Anda di halaman 1dari 5

KEPUTUSAN PENANGGUNG JAWAB KLINIK

KLINIK ………………..
NOMOR : …………………………

TENTANG
KEBIJAKAN PELAYANAN REKAM MEDIS

PENANGGUNG JAWAB KLINIK …..


Menimbang : a. bahwa dalam memberikan pelayanan yang efektif dan efisien
dalam menunjang pelayanan diperlukannya kebijakan pelayanan
rekam medis.
b. bahwa sehubungan dengan huruf a dan b diatas maka perlu dibua
t keputusan Penanggung Jawab Klinik tentang Kebijakan
Pelayanan Rekam Medis.
Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tent
ang Kesehatan;
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2014 tent
ang Tenaga Kesehatan;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 9 Tahu
n 2014 tentang Klinik;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 24 Tah
un 2022 tentang Rekam Medis;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 34 Tah
un 2022 tentang Akreditasi Pusat Kesehatan Masyarakat Klinik,
Laboratorium Kesehatan, Unit Transfusi Darah, Tempat Praktik
Mandiri Dokter, Dan Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi;
6. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor HK. 0
1.07/MENKES/1983/2022 tentang Standar Akreditasi Klinik;
7. Izin Operasional Klinik
8. Surat Keputusan Pemilik Klinik ….. Nomor …….. tentang Struk
tur Organisasi dan Tata Kelola (SOTK) Klinik ………….
9. Surat Keputusan Pemilik Klinik …. Nomor ………. tentang
Pengangkatan dr ………… sebagai Penanggung Jawab Klinik
………..

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEPUTUSAN PENANGGUNG JAWAB KLINIK TENTA


NG KEBIJAKAN PELAYANAN REKAM MEDIS
Kesatu : Memberlakukan Keputusan Penanggung Jawab Klinik tentang
Kebijakan Pelayanan Rekam Medis di Klinik….
Kedua : Lampiran Keputusan Penanggung Jawab Klinik menjadi satu k
esatuan yang tidak dapat dipisahkan dari Keputusan.
Ketiga : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila dik
emudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam ketetapan ini a
kan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di …….
Pada tanggal ………..
Penanggung Jawab Klinik,

____________________
Lampiran Keputusan Penanggung Jawab Klinik ….
Nomor :………………
Tentang :Kebijakan Pelayanan Rekam Medis

KEBIJAKAN PELAYANAN REKAM MEDIS


A. KEBIJAKAN UMUM
Hak dan Kewajiban Pasien harus ditetapkan dan disosialisasikan kepada semua pihak
yang terkait.

B. KEBIJAKAN KHUSUS
1. Setiap pasien di ……… memiliki satu nomor rekam medis, dan masuk melalui proses
pendaftaran / registrasi.
2. Penyimpanan rekam medis pasien rawat jalan dan rawat inap disimpan di dalam satu
ruangan penyimpanan rekam medis.
3. Setiap pasien yang pulang rawat inap dibuatkan Ringkasan Perawatan Pasien
(Resume).
4. Kegiatan pelayanan medis dilaksanakan dengan membuat sensus harian.
5. Seluruh pelayanan dokumen rekam medis dilaksanakan oleh petugas rekam medis.
6. Setiap pasien yang masuk ke dientry melalui proses pendaftaran.
7. Permintaan rekam medis hanya bisa diberikan untuk kepentingan pengobatan pasien d
an untuk kepentingan lain harus sesuai aturan dan pinjaman menggunakan bon peminj
aman.
8. Kepala ruangan Rawat Inap bertanggung jawab atas kembalinya berkas rekam medis p
asien rawat inap (DENGAN LENGKAP) yang keluar perawatan dalam waktu tidak le
bih dari 2 x 24 jam.
9. Semua pofesi tenaga kesehatan yang memberikan pelayanan kepada pasien diwajibkan
menulis seluruh pelayanan yang diberikan pada lembar rekam medis yang sudah ditent
ukan, dilengkapi dengan tanda tangan / paraf dan nama jelas.
10. Penanggung jawab berkas rekam medis bertanggung jawab atas pengembalian dan pen
distribusian berkas rekam medis.
11. Berkas rekam medis yang telah dikembalikan ke instalasi rekam medis yang belum le
ngkap, wajib dilengkapi oleh profesi tenaga kesehatan yang bersangkutan di ruangan r
ekam medis pada hari yang sama.
12. Instalasi rekam medis bertanggung jawab atas laporan berkala yang telah ditetapkan, b
aik untuk kepentingan eksternal maupun internal.
13. Seluruh hasil pemeriksaan pelayanan penunjang wajib ditempelkan pada lembar rekam
medis yang telah ditetapkan.
14. Instalasi Rekam Medis bertanggung jawab atas tersedianya informasi kegiatan pelayan
an.
15. Seluruh pelayanan rekam medis wajib berorientasi pada kepuasan pelanggan.
16. Instalasi Rekam Medis menerima kegiatan magang mahasiswa terkait.
17. Bagi pasien yang memerlukan data rekam medis, dapat diberikan resume atau
ringkasan perawatan pasien, hasil pemeriksaan dan riwayat pelayanan yang telah
diberikan.
18. Perawat masing-masing poliklinik rawat jalan bertanggung jawab atas kembalinya
berkas rekam medis pasien rawat jalan setelah mendapat pelayanan rawat jalan pada
hari yang sama, kecuali apabila pasien mendapatkan perawatan lanjutan rawat inap,
maka harus berkas rekam medik rawat jalan disatukan dengan berkas rekam medik
rawat inap.
19. Kepala ruangan IGD bertanggung jawab atas kembalinya berkas rekam medis IGD
pasien setelah mendapat pelayanan rawat jalan dalam waktu 1 x 24 jam, kecuali bila
pasien mendapatkan perawatan lanjutan rawat inap, maka berkas rekam medis IGD
disatukan dengan berkas rekam medis rawat inap.
20. Apabila terdapat salah tulis hanya dapat dibetulkan pada saat itu, dengan cara
mencoret yang salah dengan satu garis lurus (tulisan yang salah masih dapat dibaca)
dan dibubuhkan paraf korektor.
21. Akses terhadap berkas RM
a. Selama penderita berobat ke poliklinik atau dirawat, rekam medis menjadi
tanggung jawab perawat dan menjaga kerahasiaannya.
b. Hanya petugas rekam medis yang diizinkan masuk ruang penyimpanan rekam
medis.
c. Dilarang menutup sebagaian atau seluruh isi rekam medis untuk badan-badan atau
perorangan kecuali yang telah ditentukan oleh peraturan perundang-undangan
yang berlaku.
22. Perlindungan rekam medis dari kerusakan dan kehilangan.
a. Rekam medis rawat jalan dan IGD: diinventarisasi setiap hari, dokumen rekam
medis yang kembali dari rawat jalan disusun kembali menurut sistem penomoran
ke dalam rak penyimpanan.
b. Rekam medis rawat inap: diinventarisasi max. 2x24 jam setelah pasien pulang,
dokumen RM yang belum lengkap, dilengkapi 3x24 jam, apabila 3x24 jam belum
lengkap, agar dilengkapi oleh Dokter ruangan dengan berkomunikasi dengan
DPJP.
c. Mengganti folder/ map yang telah rusak dengan yang baru.
d. Membuat laporan rekam medis yang belum kembali ke rak penyimpanan setiap
hari, untuk berkas rekam medis rawat jalan dan setiap bulan untuk BRM rawat
inap.

Ditetapkan di …….
Pada tanggal ………..
Penanggung Jawab Klinik,

____________________

Anda mungkin juga menyukai