Anda di halaman 1dari 9

-KE LO MP O K 3 -

KESU LT A NA N
B A N T EN

SEJARAH
PEMINATAN
S E JA RA H
a n Gu n u n g Jati, berawal
an a n B a n te n adalah Sun e r ha s il M e n guasai
lt b
Pendiri Kesu 5 2 6 S u n a n Gunung Jati y an g pernah
1 5 2 5-1 is la m
pada tahun a n te n a d a la h kesultanan
en. B i Banten.
wilayah Bant berd ir i d i p ro v ins
BUKTI KEMARITIMAN
01 Pusat
02 Armada
03 Pelabuhan
Pelayaran dan
perdagangan
yang melalui Memiliki armada Banten menjadi
Samudra Hindia laut yang kuat pelabuhan
internasional

Pajak Letak
04 05
Menerapkan pajak
atas kapal-kapal Memiliki letak yang
yang singgah strategis salah
satunya Selat Sunda
Sistem ekonomi

Kesultanan Banten merupakan kerajaan maritim dan mengandalkan perdagangan dalam


menopang perekonomiannya. Monopoli atas perdagangan lada di Lampung,
menempatkan penguasa Banten sekaligus sebagai pedagang perantara dan Kesultanan
Banten berkembang pesat.
Sistem Sosial
Kerajaan Banten adalah salah satu kerajaan Islam di
Pulau Jawa,sehingga kehidupan sosial mereka menganut
ajaran-ajaran Islam.Hidup mereka semakin sejahtera
saat puncak kejayaannya. Usaha Sultan Ageng Tirtayasa
adalah perdagangan bebas dan mengusir VOC dari
Batavia.
Runtuhnya
kerajaan banten
Kerajaan Banten mengalami kemunduran
setelah Sultan Ageng Tirtayasa turun
takhta dan digantikan dengan putranya,
Sultan Haji . Berbeda dengan ayahnya
yang anti VOC, Sultan Haji cenderung
ingin menjalin hubungan baik dengan VOC.
Peninggalan
● Meriam Ki Amuk
Peninggalan ini terdapat di dalam Benteng
Speelwijk.

● Danau Tasikardi
Danau Tasikardi dibuat pada masa pemerintahan
Sultan Maulana Yusuf.

● Benteng Speelwijk
Benteng Speelwijk merupakan bukti penjagaan
Kerajaan Banten atas serangan laut.
GAMBAR
THAN K YOU

Anda mungkin juga menyukai