Anda di halaman 1dari 3

11/09/2022

PENGERTIAN FUNGSI RESILIENSI


Resiliesi adalah kemampuan seseorang untuk menilai, mengatasi, dan
meningkatkan diri ataupun mengubah dirinya dari keterpurukan atau
Mengendalikan
kesengsaraan dalam hidup (Grotberg, 1995). Mengatasi
(Overcoming)
(Steering
through)

Resiliensi adalah kemampuan untuk bertahan, beradaptasi terhadap


sesuatu yang menekan, mampu mengatasi dan melalui, serta mampu Efek kembali
Menjangkau
untuk pulih kembali dari keterpurukan (Reivich & Shatte, 2002). (Reaching out)
(Bouncing
back)

ASPEK RESILIENSI SUMBER-SUMBER RESILIENSI


KEKUATAN

KEGIGIHAN OPTIMISME I AM
RESILIENSI
11/09/2022

Beberapa sumber yang menjadi landasan terbentuknya


I have (aku punya) faktor I Have yaitu:

I Have merupakan dukungan eksternal dan sumber untuk 1.Hubungan yang dilandasi oleh kepercayaan penuh.
meningkatkan resiliensi. 2.Struktur dan peraturan di rumah.
3.Model-model peran.
I have merupakan sumber resiliensi yang berhubungan dengan
4.Dorongan untuk mandiri (otonomi).
pemaknaan remaja terhadap besarnya dukungan yang diberikan
oleh lingkungan sosial terhadap dirinya. 5.Akses terhadap layanan kesehatan, pendidikan, keamanan dan
kesejahteraan.
1.

Beberapa hal yang dapat mempengaruhi


I am (ini aku) terbentuknya faktor I am yaitu:

I am merupakan sumber resiliensi yang berkaitan dengan 1.Disayang dan disukai oleh banyak orang.
kekuatan pribadi. 2.Mencinta, empati dan kepedulian pada orang lain.
Faktor I Am merupakan kekuatan yang berasal dari dalam diri 3.Bangga dengan dirinya sendiri.
individu, meliputi perasaan, sikap, dan keyakinan di dalam diri 4.Bertanggung jawab terhadap perilaku sendiri dan menerima
individu.
konsekuensinya.
5.Percaya diri, optimistic dan penuh harap.
11/09/2022

Beberapa hal yang perlu dikembangkan


I can (aku dapat) untuk menumbuhkan I can adalah:
I can adalah sumber resiliensi yang berkaitan dengan apa saja yang dapat
dilakukan oleh remaja sehubungan dengan keterampilan-keterampilan
sosial dan interpersonal. Memecahkan
Berkomunikasi Mengelola perasaan
masalah
I can adalah kemampuan yang dimiliki individu untuk mengungkapkan
perasaan dan pikiran dalam berkomunikasi dengan orang lain,
memecahkan masalah dalam berbagai seting kehidupan (akademis, Mengontrol
tempramen sendiri Menjalin hubungan
pekerjaan, pribadi dan sosial) dan mengatur tingkah laku, serta dan orang lain
saling percaya
mendapatkan bantuan saat membutuhkannya.

TAHAPAN RESILIENSI 2018 2020


Lorem ipsum dolor sit amet, Lorem ipsum dolor sit amet,
consectetuer adipiscing elit. consectetuer adipiscing elit.

Title lorem
BERKEMBANG
Ipsum
MENGALAH BERTAHAN PEMULIHAN PESAT

Lorem ipsum dolor sit amet,


consectetuer adipiscing elit.

2019

Anda mungkin juga menyukai