Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN PENGALAMAN LAPANGAN INDUSTRI (PLI)

Penggantian kWh Meter Rusak dan Buram Sebagai Upaya

Penekanan Susut Non Teknisi

Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian dari Persyaratan Penyelesaian

Pengalaman Lapangan Industri (PLI)

Oleh:

Uswatun Hasanah Nasution

2019 / 19065049

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRONIKA


DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRONIKA
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
2023
HALAMAN PENGESAHAN FAKULTAS

Laporan ini Disampaikan Untuk Memenuhi Sebagian dari Persyaratan Penyelesaian


Pengalaman Lapangan Industri (PLI) FT-UNP
Semester Juli - Desember 2023

Oleh:
USWATUN HASANAH NASUTION
2019/19065049
Departemen Teknik Elektronika
Program Studi Pendidikan Teknik Elektronika

Diperiksa dan Disahkan Oleh :


Dosen Pembimbing

Delsina Faiza, S.T.,M.T.


NIP. 198304132009122002

A.n Dekan FT-UNP Unit Hubungan Industri

Dr. Ali Basrah Pulungan,S.T.,M.T.


NIP. 197412122003121002

2
HALAMAN PENGESAHAN PERUSAHAN INDUSTRI

Laporan ini Disampaikan Untuk Memenuhi Sebagian dari Persyaratan Penyelesaian

Pengelaman Lapangan Industri (PLI) FT-UNP

Semester Juli – September 2023

Oleh:

USWATUN HASANAH NASUTION

2019 / 19065049

Departemen Teknik Elektronika

Program Studi Pendidikan Teknik Elektronika

Telah Disetujui dan Disahkan

Oleh:

Manager ULP Lubuk Sikaping Team Leader Transaksi Energi

Ujang Bakri Roman Wahyudi B

3
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur ke hadirat Allah SWT yang senantiasa memberikan Rahmat dan

Kurnia-Nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan Laporan Pengalaman

Lapangan Industri yang dilaksanakan di PT PLN ULP Lubuk Sikaping dengan

“Penggantian kWh Meter Rusak dan Buram Sebagai Upaya Penekanan Susut Non

Teknisi” yang dimulai pada tanggal 11 Juli 2023 – 11 September 2023.

Kegiatan Pengalaman Lapangan Industri Merupakan kegiatan wajib dari kampus


Universitas Negeri Padang yang bertujuan untuk memberikan pengalaman bagi
Mahasiswa/i untuk kehidupan dunia pekerjaan selanjutnya serta dapat mengaplikasikan
ilmu yang telah didapat di kampus ke dunia pekerjaan yang belum di dapatkan
sebelumnya.
Penulis sangat menyadari dalam penyusunan laporan ini tidak akan selesai tanpa
bantuan dari berbagai pihak yang terlibat. Karena itu pada kesempatan ini penulis ingin
mengucapkan terima kasih kepada:
1. Bapak Dr. Fahmi Rizal, M. Pd, MT, selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas
Negeri Padang
2. Bapak Thamrin, S.Pd., M.T. selaku Kepala Departemen Teknik Elektronika
Universitas Negeri Padang.
3. Bapak Dr. Ali Basrah Pulungan, S.T.,M.T. Selaku Kepala Unit Hubungan Industri
Pengalaman Lapangan Industri Teknik Elektronika Universitas Negeri Padang.
4. Bapak Drs. Almasri, M.T. selaku Koordinator Pengalaman Lapangan Industri
Teknik Elektronika Universitas Negeri Padang.
5. Ibu Delsina Faiza, S.Pd.,M.T. selaku Dosen Pembimbing Pengalaman Lapangan
Industri di Kampus.
6. Bapak Ujang Bakri selaku Manager ULP Lubuk Sikaping
7. Bapak Ahmad Darbi sebagai Supervisor bagian Teknik PT PLN (Persero) ULP
Lubuk Sikaping
8. Bapak Roman Wahyudi B sebagai Team Leader bagian Transaksi Energi dan juga
pembimbing dalam pelaksanaan PLI di PT PLN (Persero) ULP Lubuk Sikaping.

