Anda di halaman 1dari 2

Nama Kartika Wahyu Kristiyanti

Keterampilan ke 2

PRODI PENDIDIKAN PROFESI BIDAN


JURUSAN KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA
Jalan Mangkuyudan MJ III/304 Yogyakarta 55143 Telp (0274) 374331

ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL


NY. ND USIA 28 TAHUN G1P0Ab0Ah0 UK 5+3 MINGGU
DI PUSKESMAS GEDONGTENGEN

NO RM:-
TANGAL/JAM: 23 Agustus 2021/08.30 WIB

Nama: Ny. ND
S Usia: 28 tahun
Pendidikan: SMA
Pekerjaan: IRT
Alamat: pringgokusuman
Keluhan:
Ibu mengatakan baru kunjungan pertama dan tidak ada keluhan
Riwayat Alergi: Ibu mengatakan tidak alergi terhadap obat ataupun
makanan
Riwayat Penyakit: Ibu mengatakan ibu dan suami serta keluarga tidak
ada yang sedah atau pernah menderita penyakit menular, menahun dan
menurun seperti DM, Jantung, Hipertensi dan sebagainya.
Riwayat kembar: Ibu mengatakan tidak mempunyai riwayat keturunan
kembar
HPHT: 23/07/2021
HPL: 30/04/2022
O KU: baik,
Kesadaran Compos Mentis
TD: 100/70 mmHg
N: 82 kali/menit
R: 20 kali/menit
S: 36,20C
BB: 60,70 kg
TB: 160cm
Lila: 25cm
Leopold I: belum teraba
Hb: 14,3 gr/dl
GDS: 76 mg/dl
HbsAg: NR
HIV: NR
Sifilis: NR
Prot/red: Negatif,
Ny. ND usia 28 tahun G1P0Ab0Ah0 umur kehamilan 5+3 minggu dengan
A keadaan normal
1. Memberitahu hasil pemeriksaan bahwa ibu dalam keadaan sehat,
P tekanan darah normal dan tidak ada tanda-tanda kelainan pada
tubuh ibu.
- ibu mengerti keadaan dirinya
2. Memberikan penjelasan dan arahan kepada ibu tentang
pemeriksaan kehamilan terpadu bahwa setiap ibu hamil wajib
melakukan pemeriksaan terpadu, ibu akan diperiksa di bagian
dokter umum, poli gigi, psikologis, poli gizi, laboratorium
- ibu mengerti tahapan pemeriksaan kehamilan terpadu
3. Menjelaskan kepada ibu tentang hasil pemeriksaan ANC terpadu
bahwa secara keseluruhan keadaan ibu baik.
- Ibu mengerti penjelasan bidan.
4. Memberikan solusi kepada ibu untuk mengurangi mual dipagi
hari yaitu dengan minum air hangat serta porsi makan sedikit tapi
sering serta makan apapun semaunya ibu tidak ada pantangan
dalam makanan.
- Ibu mengerti penjelasan bidan
5. Memberitahu jadwal kunjungan ulang 4 minggu serta
memberikan asam folat (xxx) untuk diminum 1x1 hari
- ibu bersedia untuk melakukan kunjungan ulang
6. Meminta ibu untuk tetap mematuhi prokes yaitu dengan 3 M
(mencuci tangan, menggunakan masker, menjaga jarak)
- Ibu mengerti dengan penjelasan tersebut
7. Melakukan pendokumentasian di buku KIA, buku register.
- Dokumentasi telah dilakukan.

Pembimbing Akademik Pembimbing Lahan Mahasiswa

( Munica Rita H,SSiT,M.Kes) ( Amalia Hikhmah N, A.Md.Keb) (Kartika Wahyu K)

Anda mungkin juga menyukai