Anda di halaman 1dari 3

KOTA TANGGUH BENCANA

KELAS (C)

Dosen Pengampuh :
Vivi Novianti H. Yunus, S.T., M.URP

Di Susun Oleh :

MEUTHYA LASIMPARA
F23121090

PROGRAM STUDI PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA


JURUSAN ARSITEKTUR
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS TADULAKO
PALU
2023
Jakarta sebagai salah satu megacity di Asia Tenggara menghadapi beberapa
tantangan salah satunya adalah kenaikan muka air laut akibat perubahan iklim.Lalu
bagaimana solusi berkelanjutan Jakarta untuk beradaptasi dengan kenaikan muka
air laut dan lebih hemat dari 10 .jutaan nyawa karena tenggelam?
Jakarta telah melakukan beberapa adaptasi untuk bertahan hidup, yaitu:

By : Adjusment

➢ Adaptasi by adjustment adalah menyesuaikan diri dengan lingkungan baru


atau situasi yang berbeda dengan mengubah perilaku atau cara berpikir
mereka sesuai dengan kebutuhan yang ada

Banyak nelayan yang tinggal di pesisir untuk mencari nafkah, jauh di


pedalaman, lebih dari 10 juta orang di Jakarta terancam.

Dua contoh yang terkena dampak kenaikan air laut


“Maxkim kehilangan rumahnya karena tenggelam dan sekarang tidur di
perahu nelayannya”
“Nondo telah berulang kali membangun kembali rumahnya”
Hal ini menunjukkan bahwa meskipun masalah/bencana terjadi berkali-kali,
orang masih berusaha membangun/bertahan hidup dalam situasi yang sulit
untuk kelangsungan hidup berkelanjutan

By : Reaction

➢ Adaptasi by Reaction , adalah penyesuaian atau perubahan perilaku yang


terjadi sebagai respons terhadap situasi atau peristiwa yang terjadi di
lingkungan sekitar. Misalnya, ketika terjadi perubahan cuaca yang tiba-tiba,
seseorang mungkin akan beradaptasi dengan merespons dengan mengenakan
pakaian yang sesuai untuk melindungi diri dari kondisi cuaca yang ekstrem.
Ada 2 langkah yang menjadi solusi dalam video tersebut :
- Membangun jembatan darurat untuk melewati lingkungan yang terkena
banjir
- Pada tahun 2004, pemerintah, bekerja sama dengan . firma arsitektur
Belanda, mengumumkan proyek untuk membangun dan memperkuat .
tembok sepanjang 120 kilometer untuk mencegah air membanjiri kota yang
tenggelam. Namun kini hanya 10 kilometer seperti kawasan muara baru,
Meski setuju membangun tanggul, langkah ini belum menjadi solusi
permanen berkelanjutan
By : Withdrawal

➢ Merujuk pada suatu strategi atau mekanisme penyesuaian diri di mana


individu atau organisme menarik diri dari lingkungan atau situasi yang sulit
atau tidak dapat diatasi, sebagai cara untuk bertahan hidup.
Contohnya, dalam situasi di mana suatu lingkungan menjadi terlalu sulit atau
membahayakan, beberapa jenis organisme mungkin memiliki kemampuan
untuk menarik diri dan mengurangi aktivitas mereka sebagai bentuk
adaptasi.

Contoh lainnya dapat berupa seseorang yang menarik diri dari interaksi
sosial yang tidak menyenangkan atau stresor yang terlalu berat sebagai cara
untuk menghindari dampak negatifnya pada kesejahteraan psikologis
mereka.

Salah satu konsep adaptasi yang diterapkan Jakarta adalah mundur, dimana
pemerintah Indonesia berbicara tentang pemindahan ibu kota Jakarta ke
pulau Kalimantan.
Status ibu kota negara dikukuhkan dengan Undang-Undang no 10 tahun
1964. Presiden Joko Widodo mengumumkan rencananya untuk
memindahkan ibu kota Indonesia ke pulau Kalimantan pada 26 Agustus
2019 . Ibu kota baru disebut Nusantara dan dijadwalkan akan diperkenalkan
pada tahun 2024 . Namun, ini tidak membantu jutaan orang di wilayah
tersebut.karena faktor ekonomi yang memaksa mereka bertahan di Area

Kesimpulan

Dari video diatas menunjukkan 3 (tiga) konsep adaptasi By Adjusment, By


Reaction, dan By Withdrawal yang dilakukan Jakarta untuk bertahan hidup,
alam bekerja dengan caranya sendiri, manusia harus beradaptasi. Saya
beradaptasi dengan alam dan lingkungan sekitar , eksploitasi alam secara
besar-besaran berarti pembunuhan perlahan-lahan terhadap bumi tempat kita
semua berpijak dan bahaya tenggelamnya Jakarta jelas jika tidak ditanggapi
dengan serius.

Anda mungkin juga menyukai