Anda di halaman 1dari 4

Lembar Kerja Individu 9

Kuis Literature circle pada Pembelajaran Daring dan Bauran

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan memilih pilihan jawaban (A, B, C, D, dan E) yang
menurut anda paling benar!

1. Fokus desain pembelajaran Literature Circle mengacu pada ...

a. Sebuah kelompok diskusi mengenai bahan bacaan tertentu


b. Penemuan dalam sebuah pembelajaran
c. Aktivitas mendongeng
d. Pembelajaran berbasis masalah
e. Aktivitas mengkolaborasikan teks dan gambar

2. Penggunaan pedagogi Literature Circle meningkatkan kemampuan untuk berpikir jernih


dan rasional, dimana seseorang dapat memahami hubungan logis antar ide. Dengan
kata lain Literature Circle mendorong siswa untuk ....

a. Berpikir kritis
b. Kolaborasi
c. Diferensiasi
d. Eksposur
e. Umpan balik

3. Siswa diharapkan dapat membangun pemahaman baru tentang informasi yang


dianggap relevan dan terbaru, merupakan salah satu manfaat Literature Circle yaitu ...

a. Berpikir kritis
b. Kolaborasi
c. Diferensiasi
d. Eksposur
e. Umpan balik
4. Suatu proses dimana guru diharapkan dapat menyediakan beragam platform dan segala
jenis genre untuk mendukung minat baca siswa disebut ...

a. Berpikir kritis
b. Kolaborasi
c. Diferensiasi
d. Eksposur
e. Umpan balik

5. Sebuah proses dimana guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk


mendapatkan apa yang paling mereka butuhkan selama proses belajar mengajar adalah
...

a. Berpikir kritis
b. Kolaborasi
c. Diferensiasi
d. Eksposur
e. Umpan balik

Jawablah pertanyaan dibawah ini!

1. Apa perbedaan Literature Circle dengan kegiatan membaca buku yang biasa dilakukan?

Jawab :
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
___________________________________________________________

2. Secara singkat, paparkan manfaat pembelajaran dengan desain Literature Circle!

Jawab :
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
_______

3. Sebutkan karakteristik Literature Circle!\

Jawab :
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
_______

4. Berikan contoh aplikasi yang bisa digunakan untuk menunjang pembelajaran dengan
desain Literature Circle!

Jawab :
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
_______

5. Pemberian umpan balik atau feedback terkadang sering dianggap remeh dan kerap
kali diabaikan dalam Literature Circle. Menurut Anda seberapa penting pemberian
feedback bagi siswa dalam kegiatan pembelajaran?

Jawab :
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
______________________________________________________________________
____________________________________________________________________

Anda mungkin juga menyukai