Anda di halaman 1dari 3

TATA TERTIB PRAKTIKUM

LABORATORIUM FISIKA KOMPUTASI

1. Praktikum wajib harus mendaftarkan diri di bagian administrasi Lab. Fisika komputasi
baik melalui online dan berkas yang dihantarkan ke lab. Fisik komputasi.
2. Praktikan wajib hadir selambat-lambatnya 15 menit baris didepan lab dengan toleransi
keterlambatan 5 menit lewat dari 5 menit pintu laboratorium dikunci dan tidak menerima
alasan di h- praktikum. Dengan izin selambat lambatnya h-1 praktikum.
3. Sebelum memasuki laboratorium:
a. Praktikan wajib mempelajari buku penuntun dan teori yang berhubungan dengan
judul praktikum
b. Setiap praktikkan wajib memakai kemeja putih celana hitam dan sepatu bertali
dengan kaos kaki (Bahasa c++) untuk praktikkan bahasa assembly kemeja pink,
celana hitam, untuk cewek menggunakan rok hitam panjang. Untuk praktikkan
komdat dan jarkom menggunakan baju kemeja kuning, celana hitam serta cewek
menggunakan rok panjang hitam dengan pita ikat rambut kuning. Untuk praktikan
interface menggunakan baju putih, celana coklat, serta untuk cewek menggunakan
rok hitam panjang.
4. Praktikan wajib membawa :
a. Buku penuntun praktikum
b. Absensi praktikum digabung
c. Buku tuper, buku response dan absen digabung dalam bentuk klipping yang
menggunakan kliping tulang.
d. Buku Project dalam bentuk klipping yang menggunakan kliping tulang.
5. Penulisan laporan jurnal praktikum Lab. Fisika Komputasi :
a. 3 halaman teori, dp bebas
1. BAB 1 : TEORI ( 3 HALAMAN )
2. BAB 2 : CONTOH PROGRAM DALAM PRAKTIKUM
3. KESIMPULAN DAN SARAN
4. DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN
b. Ketentuan Jurnal setengah jadi : BAB 1, DAFTAR PUSTAKA, LAMPIRAN
6. Ketentuan persyaratan perbaikan nilai :
a. Tidak hadir maksimal 1 kali selama 8 pertemuan
b. Prakatikan yang tidak hadir tidak diperkenankan mengumpul jurnal, tuper, response,
project tanpa keterangan dan dianggap 0 dijudul yang tidak dihadiri.
7. Pembobotan nilai lab. Fisika komputasi :
a. Nilai etika : 20 %
b. Nilai tuper : 20%
c. Nilai Responsi : 15%
d. Nilai jurnal : 20%
e. Nilai response : 20%
f. Nilai Project : 25%
8. Di dalam Laboratorium
a. Sebelum memulai praktikum, praktikan harus :
 Berpakaian sesuai yangtelah ditentukan
 Menyerahkan semua tugas yang berkaitan dengan praktikum
 Dilarang berbicara ketika praktikum terutama disaat response berlangsung.
 Dilarang mencontek saat response
b. Setelah selesai praktikum, praktikan harus :
 Membersihkan laboratorium sesuai gelombang
 Menyusun kursi sesuai tempatnya
 Tidak meninggalkan sampah dilaboratorium
 Merapihkan komputer yang digunakan
9. Bagi praktikan yang tidak dapat hadir dikarenakan alasan tertentu silahkan menghubungi
asisten sesuai judul dengan mengulangi praktikum sesuai dengan kesepakatan asisten
dan praktikan.
10. Bagi praktikan yang tidak patuh dan pada tata tertib praktikum sesuai dengan
ketentuannya asisten berhak mengurangi nilai etika praktikan.

Dengan ini, kami Keluarga Fisika Komputasi Universitas Sumatera Utara membuat peraturan
sesuai dengan kesepakatan kepala laboratorium.

Medan, 13 Maret 2023

Menyetujui,
Koordinator Lab. Fisika Komputasi

(Syaipuddin Muda Pane)

Mengesahkan,
Kepala Lab. Fisika Komputasi

(Dr. Martha Rianna S.Si)


JADWAL ASISTEN KOMPUTASI
SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT
Faris Faris
Misuki Misuki Misuki Misuki
Lolo Lolo Lolo Lolo
Nael Nael Nael Nael
Niko Niko Niko Niko
udin udin udin udin udin
Silvi Silvi Silvi Silvi Silvi

Anda mungkin juga menyukai