Anda di halaman 1dari 3

48

2.10 Definisi Istilah


Berdasarkan fokus dan rumusan masalah dalam penelitian ini, berikut
uraian definisi istilah dalam penelitian berdasarkan fraud hexagone theory dan
Permenkes No.16 tahun 2019 adalah sebagai berikut:

No Potensi Fraud
1 Definisi Kecurangan (fraud) adalah tindakan yang dilakukan dengan sengaja untuk
Istilah mendapatkan keuntungan finansial dari program Jaminan Kesehatan dalam
Sistem Jaminan Sosial Nasional melalui perbuatan curang yang tidak sesuai
dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
Cara Ukur observasi, telaah dokumen, dan wawancara mendalam
Alat Ukur Pedoman wawancara mendalam, lembar checklist
Indikator Ada tidaknya potensi fraud pada pelayanan jaminan kesehatan nasional pada
Rumah Sakit di Kota palembang
2 Kesempatan
Definisi Peluang yang menyebabkan pelaku secara leluasa menjalankan aksinya
Istitah yang disebabkan oleh pengendalian internal yang lemah, ketidakdisiplinan,
tidak ada mekanisme audit, dan sikap apatis.
Cara Ukur observasi, telaah dokumen, wawancara mendalam
Alat Ukur Pedoman wawancara mendalam, lembar checklist
indikator  Pengendalian internal
 Sistem pengawasan
 kedisiplinan
3 Pressure
Definisi Tekanan yang mendorong orang melakukan kecurangan karena tingkat
Istilah persaingan yang kuat, masalah finansial, tuntutan gaya hidup,
ketidakberdayaan dalam soal keuangan, mencoba-coba untuk mengalahkan
sistem, menjauhi kritik karena menurunnya tingkat pendapatan dan
ketidakpuasan kerja
Cara Ukur observasi, telaah dokumen, wawancara mendalam
Alat Ukur Pedoman wawancara mendalam, lembar checklist
Iindikator  Tekanan situasional
 Tuntutan pekerjaan
 Ketidakadilan organisasi
 Ketidakpuasan kompensasi
4 Rasionalisasi
Definisi Sikap, karakter, atau serangkaian nilai-nilai etis yang membenarkan pihak-
Istilah pihak tertentu untuk melakukan tindakan kecurangan, atau orang-orang yang
berada dalam lingkungan yang cukup menekan yang membuat mereka
merasionalisasi tindakan fraud
Cara Ukur Dokumen, wawancara mendalam
Alat Ukur Pedoman wawancara mendalam, lembar checklist
Indikator  Pendapatan tidak sesuai target
 Budaya dan komitmen organisasi
5 Kemampuan
Definisi Sebagai suatu sifat individu untuk melakukan kecurangan, yang
Istilah mendorong mereka mencari kesempatan dalam memanfaatkan keadaan
yang melingkupiny
Cara Ukur observasi, telaah dokumen, wawancara mendalam
49

Alat Ukur Pedoman wawancara mendalam, lembar checklist


Indikator  Keterampilan
 Posisi dalam pekerjaan
Ego
6 Definisi Ego adalah bagian dari kepribadian yang membantu kita menghadapi
Istilah kenyataan dengan memediasi antara tuntutan id, superego, dan lingkungan.
Ego mencegah kita dari bertindak atas setiap dorongan yang kita miliki
(dihasilkan oleh id) dan didorong secara moral sehingga kita tidak dapat
berfungsi dengan baik.
Cara Ukur Wawancara mendalam
Alat Ukur Pedoman wawancara, lembar checklist
Indikator Ada atau tidak
7 Collusion
Definisi Kolusi mengacu pada persetujuan atau kesepakatan yang menipu antara dua
Intilah orang atau lebih, agar satu pihak melakukan tindakan terhadap pihak lain
untuk suatu tujuan jahat, seperti untuk menipu pihak ketiga atas hak-haknya
(Black’s Law Dictionary, 2014).
Cara Ukur Wawancara mendalam
Alat Ukur Pedoman wawancara
Indikator Ada atau tidak
8 Pencegahan potensi fraud
Definisi Suatu Sistem pencegahan kecurangan (fraud) dalam Program Jaminan
Istilah Kesehatan dengan prinsip-prinsip:
1. Penyusunan kebijakan dan pedoman
2. Budaya pencegahan fraud
3. Kendali mutu & kendali biaya
4. Pembentukan tim pemcegahan kecurangan (fraud)
Cara Ukur observasi, telaah dokumen, wawancara mendalam
Alat Ukur Pedoman wawancara mendalam, lembar checklist
indikator Tercapainya implementasi kebijakan
9 Penanganan potensi fraud
Defini Istilah Penanganan kecurangan (fraud) dalam pelaksanaan Program Jaminan
Kesehatan dilakukan melalui upaya deteksi potensi kecurangan (fraud) dan
upaya penyelesaian kecuangan (fraud)
Cara Ukr observasi, telaah dokumen, wawancara mendalam
Alat Ukur Pedoman wawancara mendalam, lembar checklist
indikator Tercapainya implementasi kebijakan
10 Sanksi Administrasi Pelaku Fraud
Definisi Sanksi administratif tidak dapat diberikan oleh Menteri, Kepala Dinas
Istilah Kesehatan Provinsi, Kepala Dinas Kabupaten/Kota kepada pihak yang
melakukan kecurangan (fraud), tetapi pimpinan instansi/badan usaha
terkaitlah yang dapat melakukannya sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan berupa
1. Teguran lsan
2. Tgan tertulis
3. Perintah pengembalian kerugian akibat tindkaan kecurangan (fraud) kepada
pihak yang dirugikan
4. Tambahan denda administrasi
5. Pencabutan izin
Cara Ukur observasi, telaah dokumen, wawancara mendalam
Alat Ukur Pedoman wawancara mendalam, lembar checklist
indikator  Ringan
 Sedang
50

 Berat
11 Pembinaan dan Pengawasan
Definisi Pembinaan dan pengawasan dapat diberikan oleh Menteri, Kepala Dinas
Intilah Kesehatan Provinsi, Kepala Dinas Kabupaten/Kota sesuai kewenangan
masing-masing melalui:
1. Advokasi, sosialisasi dan bimbingan teknis
2. Pelatihan dan peningkatan kapasitas sumber daya manusia
3. Monitoring dan evaluasi
Cara Ukur observasi, telaah dokumen, wawancara mendalam
Alat Ukur Pedoman wawancara mendalam, lembar checklist
indikator Kepatuhan informan dalam melaksanakan kebijakan anti fraud

Anda mungkin juga menyukai