Anda di halaman 1dari 6

ANALISIS BEBAN KERJA

Nama Jabatan : Pengolah Data


Unit Kerja : UPT Metrologi Legal Dinas Koperasi dan Usaha Mikro, Perdagangan dan Perindustrian
Ikhtisar Jabatan : Menerima dan mengolah Data terkait Metrologi Legal dilengkapi hasil laporan unit organisasi
dan ketentuan yang berlaku sebagai bahan untuk melaksanakan kegiatan selanjutnya

WAKTU
WAKTU
KERJA PEGAWAI YANG
NO URAIAN TUGAS SATUAN HASIL PENYELESAIAN BEBAN KERJA
EFEKTIF DIBUTUHKAN
(Jam)
(Jam)

1 2 3 4 5 6 7
1 Mempelajari pedoman dan petunjuk Dokumen 2.5 1,250 50 0.100
sesuai dengan prosedur dan
ketentuan yang berlaku untuk
mengetahui macam, metode dan
teknik dalam mengolah Data terkait
Metrologi Legal

1) Mempelajari dokumen sebelumnya 0.5


dan peraturan perundangan yang
berlaku
2) Mempelajari rencana kerja UPT 0.5
Metrologi Legal
3) Menyusun konsep metode dan 0.5
teknik dalam mengumpul dan
mengolah data
4) Mengkonsultasikan konsep yang 0.5
dibuat kepada pimpinan untuk
mendapat arahan
5) Memfinalisasi konsep 0.5
2 Mengumpulkan dan memeriksa Data Dokumen 2.5 1,250 150 0.300
terkait Metrologi Legal sesuai dengan
prosedur dan ketentuan yang berlaku
sebagai bahan kegiatan

1) Mempelajari surat masuk/disposisi 0.5


pimpinan
2) Mengumpulkan data-data yang 0.5
diperlukan
3) Memeriksa keakuratan data 0.5
4) Mengkonsultasikan keakuratan data 0.5
kepada pihak terkait
5) Memperoleh data yang akurat 0.5
3 Menganalisis Data terkait Metrologi Dokumen 1.5 1,250 150 0.180
Legal sesuai dengan prosedur dan
ketentuan yang berlaku untuk
menghasilkan kebenaran informasi
dan volume kegiatan berdasarkan
laporan yang masuk

1) Mempelajari surat masuk/disposisi 0.5


pimpinan dan peraturan yang terkait

2) Menganalisis data 0.5


3) Mencek kesesuaian data dengan 0.5
prosedur dan ketentuan yang berlaku

4 Menyusun rekapitulasi Data terkait Dokumen 1 1,250 150 0.120


Metrologi Legal yang masuk sesuai
dengan prosedur dan ketentuan yang
berlaku untuk mengetahui volume dan
jenis obyek kerja yang akan diolah
1 2 3 4 5 6 7
1) Mengumpulkan data yang akan 0.5
diolah
2) Menyusun rekapitulasi data yang 0.3
masuk
3) Menyampaikan rekapitulasi kepada 0.2
pimpinan
5 Mencatat perkembangan dan Dokumen 2 1,250 12 0.019
permasalahan Data terkait Metrologi
Legal secara periodik sesuai dengan
prosedur dan ketentuan yang berlaku
untuk mengetahui langkah
pemecahannya

1) Mencatat perkembangan data 0.5


2) Mengidentifikasi permasalahan 0.5
yang dihadapi dalam pengumpulan
dan pengolahan data
3) Mengkonsultasikan perkembangan 0.5
dan permasalahan kepada pimpinan
untuk mendapat arahan

4) Mengetahui solusi/cara untuk 0.5


mengatasi permasalahan yang
dihadapi
6 Mengolah dan menyajikan Data terkait Dokumen 2.5 1,250 150 0.300
Metrologi Legal dalam bentuk yang
telah ditetapkan sebagai bahan proses
lebih lanjut

1) Mempelajari surat masuk/disposisi 0.5


pimpinan dan peraturan yang terkait

2) Mengolah dan menyajikan data 0.5


3) Membuat konsep perencanaan 0.5
terkait metrologi legal
4) Mengkonsultasikan konsep yang 0.5
dibuat kepada pimpinan
5) Memfinalisasi konsep 0.5
7 Mempelajari dan menyelesaikan Dokumen 1 1,250 12 0.010
disposisi atasan berdasarkan
pedoman serta kebutuhan dalam
rangka penyusunan hasil pengelolaan
Data terkait Metrologi Legal

