverbal disebut... ?
Jawaban : Sender
2.seorang perawat meninformasikan pada pasien dan keluarganya tentang hasil pemeriksaan
darahnya. Perawat menjelaskan secara detail dengan suara yang lemah lembut dan sopan.
Proses komunikasi yang dilakukan oleh perawata disebut dengan proses komunikasi...?
Jawaban : Verbal
3. Seorang siswa yang sedang praktek di ruang flamboyan RSUD “A” melihat klien yang
hampir jatuh dari tempat tidurnya dan siswa tersebut berpikir “dia sepertinya mau jatuh,
saya akan membenarkan posisinya supaya tidak jatu”. Pernyataan siswa diatas disebut
komunikasi...?
Jawaban : Komunikasi intrapersonal
4. seseorang yang menyampaikan pesan disebut...?
Jawaban : Komunikator
5. sesorang yang menerima pesan disebut...?
Jawaban : Komunikan
6. seorang guru melakukan penyuluhan pada 11 siswa yang akan melaksanakan PKL di
ruang A Kelas X tentang 5 momen cuci tangan sebelum. Proses komunikasi yang
terapkan guru tersebut adalah proses kumunikasi...?
Jawaban : Verbal
7. komunikasi secara lisan dan tertulis disebut komunikasi...?
Jawaban : Nonverbal
8. komunikasi yang mampu menghasilkan perubahan sikap seseorang disebut
komunikasi...?
Jawaban : Komunikasi efektif
9. komuniksi yang tanpa menggunakan kata-kata disebut komunikasi...?
Jawaban : Nonverbal

10. komunikasi merupakan suatu proses dimana informasi ditranmisikan melaui simbol,
atau perilaku yang umum. Pernyataan di atas di kemukaan oleh....?
Jawaban : Bernard Barelson & Garry A.Steiner

II. Uraian (5 soal)


1. Sebutkan komponen komunikasi...!
Jawaban: Komunikator,komunikan,pesan,media,umpan balik
2. Jelaskan yang dimaksut komunikasi terapeutik..!
Jawaban: Komunikasi terapeutik adalah komunikasi yang direncanakan secara sadar,
bertujuan dan kegiatannya dipusatkan untuk kesembuhan pasien
3. Jelaskan secara singkat komunikasi verbal dan nonverbal..!
Jawaban: Komunikasi verbal merupakan komunikasi yang dilakukan secara lisan
maupun tertulis, sedangkan komunikasi non verbal adalah jenis komunikasi yang tidak
menggunakan kata-kata, tetapi melakukannya dengan menggunakan ekspresi wajah,
gerakan tangan, intonasi suara dan kecepatan berbicara.
4. Sebutkan faktor penyebab gangguan komunikasi ..!
Jawaban: 1.perkembangan otak abnormal.
2.paparan penyalahgunaan zat atau racun sebelum lahir.
3.bibir sumbing atau langit-langit mulut
4.faktor genetik
5.cedera otak traumatis
6.kelainan saraf
7.stroke
8.tumor di area yang digunakan untuk komunikasi.
5. Sebutkan minimal 2 (dua) hal-hal yang harus diperhatikan saat komunikasi dengan
anak...!
Jawaban: 1. sikap ketika berbicara
2.jangan suka memotong pembicaraan seseorang
3.pandanglah orang tersebut dan dengarkan apa yang di katakan
4.tidak menyinggung masalah pribadi seseorang
5.bahasa yg sopan, santun dan enak di dengar

Anda mungkin juga menyukai