Anda di halaman 1dari 4

SOSIOLOGI OLAHRAGA

Dosen Pengampu :
Dr. Asep Suharta, M.pd.
O
L
E
H
Nama : Meilfia Putri Br Munthe
Nim : 6212411009

PENDIDIKAN JASMANI, KESEHATAN, DAN REKREASI


FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
TUGAS RUTIN 6
1. CarilahYoutube yang menggambarkan Negara Mianmar mempromosikan kekayaan
budayanya pada ajang Sea Games 2013.Tuliskan LINK nya dalam JawabanTugas.

2. CarilahArtikel atauYoutube yang menggambarkan sebuah negara


Memanfaatkan Olahraga untuk mengembangkan Ekonomi Negara.
Tuliskan LINK nya dalam JawabanTugas.

3. Carilah Artikel atau Youtube yang menggambarkan Provinsi Sumatera Selatan


memanfaatkan PON/Asian Games 2018 dalam pengembangan daerahnya.
Tuliskan LINK nyadalamJawabanTugas.

4. Carilah Artikel atauYoutube yang menggambarkan Olimpiade BEIJING Tahun 2008


berkaitan dengan pengembangan Ekonomi Negara RRC.
Tuliskan LINK nyadalamJawabanTugas.

5. Anda bisa memetik pelajaran dari Korea Selatan sebagai penyelenggara Asian Games
2014 di Incheon ?
Telusurilah dari dimensi ekonomi.Tuliskan LINK Youtube/artikel dalam
JawabanTugas.

6. Carilah Artikel yang menggambarkan 5 Orang Pemain Sepakbola Berpenghasilan


Tertinggi Pada Saat ini?

7. Carilah Artikel yang menggambarkan Olahragawan berpenghasilan Tertinggi Pada


Saat ini? Pilih salah satu cabang (Basket, Tinju, atau olahraga cabang lainnya yang
berpenghasilan tinggi saatini?)

8. Olahraga dan Ekonomi, Olahraga bisa menghemat annggaran Kesehatan dan bisa
meningkatkan produktivitas karyawan. Jika anda menjadi Pemimpin
(Presiden/Gubernur/Bupatti/Walikota) apa yang anda gariskan kebijakan terkait
dengan konsep tersebut.

JAWABAN
1. Myanmar mempromosi atau menunjukan kebudayaan negaranya pada ajang seremoni
sea games 2013 yang terdokumentasi pada video berikut
https://youtu.be/qBIdem_q5H8
2. Pada Olimpiade Musim Panas ke-27 di Sydney Australia yang bisa mendorong ekonomi
New South Wales meningkat sampai US$ 490 juta per tahun selama 12 tahun masa persiapan
dan sesudah event.
https://nasional.kontan.co.id/news/bappenas-asian-games-2018-sumbang-ekonomi-untuk-negara
Dalam artikel di jelaskan bahwa tak hanya ekonomi negara bertumbuh kembang bahkan citra
sebuah negara juga kan meningkat.
3. pembangunan infrastruktur yang digenjot guna mendukung pesta olahraga terbesar di Asia itu
adalah 4 ruas jalan tol, 2 jembatan, lalu underpass, rumah sakit dan moda transportasi light
rail transit (LRT).
"The very first LRT [di Indonesia], dari bandara sampai Jakabaring, 13 stasiun. Satu-satunya
LRT yang melintasi sungai-sungai Palembang.
Pembangunan infrastruktur itu kemudian ditambah dengan adanya diskon besar-besaran di
pusat perbelanjaan di seluruh Indonesia, termasu di Palembang, mulai 8 Agustus 2018.
Termuat dalam :
https://www.cnbcindonesia.com/news/20180730112918-4-25990/asian-games-bikin-palembang-
punya-jalan-tol-jembatan-lrt

4. Cina dianggap sebagai salah satu raksasa ekonomi dunia. Tapi perekonomian negara itu
justru memperlihatkan perlambatan dalam kurun waktu 18 bulan belakangan ini, yang salah
satunya diakibatkan adanya Olimpiade Beijing 2008.

Hasil itu didapat dari menurunnya permintaan barang-barang produksi Cina dari luar negeri.
Itu mengakibatkan produksi dari sektor industri di sana menurun sejak Juli .Menurut Biro
Nasional Statistik Cina hasil produksi pabrik di Cina pada Juli menurun hingga 14,7 persen.
Itu jelas menurun jika dibandingkan dengan hasil pada Juni tahun lalu yang mencapai 16
persen.Pukulan bagi pabrik-pabrik di Cina mencapai puncaknya sejak digelar Olimpiade
Beijing 2008.
Termuat dalam :
https://bisnis.tempo.co/read/130821/olimpiade-beijing-membuat-perekonomian-cina-melambat

5. Yg dapat saya petik dalam pegelaran ajang olahraga asean games 2014 di Incheon korea
selatan adalah menyukseskan suatu event olahraga dengan biaya yang ekonomis dan lebih
efisien, namun tetap memperkirakan keaadan eknomi negara pasca event yang di laksanakan.

kesimpulan di atas saya simpulkan dari :


https://www.cnnindonesia.com/olahraga/20140912142328-179-3200/korsel-berhemat-biaya-pesta-
olahraga

6. 1. Cristiano Ronaldo (Man United) - 91,5 juta pounds


2. Lionel Messi (PSG) - 80,5 juta pounds
3. Neymar Jr (PSG) - 69,5 juta pounds
4. Kylian Mbappe (PSG) - 31,5 juta pounds
5. Mohamed Salah (Liverpool) - 30 juta pounds
Urutan informasi di atas saya simpulkan berdasarkan dari:
https://kids.grid.id/read/473192490/10-pemain-sepak-bola-dengan-penghasilan-tertinggi-siapa-nomor-
satu?page=all

7. dari cabang olahraga tinju/boxing


Floyd Mayweather, merupakan petinju terhebat sepanjang masa dan kemungkinan kekayaannya
berasal dari hasil kesuksesannya sebagai petinju. Dilansir dari Marca, kekayaan bersih
Mayweather sendiri adalah US$450 juta dolar.
Dirinya telah menghasilkan lebih dari US$1,1 miliar dolar dan menjadikannya petinju terkaya
sepanjang masa. Salah satu contohnya, pertarungan Pacquiao dan McGregor menghasilkan
US$410 juta dolar. Dirinya juga memperoleh lebih dari setengah dari total pendapatannya dari
dua pertarungan, yakni saat melawan Manny Pacquiao pada 2015 dan Conor McGregor pada
2017.
Informasi di atas sya simpulkan dari :
https://entrepreneur.bisnis.com/read/20210827/265/1434852/intip-nilai-kekayaan-floyd-mayweather-
petinju-terkaya-di-dunia.

8. sebagai seorang presiden, sebuah negara harus membangun infrastruktur wisata olahraganya
agar dapat dikenal dengan tradisi dan budaya olahraga yang membedakannya dengan negara lain,
maupun industri keolahragaan secara besar besaran.
Aktivitas olahraga yang dikolaborasikan dengan pariwisata,serta pengembangan industri yang
cakupannya sangat luas, mulai dari industri events, industri pakaian, sepatu, bola, dan lain-lain.
baik olahraga prestasi maupun olahraga rekreasi dapat menghadirkan industri pariwisata juga,
melalui olahraga yang dapat menguatkan kualitas event olahraga dan membangkitkan
perekonomian maupun menambah lapangan pekerjaan dalam suatu negara.

Anda mungkin juga menyukai