Anda di halaman 1dari 8

TUGAS MAKALA

PENGOLAHAN DAN KEWIRAUSAHAAN BAHAN NABATI


MENJADI MAKANAN KHAS DAERAH

NAMA KELOMPOK

1. ASWIADIN SAPUTRA
2. LESTARI
3. NUR FANI KOJA
4. FENTI RAHMAWATI
5. PUTRI RAMADANI
6. KEISYA JEMIMA
7. LALA DAWILA
8. AFUAN SAPUTRA
9. DASRIANO
10. LD MUHAMAD ADITIYA PURNAMA
11. INGLIK SABILA
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR…………………………………………………………..

DAFTAR ISI………………………………………………………………………

BAB 1

1. PELUANG USAHA YANG POTENSIAL DI WAKATOBI……..

BAB 2

1. RESIKO USAHA DARI MAKANAN YANG TELAH D PILIH…

BAB 3

KESIMPULAN………………………………………………………………
BAB 1

1. PELUANG USAHA YANG POTENSIAL DI WAKATOBI

a. Pengertian peluang usaha dan potensial

Peluang usaha terdiri dari dua kata, peluang dan usaha. Peluang
berarti kesempatan dan usaha berarti upaya untuk mencapai
tujuan yang diinginkan dengan berbagai daya yang dimiliki.
Sederhananya, peluang usaha adalah suatu kesempatan yang
dimiliki oleh seseorang untuk mencapai suatu tujuan.adapun
Kata potensial, menurut KBBI, adalah kata sifat (adjektiva) yang
bermakna 'mempunyai potensi (kekuatan, kemampuan,
kesanggupan)

b. Usaha berpeluang di wakatobi

Adapun tentang usaha makanan khas yang berpeluang di


wakatobi sangatlah banyak,berikut ini tiga makanan khas
wakatobi dari makanan pokok,lauk pauk dan juga makanan
ringan yang memiliki peluang keuntungan di antaranya adalah

 Luluta
Luluta merupakan makanan Khas dari Daerah Sulawesi
tenggara. Luluta merupakan cara memasak nasi dengan
cara dibakar di dalam bambu, di daerah lain dikenal
dengan lemang / lemeng.
Alas an kami memilih luluta sebagai salah satu makanan
berat yang berpeluang di karenakan luluta memiliki rasa
yang nikmat juga dapat menjadi pengganti nasi.luluta juga
dapat tahan hinga 2 atau 3 hari,cara pembuatannya pun
sangatlah gampang terlebih lagi luluta dapat di santap
tanpa lauk pauk.

 Heloa sira ikan

Heloa Sira ikan adalah olahan masakan yang dimhasak


menggunakan kelapa tanpa adanya tumis-menumis. Heloa
Sira dalam bahasa Wakatobi juga berati makanan yang
dimasak dengan cara efektif. Makanan khas ini tidaklah
memiliki banyak kandungan rempah yang harus
dimasukkan.selain cara memasaknya yang simple heloa
sira juga sangat nikmat jika di hidangkan bersama dengan
kasoami,nasi,luluta ataupun makanan berat lainnya.

 Pislur (pisang lumer)

Pisang lumerr merupakan cemilan yang berbahan


pisang ,Rasanya yang gurih dan juga manis karena diberi
lelehan coklat yang lumer membuat makanan ini disukai
oleh banyak orang ,mulai dari anak – anak sampai orang
dewasa menyukai makanan ini., Pisang lumer ini akan
lebih enak apabila dijadikan cemilan ketika kita sedang
berkumpul dengan teman, terlebih ketika ditemani dengan
secangkir minuman dingin atau sejenisnya maka pisang
coklat sangat cocok sebagai makanan cemilan untuk
menunda rasa lapar. Pisang lumer akan menjadi usaha
bisnis kecil yang menguntungkan,sejak dulu bisnis usaha
mengenai pisang lumer ini sudah mulai berkembang
dengan berbagai rasa.
BAB 2