1) Mempelajari format disposisi sesuai 0.5


pedoman yang berlaku
2) Mencetak lembar disposisi sesuai 0.2
kebutuhan
3) Mengumpulkan berkas yang akan 0.2
didisposisi
4) Menyiapkan dokumen yang akan 0.1
didisposisi
8 Mengumpulkan dan menyusun bahan Dokumen 1 1,250 12 0.010
rapat atasan berdasarkan pedoman
dan kebutuhan dalam rangka
penyusunan hasil Data terkait
Metrologi Legal
1) Mengumpulkan bahan untuk 0.5
persiapan rapat
2) Menyusun bahan untuk persiapan 0.2
rapat
3) Mengkonsultasikan dengan 0.3
pimpinan bahan untuk persiapan rapat
1 2 3 4 5 6 7
9 Menyusun laporan hasil rapat Dokumen 1 1,250 12 0.010
(notulensi) atasan maupun yang
mewakili atasan berdasarkan
pedoman serta kebutuhan dalam
rangka penyusunan hasil
pengadministrasian umum

1) Mengumpulkan absensi hasil rapat 0.2

2) Mengetik notulen hasil rapat 0.3


3) Mencetak notulen hasil rapat 0.3
4) Mencetak dokumentasi hasil rapat 0.2

10 Melaporkan hasil pelaksanaan tugas Dokumen 1 1,250 12 0.010


sesuai dengan prosedur yang berlaku
sebagai bahan evaluasi dan
pertanggungjawaban
1) Membuat konsep laporan hasil 0.5
pelaksanaan tugas
2) Mengkonsultasikan konsep dengan 0.3
pimpinan
3) Memfinalisasi laporan pelaksanaan 0.2
11 tugas
Melaksanakan tugas kedinasan Dokumen 1 1,250 12 0.010
lainnya yang diberikan oleh pimpinan
baik lisan maupun tulisan

1) menerima instruksi pimpinan 0.1


2) mempelajari instruksi pimpinan 0.1
3) melaksanakan instruksi pimpinan 0.5
4) membuat laporan hasil pelaksanaan 0.3
tugas kedinasan lainnya
JUMLAH 1.067

PEMBULATAN 1.00

KASUBBAG TU UPT METROLOGI


PENGOLAH
LEGAL

NIP. NIP.

KEPALA DINAS KOPERASI DAN USAHA MIKRO


PERDAGANGAN DAN PERINDUSTRIAN,

NIP.
ERJA

ha Mikro, Perdagangan dan Perindustrian


ogi Legal dilengkapi hasil laporan unit organisasi sesuai dengan prosedur
ntuk melaksanakan kegiatan selanjutnya

PEGAWAI YANG
KET
ADA SAAT INI

8 9

Waktu yang dibutuhkan dalam Mempelajari


pedoman dan petunjuk untuk mengetahui
macam, metode dan teknik dalam
mengolah Data memakan waktu 2,5 jam
per 1 dokumen dan ada 50 dokumen

Waktu yang dibutuhkan dalam


Mengumpulkan dan memeriksa Data
sebagai bahan kegiatan memakan waktu
2,5 jam dan ada 150 dokumen

Waktu yang dibutuhkan dalam


Menganalisis Data untuk menghasilkan
kebenaran informasi dan volume kegiatan
berdasarkan laporan yang masuk
memakan waktu 1,5 jam dan ada 150
dokumen

Waktu yang dibutuhkan dalam Menyusun


rekapitulasi Data untuk mengetahui volume
dan jenis obyek kerja yang akan diolah
memakan waktu 1 jam dan ada 150
dokumen
8 9

Waktu yang dibutuhkan dalam Mencatat


perkembangan dan permasalahan Data
secara periodik untuk mengetahui langkah
pemecahannya memakan waktu 2 jam dan
ada 12 dokumen

Waktu yang dibutuhkan dalam Mengolah


dan menyajikan Data sebagai bahan
proses lebih lanjut memakan waktu 2,5 jam
dan ada 150 dokumen

Waktu yang dibutuhkan dalam Mempelajari


dan menyelesaikan disposisi atasan
memakan waktu 1 jam dan ada 12
dokumen

Waktu yang dibutuhkan dalam


Mengumpulkan dan menyusun bahan rapat
atasan memakan waktu 1 jam dan ada 12
dokumen
8 9

Waktu yang dibutuhkan dalam Menyusun


laporan hasil rapat (notulensi) atasan
maupun yang mewakili atasan memakan
waktu 1 jam dan ada 12 dokumen

Waktu yang dibutuhkan dalam menyiapkan


pelaporan hasil pelaksanaan tugas
memakan waktu 1 jam dan ada 12
dokumen

Waktu yang dibutuhkan dalam 1x


Melaksanakan tugas kedinasan lainnya
memakan waktu 1 jam dimana rata-rata 1
bulan 1x

0.00 1.00

PENGOLAH DATA

NIP.

Anda mungkin juga menyukai