4
9. Bapak Hilmi Syarif sebagai Team Leader bagian Pelayanan Administrasi PT PLN
(Persero) ULP Lubuk Sikaping.
10. Bapak Ade Kurniawan Putra sebagai Team Leader bagian K3L (Kesehatan,
Keselamatan, Keamanan, dan Lingkungan) PT PLN (Persero) ULP Lubuk
Sikaping.
11. Ricko Gazanova Supervisor Haleyora Power di ULP Lubuk Sikaping
12. Orang tua ayah (Mu’az Nasution) dan Ibu (Masitoh Lubis) penulis yang senantiasa
mendoakan dan memberikan bantuan, dorongan serta, sehingga Laporan ini selesai
dengan baik.

Penulis juga menyadari bahwa laporan ini belum sempurna, untuk itu penulis
dengan senang hati menerima Kritik dan Saran yang sifatnya mendukung demi kemajuan
penulis di masa yang akan datang. Dan penulis berharap Laporan ini bermanfaat bagi
penulis, pembaca dan semua pihak.

Lubuk Sikaping, September 2023

Uswatun Hasanah Nasution

5
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1 Logo PLN...............................................................................11
Gambar 2.2 Bidang Persegi Panjang Vertikal...........................................16
Gambar 2.3 Petir atau Kilat.......................................................................17
Gambar 2.4 Tiga Gelombang.....................................................................19
Gambar 2.5 Struktur Organisasi PT PLN (Persero) ULP Lubuk Sikaping..11
Gambar 3.1.1 Visi, Misi dan Budaya Perusahaan.........................................17
3.1.2 Gambar Briefing.........................................................................17
Gambar 3.4 Peta susut distribusi Juli 2023 …………………………………...20
Gambar 4.1 kWh Meter..............................................................................22
Gambar 4.2 Data Pelanggan DLPD..........................................................23
Gambar 4.3 Daftar Kode Baca...................................................................23
Gambar 4.4 kWh Meter Baru.....................................................................23
Gambar 4.4.1 (a) Sebelum............................................................................24
(b) Sesudah............................................................................24
Gambar 4.4.3 Berita acara pemasangan/penggantian App...........................26
Gambar 4.5 Gambar Peralatan..................................................................22
Gambar 4.6 Tabel berita acara pemasangan APP ( Tul 1-10 )……………24
Gambar 4.7 Surat Tugas............................................................................25
Gambar 4.8 Daftar Pelanggan Penggantian..............................................25
Gambar 4.9 Data Pelanggan (kWh) ..........................................................26
Gambar 4.10 Data Pelanggan (kW).............................................................26
Gambar 4.11 Data Pelanggan (kWh)...........................................................26
Gambar 4.4.2 (a) Siswa PLI..........................................................................27
(b) Petugas HAR APP............................................................27
Gambar 4.4.3 Berita acara pemasangan/penggantian APP..........................28
Gambar 4.4.3.1 Grafik pemakaian (kWh) pelanggan....................................29
4.4.3.2 Grafik pemakaian (kWh) pelanggan....................................29
4.4.3.3 Grafik pemakaian (kWh) pelanggan....................................30
Gambar 5.1 Grafik susut (Losses) ULP Lubuk Sikpaing............................31
Gambar 5.2 Duppont Chart ULP Lubuk Sikaping......................................31
Gambar 5.3 Data pelanggan yang telah diganti.........................................32
Gambar 5.3 Penyesuaian Tarik Tenaga Listrik (Tariff Adjustment)……….32

6
Gambar 5.4 Grafik kwh jual ULP Lubuk Sikaping………………………....33

DAFTAR TABEL

Tabel 4.6 Tabel berita acara pemasangan APP ( Tul 1-10 )…………………………. 23

Anda mungkin juga menyukai