1. RESIKO USAHA DARI MAKANAN YANG TELAH D


PILIH

a. Pengertian resiko terhadap uasaha

Risiko usaha adalah sebuah tindakan yang dihubungkan dengan


suatu kemungkinan munculnya kerugian yang tak terduga dan
memang tidak diharapkan terjadi. Semakin besar risiko usaha
yang terjadi pada suatu bisnis, maka semakin besar pula
peluang suatu bisnis akan mengalami kerugian.

b. Resiko bisnis di wakatobi

 Luluta

Seperti yang telah di jelaskan sebelumnnya bahwa sanya luluta


memiliki rasa yang sangat nikmat namun apakah resiko bagi
penjual bisnis luluta?

1. Bambu
Bagi orang orang yang memili kebun bambu atau menanam
bambu mungkin bahan yang satu ini tidak akan menjadi
masalah namun untuk orang orang yang tidak memiliki
bambu sendiri akan mengalami kesulutan.delain itu harga
dari bambu sangatlah mahal.
 Heloa sira ikan

Resiko dalam melakukan bisnis heloa sira ikan antara lain


adalah mengenai ikan bagi pembisnis heloa sira ikan dapat
sangat susah di dapatkan apalagi pada saat ombak
meninggi,otomatis nelayan nelayan akan meninggikan harga
dagang dari ikan,hal itu dapat membuat pembisnis heloa sira
ikan menjadi agak sulit untuk mendapatkan ikan untuk
dagangannya.

 Pislur (pisang lumer)


Meski memiliki rasa yang enak dan cocok menjadi cemilan
pembisnis pisang lumer harus memperhatikan resiko resika
yang dapat terjadi nantinya pada saat bisnis berlangsung

1. Pisang
Pisang merupakan bahan yang wajib di miliki oleh
pembisnis pisang lumer,pisang bias saja harga dari
pisang naik suatu waktu mengingat juga tentang
seringnya berubah ubahnya iklim di Indonesia.
2. Minyak
Minyak dalam proses penggorengan pisang lumer
biasa dapat membuat kerugian,misalnya pada saat
sedang menggoreng minyak bias saja tidak sengaja
keluar dari kewali yang dapat mengakibatkan luka
bakar pada karyawan atau bahkan diri sendri.selain
itu sering juga minyak mengalami kelangkaan yang
dapat mengakibatkan penjual pisang lumer menunda
atau tidak menjual saat itu
BAB 3

KESIMPULAN

Kesimpulannya adalah dalam berbisnis kita harus


pandai dalam menghitung keintungan dan kerugian
pada saat melakukan bisnis tersebut,keuntungan
dan kerugian dapat di lihat dari bagaimana
kelangkaan suatu bahan ataupun alat yang akan di
gunakan selama proses penjualan ataupun
pembuatan.

Kata pengantar
Dengan menyebut nama Allah SWT yang Maha Pengasih lagi
Maha Penyayang, kami panjatkan puja dan puji syukur atas
kehadirat-Nya, yang telah melimpahkan rahmat, hidayah, dan
inayah-Nya kepada kami, sehingga kami dapat menyelesaikan
makalah ilmiah kami.

Makalah ini telah kami susun dengan maksimal dan


mendapatkan bantuan dari berbagai pihak sehingga dapat
memperlancar pembautan makalah ini. Untuk itu kami
menyampaikan banyak terima kasih kepada semua pihak yang
telah berkontribusi dalam pembuatan makalah ini.

Terlepas dari semua itu, kami meyadari sepenuhnya bahwa


masih ada kekurangan baik dari segi susunan kalimat maupun
tata bahasanya. Oleh karena itu dengan tangan terbuka kami
menerima segala saran dan kritik dari pembaca agar kami dapat
memperbaiki makalah ilmiah ini.

Akhir kata kami berharap semoga makalah ini dapat memberikan


manfaat maupun inspirasi terhadap teman teman sekalian

Anda mungkin juga menyukai