Anda di halaman 1dari 2

PERTEMUAN TINJAUAN MANAJEMEN

03/SOP-001/
No Dokumen
PKM.PKN/2022
SOP No Revisi
TanggalTerbit 31 Mei 2022
Halaman 1/2
UPTD
drg. WILLY
Puskesmas NIP.19800723 200902 1 001
Pasekan
1. Pengertian Pertemuan tinjauan manajemen adalah proses dan evaluasi terhadap
kesesuaian dan efektifitas penerapan sistem manajemen mutu yang
dilakukan secara berkala dan melibatkan berbagai pihak yang terkait
dengan operasional kegiatan Puskesmas.
2. Tujuan Sebagai pedoman dalam Rapat Tinjauan Manajemen untuk membahas
hasil analisa kebutuhan, analisis kepuasan pelanggan, hasil audit kinerja
setiap periode 6 bulan, serta menghasilakan rekomendasi tindak lanjut
perbaikan mutu.
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Pasekan Nomor 440/
041/SK/PKM.PKN/IV/2022 Tentang Kebijakan Mutu
4. Referensi  Peraturan Menteri Kesehatan nomor 46 tahun 2015 tentang
Akreditasi Puskesmas
 Pedoman Pengendalian dan Peningkatan Mutu di Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama, Direktorat Mutu dan Akreditasi
Pelayanan Kesehatan, Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan,
Kementrian Kesehatan Republik Indonesia 2016
5. Prosedur 1. Penanggung jawab manajemen mutu dan top manajemen
mempersipakan pertemuan tinjauan manajemen meliputi : rencana
waktu, tempat, agenda, dan siapa saja yang akan diundang
2. Penanggung manajemen mutu mengundang peserta pertemuan
3. Penanggung manajemen mutu memimpin pertemuan tinjauan
manajemen
4. Penanggung manajemen mutu memberikan umpan balik kepada
peserta rapat
5. Penanggung manajemen mutu melakukan pemantauan perbaikan
sesudah pertemuan tinjauan manajemen
6. Agenda pertemuan tinjauan manajemen mencakup :

a. Hasil Audit internal


b. Umpan balik/keluhan pelanggan
c. Kepuasan pelanggan
d. Kinerja yang dihasilkan
e. Hasil pertemuan tinjauan manajemen yang lalu
f. Rencana perbaikan/perubahan baik pada sistem manajemen
mutu maupun sistem pelayanan
g. Masalah-masalah operasional yang terkait dengan penerapan
sistem manajemen mutu dan sistem pelayanan
h. Perubahan-perubahan yang dapat berpengaruh terhadap
sistem manajemen dan sitem pelayanan
PERTEMUAN TINJAUAN MANAJEMEN
No Dokumen 03/SOP-01/PKM.PKN/V/2022
No Revisi
SOP
TanggalTerbit 31 Mei 2022
Halaman 2/2
6. Bagan Alir

7. Unit Terkait ADM, UKM,UKP

8. Rekaman Historis Perubahan


Tanggal Mulai
No. Yang dirubah Isi Perubahan
diberlakukan
1.
2.

Anda mungkin juga menyukai