Anda di halaman 1dari 32

Welcome

to Chemistry Class

Nadya Nabila
TEORI ATOM
Peta Konsep Teori Atom
START

“Bola Pejal” “Roti Kismis”


“Lintasan
1 Energi”
J.J. Thom
pson
2
3
John “Mekanika
Dalton
Kuantum”
“Ruang Niehls
Bohr
Kosong”
4

Ernest
Rutherford Teori Mekanika Kuantum
yang digunakan hingga 5
Schrodinger
sekarang
Teori Atom Dalton
D
D
Teori Atom Dalton

Model Atom Dalton

Dalton menbayangkan atom seperti


bola kecil pejal, sehingga atom dapat
digambarkan dengan bentuk lingkaran.

Bola Pejal
Teori Atom Dalton
1. Semua materi terdiri dari atom yang berbentuk 3. Atom dari unsur yang berbeda akan memiliki sifat
seperti bola pejal, yang tidak bisa dibagi lagi yang berbeda pula
H2O
Sifat atom H dan O berbeda
Karena berasal dari unsur yang berbeda

2. Semua atom dari unsur yang sama memiliki sifat


yang sama.
4. Atom-atom dari unsur yang berbeda bergabung
membentuk senyawa

H2 + O2 → H2O

Atom emas pada cincin dan koin memiliki massa


yang sama, yaitu 197 sma (satuan massa atom)
Kelemahan Teori Atom Dalton
1. Dalam atom terdapat bagian terkecil lagi (sub atomik) 4. Atom dapat diciptakan dari reaksi fisi

2. Atom yang sama dapat memiliki sifat yang berbeda

3. Atom yang berbeda dapat memilliki sifat yang sama


Kuis 1
Menurut teori atom Dalton, atom penyusun batu akan berbeda
dengan atom penyusun besi meski keduanya sama-sama
berwujud padat

Benar Salah
Kuis 2
Menurut Dalton, atom-atom digambarkan sebagai bola yang berbentuk bulat
SEBAB
Atom-atom dari suatu unsur tidak pernah berubah menjadi atom unsur lain
sebagai hasil reaksi kimia

pernyataan benar dan alasan salah

pernyataan salah dan alasan benar

pernyataan dan alasan keduanya salah

pernyataan benar, alasan benar


Kuis 3
Pernyataan yang benar berdasarkan postulat dalton adalah…

Atom merupakan partikel terkecil yang


wujudunya seperti bola pejal dan terdiri dari
ruang hampa

Hanya atom yang memiliki bentuk dan massa


yang sama yang dapat membentuk senyawa

Atom hidrogen dan oksigen tidak mungkin


memiliki massa dan sifat kimia yang sama
Teori Atom Thomson
D
D
Teori AtomThomson

1. Atom adalah partikel bermuatan positif yang


memiliki elektron (bermuatan negatif) yang
tersebar di permukaannya
2. Model atom thomson diibaratkan seperti roti
kismis
3. Atom bersifta netral

Jumlah muatan positif = jumlah muatan negatif


Kelemahan Teori Atom Thomson

1. Partikel positif tidak tersebar di seluruh atom, tapi terpusat di inti saja
2. Atom memiliki ruang hampa
Kuis 4
Salah satu kelemahan teori atom thomson adalah….

Ditemukannya partikel elektron

Ditemukannya ruang kosong di dalam atom

Tidak dapat menjelaskan pengaruh medan


magnet

Ditemukan partikel yang lebih kecil dari atom


Teori Atom Rutherford
D
D
Eksperimen Rutherford
Penembakan sinar alfa ke lempeng emas tipis dengan detektor layar seng

Hasil Percobaan :
1. Sebagian besar partikel alfa melewati kertas emas
2. Sejumlah kecil partikel alfa dibelokkan
Teori AtomThomson

1. Sebagian besar atom adalah ruang


hampa
2. Atom memiliki inti atom bermuatan
positif yang berada di tengah atom
Kelemahan Teori Atom Rutherford

01 Tidak dapat menjelaskan kenapa electron tidak jatuh ke inti


Kuis 5
Kesimpulan yang didapat rutherford ketika sinar alfa yang ia
tembakkan didominasi bagian yang menembus lempeng emas
adalah …

Terdapat bagian kecil yang padat pada atom

Sebagian besar atom terdiri dari ruang


hampa

Ada tarikan terhadap partikel alfa


Teori Atom Bohr
D
D
Teori Atom Bohr

• Elektron dalam atom bergerak mengelilingi inti


pada lintasan tertentu.
• Lintasan itu disebut kulit atau tingkat energi
elektron
• Elektron dapat berpindah dari satu lintasan ke
lintasan yang lain, yaitu eksitasi dan deeksitasi
Kulit K

Eksitasi : Rendah ke tinggi (penyerapan energi


Deeksitasi : Tinggi ke rendah (pelepasan energi)

Kulit K memiliki energi terendah


Kelemahan Teori Atom Bohr

01 Kulit atom dapat dibagi lagi menjadi sub kulit (s,p,d,f)

Teori atom Bohr bertentangan dengan prinsip ketidakpastian


02 Heisenberg, dimana elektron tidak dapat ditentukan posisinya
secara pasti
Kuis 6
Menurut bohr setiap elektron harus berada pasa tingkat energi
terentu yang disebut kulit atom. Elektron juga dapat berpindah
dari datu kulit ke kulit lain. Berikut ini perpindahan elektron
yang melepas (memancarkan) energi terjadi dari ….

Kulit K ke L Kulit M ke K
Kuis 7
Berikut ini merupakan teori atom Niels Bohr.
1. Atom merupakan bagian terkecil yang tidak dapat terbagi lagi
2. Atom terdiri dari inti atom yang ukurannya sangat kecil dibandingk
an ukuran atom itu sendiri.
3. Atom bermuatan positif dan negatif tersebar merata.
4. Elektron dalam atom bergerak mengelilingi inti pada lintasan
tertentu dengan tidak memancarkan energi.

Pernyataan yang sesuai dengan teori atom adalah…

1, 2 dan 3 2 dan 4
D
Teori Atom
Mekanika Kuantum
D
Teori Atom Mekanika Kuantum
1. Atom terdiri dari inti atom yang dikelilingi awan 4. Elektron berada dalam orbital (ruang 3 dimensi)
elektron yang punya kemungkinan besar ditemukannya
2. Elektron memiliki sifat dualisme gelombang partikel elektron
(Hipotesis de Broglie)

3. Karena elektron memiliki sifat gelombang, gerakan


nya tidak pasti dan posisinya juga tidak pasti
(ketidakpastian heisenberg)
E. Schrodinger
Kuis 8
Kenapa elektron memiliki sifat gelombang ?

Elektron memancarkan energi tertentu ketika


bergerak di luar orbitnyaa

Elektron memiliki massa 9.11x10-31 kg


Kuis 9
Manakah yang merupakan model mekanika kuantum?
Peta Konsep Teori Atom
START

“Bola Pejal” “Roti Kismis”


“Lintasan
1 Energi”
J.J. Thom
pson
2
3
John “Mekanika
Dalton
Kuantum”
“Ruang Niehls
Bohr
Kosong”
4

Ernest
Rutherford Teori Mekanika Kuantum
yang digunakan hingga 5
Schrodinger
sekarang
Any Question?
D
D
Fully Editable Shapes

D
D

Anda mungkin juga menyukai