Anda di halaman 1dari 4

Laporan

Hasil Presentasi Mengenai


MODEL- MODEL PEMBELAJARAN LITERASI DINI
(MEMBCA DAN MENULIS) DI SEKOLAH DASAR
Disusun untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah
Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia Di SD Kelas Rendah

Disusun oleh kelompok 3


Disusun oleh :
1.Siti Nurmala (60403070121103)
2.Fadlan mubarok (60403070121087)
3. alivi rahmawati ( 60403070012062)

Kelas 4C SORE

JURUSAN PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

STKIP BINA MUTIARA SUKABUMI

2023
LAPORAN DISKUSI

BAB I PENDAHULUAN

A. Materi yang di sampaikan dalam presentasi

Yang meliputi: model- model pembelajaran literasi dini


(membca dan menulis) di sekolah dasar

1. Pengertian Model- Model Pembelajaran Literasi


2. Penerapan Model- Model Pembelajaran Literasi di Sekolah Dasar
3. Definisi Model- Model Pembelajaran Literasi
4. Proses Pengajaran Luterasi Fokus Menulis di Sekolah Dasar
5. Komponen Pengembangan Kelas Literasi
B. Tujuan presentasi
Agar mahasiswa dan mahasiswi mampu mengetahui dan memahami apa
pengertian, model pembelajaran liteasi , penerpan model model pembelajaran
literasi di sekolah dasar , dan komponen pengembangan kelas.
C. Metode
Metode yang digunakan presentasi mandiri

BAB II HASIL DISKUSI

A. Pemaparan pertanyaan
Nama : Suciana Rimadaningsih
Nim: 60403070121106

Pertanyaan :

Apakah gerakan literasi sekolah dapat meningkatkan kemampuan literasi siswa?

Jawaban : Dengan adanya Gerakan Literasi Sekolah, keterampilan menulis


teks,membaca dan berfikir kritis nya dapat meningkat. Hal itu terjadi karena
semakin banyak siswa membaca buku, secara tidak sadar kosakata siswa
bertambah banyak.

Nama : Siti Alifa Syehana


Nim: 60403070121100

Pertanyaan :

Faktor faktor apa saja yang mempengaruhi rendahnya kemampuan membaca pemahaman
pada siswa?

Jawaban : Faktor eksternal penyebab rendahnya minat membaca siswa adalah lingkungan
sekolah kurang mendukung, peran perpustakaan belum maksimal, keterbatasan
buku/bahan bacaan, keluarga kurang mendukung, dan pengaruh menonton televisi serta
penggunaan handphone.,anak anak jaman sekarang ebih memilih menonton video yang
tidak bermakna seperti tiktok,game , di bandingkan membaca

B. Pemaparan Dan Presentasi

Nama NIM Tugas Keterangan


1.Siti Nurmala 60403070121103) Penyaji dan moderator Hadir

2.Fadlan mubarok 60403070121087) Penyaji Hadir

3. alivi rahmawati 60403070012062) Penyaji Hadir

BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Rendahnya minat membaca dan menuluis mungkin diakarenakan kegiatan
ini masih belum diapresiasi oleh sebagian besar pelajar Indonesia.
Alasannya hanya satu, malas atau menganggap membaca dan menulis
yang benar dan benar itu tidak penting. Hal ini membuat siswa kurang
tertarik dengan budaya membaca dan menulis.
Pendidikan dan pembelajaran harus dilakukan oleh setiap manusia.
Belajar merupakan suatu kegiatan yang cukup urgen dalam upaya
pencapaian tujuan Pendidikan. Teori belajar merupakan kombinasi dari
prinsip-prinsip yang saling terkait dan menjelaskan beberapa fakta dan
kesimpulan yang berkaitan dengan fakta belajar. Menggunakan teori
pembelajaran dengan tahapan pengembangan dan pemilihan topik yang
benar serta penggunaan elemen desain pesan yang berkualitas dapat
membantu siswa memahami apa yang mereka pelajari dengan lebih
mudah.

B. Saran
Model Pengajaran Literasi Fokus Menulis di SD dan proses
penyusunannya diharapkan menjadi masukan bagi guru-guru di lapangan.
Para guru, baik secara perseorangan maupun kelompok, disarankan untuk
menerapkan, menguji, dan mengembangkannya lebih lanjut dengan cara
dan kreativitasnya masing-masing.
Makalah ini tidak luput dari kekurangan, maka dari itu penulis sangat
mengharapkan kritik dan saran yang membangun sehingga penulis dapat
memperbaiki kembali kesalahan yang ada dalam makalah ini.

C. Penutup
Demikian laporan yang dapat kami susun, semoga bermanfaat dan menambah
pengetahuan dalam membaca dan mendengarkan dari materi tersebut, kami
mohon maaf bila ada kesalahan yang kurang jelas mau dalam perkataan
ataupun pemaparan presentasi ini. Sekian penutup dari kami semoga dapat di
terima di hati kami ucapkan terima kasih sebesar besarnya.

Anda mungkin juga menyukai