Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN HASIL PRAKTIKUM PEMBUATAN ES KRIM

Disusun oleh :
Nama :
1. Sri Nurul Afifah
2. Afifah Luthfiyah Basri
3. Jusriani
4. Nurmayila Alfinni M.
5. Cinta Nuratizyah
6. A.Azzahra Afandi
7. Nurmawati
8. St.aisyah
9. Dedi Ardianto
10. Anungrah Restu Mannarai

Kelas : XII IPA 3

MAN JENEPONTO 2023/2024


Jl.Lanto Dg.Pasewang NO.351
KATA PENGANTAR

Puji syukur atas kehadirat ALLAH SWT. yang telah melimpahkan rahmat dan
hidayat-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan praktikum Es Krim ini.
Laporan ini disusun dengan tujuan untuk memenuhi Tugas Mata Pelajaran KIMIA.
Terima kasih atas bantuan dari semua pihak, semoga bantuan yang diberikan itu
mendapatkan balasan yang setimpal dari ALLAH SWT. serta mendapatkan kebahagian
dunia dan akhirat kelak.Dalam penyusunan karya ilmiah ini, masih banyak sekali
kekurangan dan jauh dari sempurna, maka dengan senang hati kami mengharap saran dan
kritik yang bersifat membangun.
Akhir kata penulis harapkan semoga karya ilmiah ini dapat berguna dan bermanfaat
bagi penulis pada khususnya dan pembaca pada umumnya.

Jeneponto, 11 Agustus 2023

Penulis

ii
A. JUDUL PERCOBAAN
“PEMBUATAN ES KRIM”

B. TUJUAN PERCOBAAN
1. Untuk mengetahui Titik Beku dan Penurunan Titik Beku Larutan dengan
mengaplikasikannya dalam pembuatan Es Krim.
2. Untuk mengetahui manfaat pada garam.

C. PELAKSANAAN PERCOBAAN
Hari, tanggal : Selasa, 08 Agustus 2023
Waktu : 17.00 WITA – selesai
Tempat : Man jeneponto (XII IPA 3)

D. ALAT DAN BAHAN


1. Wadah Plastik (baskom)
2. Sendok makan
3. Susu UHT 1000 ml varian coklat
4. Oreo
5. Susu kental manis vanila
6. kaleng
7. Es Batu
8. Garam Dapur kasar
9. Stik eskrim
10. Cup
11. tisu
E. CARA KERJA
1. Menyiapkan Alat dan Bahan yang diperlukan
2. Memasukkan susu UHT sebanyak 1000 ml kedalam wadah
3. Memasukkan susu kental manis 2sachet.
4. Memasukkan orea 8 biji yang telah di remuk.
5. Mengaduk hingga rata.

1
MAN JENEPONTO
6. Menyiapkan es batu yang telah di hancurkan kasar ditambahkan dengan
garam dapur pada sebuah baskom. Kemudian meletakkan kaleng yang telah
tertutup rapat kedalam baskom tersebut.
7. Kemudian memutar kaleng mengunkan tisu,pada proses pemutaran,
memerlukan beberapa orang untuk memutar kaleng hingga adonan mengeras.
8. Jika telah mengeras adoanan dimasukkan pada wadah siap saji .
9. pada es krim rasa coklat ditambahkan remukan kasar oreo.
10. Siap di makan dengan aman dan damai.

F. DATA HASIL PERCOBAAN


1. Adonan es krim setelah di putar oleh beberapa orang,tekstur adonana
tersebutpadat serta lembut.
2. Dengan proses pemutaran es pada es batu dan garam dapur pembekuan es krim
terjadi lebih cepat.

G. MANFAAT GARAM
Tujuan menambahkan garam ke es batu ialah untuk menurunkan titik
bekunya. Jadi, es krim bisa cepat membeku dan membentuk kristal es. Jika
tidak diberi garam, es krim tidak akan membeku. Bongkahan es batu justru
mencair karena menyerap panas di sekelilingnya.

2
MAN JENEPONTO

Anda mungkin juga menyukai