Anda di halaman 1dari 2

MODUL AJAR

Satuan Pendidikan : SD Global Andalan Estate Ukui


Fase / Kelas : B / IV (empat)
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Elemen : Ayo Jelajahi Lingkungan
Profil Pelajar Pancasila : Cinta Lingkungan
Alokasi waktu : 3 x 35

A. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat menceritakan pengalaman membersihkan lingkungan sekolah dalam bentuk paragraf
deskripsi
B. Strategi Pembelajaran
Story Teller, gerak motoric
C. MIA
Linguistik, intrapersonal, interpersonal
D. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Pendahuluan
Salam, doa
Alpha zone ( meyanyikan lagu “Soleram” dan “Tanah Airku”
b. Pre teach
Guru menyampaikan prosedur pembelajaran dan penilaian
Guru menjelaskan tentang menceritakan pengalaman membersihkan lingkungan dalam
bentuk deskripsi
Guru menjelaskan cara bercerita secara lisan
Guru menjelaskan tata cara praktik membersihkan lingkungan sekolah (memungut
sampah organik dan non organik)
c. Scean Setting
Guru menyiapkan beberapa gambar
Guru memberikan kata kunci untuk memudahkan siswa dalam mendeskripsikan gambar
2. Kegiatan Inti
Siswa mengidentifikasi kata kunci pada gambar
Siswa mendeskripsikan gambar kebersihan lingkungan dengan kalimat sederhana
Siswa mempraktikkan membersihkan lingkungan sekolah (memungut sampah, organik dan
non organik)
Siswa menceritakan pengalamannya secara lisan ketika membersihkan lingkungan sekolah
3. Kegiatan Penutup
Guru menyimpulkan pembelajaran
Kegiatan Tanya jawab
Salam dan doa penutup

E. Sumber Belajar
Buku Bahasa Indonesia Kelas 4 Kurikulum Merdeka
Lingkungan sekolah
F. Media / Alat
Media gambar lingkungan
Jurnal Kegiatan Pembelajaran

Ukui, 3 November 2022


Guru B. Indonesia Kelas 4

Anda mungkin juga menyukai