Anda di halaman 1dari 3

PENGGUNAAN OBAT YANG DI BAWA

SENDIRI OLEH PASIEN/KELUARGA


No.Dokumen : 595/UKP/2020UKP/RJ/01
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 10 Januari 2020
Halaman : 1/2
UPTD dr. Ni Luh Toni Parwati
Puskesmas NIP.197104162000122003
Tampaksiring II
1.Pengertian Penanganan obat yang dibawa pasien dari rumah adalah merupakan kegiatan
penanganan obat yang di bawa dari rumah atau luar puskesmas pada saat pasien
masuk puskesmas rawat inap..
2.Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah penggunaan obat yang dibawa sendiri oleh
pasien/keluarga.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Unit Pelaksana Teknis Daerah Pusat Kesehatan Masyarakat
Tampaksiring II,No :440/061/ PUSK/I2020, tentang Pengelolaan Obat Pada Unit
Pelakasana Teknis Daerah Pusat Kesehatn Masyarakat Tampaksiring II.
4.Referensi Permenkes No .74 Tahun 2016 Tentang Standar Pelayanan Kefarmasian di
Puskesmas
Permenkes RI No. 74 Tahun 2016 tentang Standar Pelayanan Kefarmasian di
Puskesmas.
Petunjuk Teknis Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas Tahun 2019.
5. Prosedur Alat & Bahan :
Bolpoint & obat
6. Langkah- 1. Lakukan pengecekan apakah pasien membawa obat dari luar atau tidak;
langkah 2. Jika pasien membawa obat dari luar puskesmas maka lakukan langkah langkah
sbb:
a. Kembalikan obat kepada keluarga pasien untuk disimpan;
b. Bila pasien menghendaki obat disimpan dipuskesmas maka lakukan
penyimpanan obat di Apotek dan diberi penandaan yang jelas;
3. Jika pasien / keluarga pasien menghendaki untuk menggunakan obat
tersebut ,maka pasien / keluarga pasien menandatangani surat pernyataan bahwa
pasien /keluarga pasien bertanggung jawab atas resiko akibat penggunaan obat
yang dibawa;
4. Dokter melakukan pengkajian untuk memutuskan apakah obat tersebut boleh
digunakan atau tidak berdasarkan kebutuhan klinis pasien;
5. Lakukan identifikasi visual obat apakah masih layak digunakan atau tidak dengan
ketentuan sbb :
- Obat yg dapat digunakan adalah obat dengan kondisi baik,identitas
jelas,belum melampaui kadaluwarsa;
- Tablet lepas tanpa identitas yg bercampur dengan obat lain tidak boleh
diberikan kepada pasien;
- Obat yg di Dispensing oleh Apotek luar puskesmas dapat diberikan kepada
pasien jika di Dispensing tidak kadaluarsa;
6. Berikan penanda ulang pada obat yang boleh digunakan diinstalasi farmasi
puskesmas;
7. Cantumkan daftar obat yang dipakai dalam form rekonsiliasi serta dalam rekam
medis oleh Dokter.
8. Simpan obat tersebut di tempat penyimpanan obat pasien oleh petugas ruangan.
9. Catat penggunaan obat yang dibawa pasien dalam catatan pengobatan di rekam
medis pasien dan di beri penandaan obat yang dibawa dari rumah.
7.Bagan Alir
Kajian Cek dan pastikan pasien bawa
awal obat dari luar pusk

Lakukan kajian & putuskan Minta pasien tanda tangan surat


obat tsb boleh pernyataan menanggung resiko
digunakan/tidak bawa obat sendiri

Lakukan identifikasi obat Beri penanda ulang di


masih layak/tidak instalasi farmasi apabila
obat boleh dipakai ulang

Simpan obat di tempat Cantumkan obat dlm form


simpan obat pasien rekonsiliasi & rekammedis
oleh dokter

Catat obat yg dibawa pasien


dr rumah dlm catatan
pengobatan di rekam medis

8. Hal-hal yang Alur komunikasi yang baik dan baku diperlukan agar pelayanan kesehatan di
perlu puskesmas dapat berjalan sesuai dengan yang di harapkan.
diperhatikan
9. Unit terkait 1. Ruang Pemeriksaan Umum
2. Ruang Kesehatan Gigi dan Mulut
3. Ruang Tindak dan Gawat Darurat
4. Ruang Persalinan
5. Ruang Pasca Persalinan
6. Ruang Rawat Inap
7. Ruang Kesehatan Ibu dan KB
8. Ruang Imunisasi dan Anak
10. Dokumen Lembar kontrol/check list pemberian informasi obat.
terkait
11. Rekaman No. Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai
historis perubahan diberlakukan
UPT Kesmas UPTD Kesmas 14 Januari 2020
Tampaksiring II Tampaksiring II
Sebagai acuan 14 Januari 2020
penerapan
langkah-langkah
penggunaan
obat yang
dibawa sendiri
oleh
pasien/keluarga.
1. Ruang 14 Januari 2020
Pemeriksaan
Umum
2. Ruang
Kesehatan Gigi
dan Mulut
3. Ruang Tindak
dan Gawat
Darurat
4. Ruang
Persalinan
5. Ruang Pasca
Persalinan
6. Ruang Rawat
Inap
7. Ruang
Kesehatan Ibu
dan KB
8. Ruang
Imunisasi dan
Anak

Anda mungkin juga menyukai