Anda di halaman 1dari 7

Menganalisis Peralatan Kantor

Disusun Oleh :
Uci Haryati
Widia Syafitri

Kelas : XI OTKP1

SMK BM BUDI AGUNG MEDAN


TAHUN AJAR 2021/2022
A. Pengertian Peralatan Kantor
Secara umum, yang dimaksud dengan pengertian Peralatan kantor adalah seluruh alat
yang bisa dipakai dalam pekerjaan tata usaha.
Menurut para ahli, salah satunya dari :
The Liang Gie (2009: 222 ) yang menyampaikan bahwa “Peralatan kantor (office
supplies) adalah benda-benda yang dipakai habis dalam pelaksanaanya sehari-hari
oleh pegawai tata usaha.”
Sedangkan apabila merujuk dari
Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBB) yang mendefinisikan bahwa “Peralatan kantor
berarti sesuatu yang dapat dipakai sebagai alat dalam mencapai maksud dan tujuan”.
Melihat dari definisi dan pengertian peralatan kantor diatas, maka fungsi dari peralatan
kantor itu sendiri adalah syarat/upaya untuk mencapai sesuatu. Peralatan kantor terdiri
atas mesin-mesin kantor (office supplies) dan alat-alat bukan mesin.

Macam-Macam Peralatan Kantor


Dalam menyediakan peralatan barang kantor membutuhkan pikiran yang matang,
sebab terdapat macam-macam barang yang perlu untuk diperhatikan penggunaannya.
Sebagaimana diketahui bahwa terdapat 2 jenis barang yakni barang habis pakai dan
barang yang tidak habis pakai.
Yang dimaksud dengan Barang yang habis pakai adalah barang kantoran yang
sekali pakai dan tidak tahan lama contohnya tinta, karbon, klip/penjepit kertas, kertas,
amplop, dsb.
Sedangkan yang dimaksud dengan barang yang tidak habis pakai adalah barang
yang bisa dipakai berulang lagi dan punya daya tahan yang lama contohnya penggaris,
hecter/stepler, gunting, dsb.
Contoh gambar serta penjelasan barang yang tak habis pakai

1. Meja dan Kursi Kantor

2. Perangkat Komputer

3. Printer dan Scanner


4. Mesin Fotokopi

4. Alat Penghancur Kertas (Paper Shredde)

5. Telepon
Contoh barang yang habis pakai :

1. Kertas

2. Tinta printer
3. pulpen

4. perekat

5. lem

Anda mungkin juga menyukai