Anda di halaman 1dari 4

Diagnosis Bronkopneumonia, Bronkiolitis dan TB Paru

Preseptor:
dr. Rahman Indra Jaya, Sp.A.

Oleh:
Nanang Priambodo
22360182

KEPANITERAAN KLINIK ILMU KESEHATAN ANAK


FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MALAHAYATI
RSUD JENDRAL AHMAD YANI KOTA METRO
TAHUN 2023

Anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan


Penunjang

Bronkopneumonia Demam, batuk, sesak - Demam Foto toraks AP/ Lateral


napas, biru disekitar - Dispneu yang Kanan, dapat terlihat
mulut, mengigil (pada ditandai dengan infiltrat
anak), kejang pernapasan cepat alveolar maupun
(pada bayi) dan nyeri (takipneu), pernapasan interstitial yang dapat
dada. cuping ditemukan pada
hidung, retraksi dan seluruh lapangan paru.
sianosis Gambaran
- Suara napas vesikuler radiologis lain yang
meningkat sampai dapat di jumpai adalah
bronchial konsolidasi pada satu
- Suara napas lobus atau lebih pada
tambahan ronkhi basah pneumonia lobaris.
halus nyaring. .

Bronkiolitis  Umur kurang dari 2 - Demam sub febris, - Pemeriksaan darah


tahun sesak napas dengan rutin, CRP, foto
 Demam atau riwayat tanda-tanda obstruksi toraksAP/Lateral
demam, namun jarang saluran napas, sesak kanan, Analisa gas
terjadi demam tinggi napas, ekspirasi darah,
 Batuk kering disertai memanjang dan kultur virus, ELISA,
sesak napas, wheezing mungkin terdengar PCR bila tersedia
wheezing ekspirasi,
bentuk dada
-tampak hiperinflasi. -
Fine inspiratory
crackles pada seluruh
lapangan paru (tapi
tidak selalu).
-Apneu dapat terjadi
pada bronkiolitis,
terutama pada bayi usia
muda, prematur atau
berat
badan lahir rendah.

TB Paru Gejala umum TB pada - Skoring TB -Pemeriksaan sputum


anak yang sering
dijumpai adalah batuk -Demam (pada -Ziehl-Neelsen
persisten, berat badan umumnya subfebris) (Pewarnaan terhadap
turun sputum). Positif jika
atau gagal tumbuh, -Inspeksi
diketemukan bakteri
demam lama serta lesu  Bila lesi minimal, taham asam.
dan tidak aktif. biasanya tidak
-Skin test (PPD,
ditemukan kelainan.
Mantoux)
 Bila lesi luas dapat
ditemukan bentuk -Rontgen dada
dada yang tidak Menunjukkan adanya
simetris. infiltrasi lesi pada
-Palpasi paru-paru bagian atas,
 bila lesi minimal, timbunan kalsium dari
biasanya tidak lesi primer atau
ditemukan kelainan penumpukan cairan.
 Bila lesi luas, dapat
ditemukan premitus
mengeras atau
melemah.
-Perkusi
 Bila lesi minimal,
biasa tidak ditemukan
kelainan.
 Bila ada kelainan
tertentu dapat
terdengar perubahan
suara perkusi suara
hipersonor pada
pneumothorax, atau
pekak pada efusi
pleura

-Auskultasi

 Bila lesi minimal


tidak ditemukan
kelainan.

 Bila kesi luas, dapat


ditemukan kelainan
berikut: ronki basah
kasar terutama di
apex paru, suara
nafas melemah atau
mengeras,atau
stridor. Suara nafas
bronkial/amforik/ron
ki basah/suara nafas
melemah di apex
paru.

Sumber: PPK Anak 2022

Tabel Skoring TB
Keterangan: ≥ 6 : positif TB

< 6 : dicurigai TB

Sumber: http://www.idaijogja.or.id/skoring-tb-pada-anak/

Anda mungkin juga menyukai