Anda di halaman 1dari 3

Nama: Taufik kemas

Nim : 2315903004

Mata kuliah : Reservation

Pengertian reservation

adalah pengaturan atau pemesanan tiket, meja, kamar hotel, dan sebagainya untuk

seseorang pada waktu tertentu.

Jenis-jenis Reservasi

1. Reservasi Penginapan

Jasa penginapan meliputi hotel, motel, vila, home stay, dan berbagai bentuk yang lain.

Reservasi penginapan adalah permintaan untuk memperoleh sejumlah kamar yang

dilakukan beberapa waktu sebelumnya melalui berbagai sumber dengan menggunakan

berbagai cara pemesanan untuk memastikan tamu akan memperoleh kamar tersebut

pada waktu kedatangannya.

2. Reservasi Tiket
Reservasi dalam dunia pariwisata disebut juga booking. Pemesanan tipe ini meliputi

berbagai layanan yang membutuhkan tiket, sebagai tanda berhak menggunakan fasilitas

terkait. Tiket adalah dokumen yang mengindikasikan telah ada perjanjian antara pemilik

dan penyedia layanan, seperti tercantum dalam UU nomor 1 tahun 2009 tentang

penerbangan.

3. Reservasi Tur

Menurut Law Insider, reservasi tur adalah reservasi yang dapat mencakup transportasi

pesawat, darat, akomodasi semalam, dan fitur perjalanan lainnya untuk satu malam atau

lebih, untuk satu atau banyak lokasi yang merupakan bagian dari paket perjalanan darat.

4. Reservasi Tempat Makan

Menurut Touch Bistro, reservasi restoran adalah pengaturan yang dibuat tamu untuk

mengkonfirmasi meja atau pesanan sebelum acara mereka pada waktu tertentu.

Membuat reservasi di restoran bisa dilakukan via telepon, lewat situs web restoran, situs

atau aplikasi reservasi pihak ketiga, di restoran langsung atau bahkan dengan pesan teks.
Media untuk Reservas

1.Surat

2.Faksimile

3.Telepon

4.E-mail

5.Pesan Singkat (SMS)

Langsung Datang ke Hotel

Selain enam hal tersebut, reservasi juga kini bisa dilakukan dengan menggunakan aplikasi

online travel agency (agen perjalanan online).

Anda mungkin juga menyukai