Anda di halaman 1dari 2

RUBRIK 3

AGRARIA
Istilah agararia tidak asing dalam
masyarakat awam. Agraria sering diidentikkan Persyaratan Pelayanan Pemberian Hak
dengan hal pertanahan. Agraria sendiri berasal Tanggungan :
dari kata Akker (Bahasa Belanda), Agros 1. Formulir permohonan yang sudah diisi dan
(Bahasa Yunani) berarti tanah pertanian, Agger ditandatangani pemohon atau kuasanya di
(Bahasa Latin) berarti tanah atau sebidang atas materai cukup Media Informasi Kantor Pertanahan Kota Yogyakarta NO. I / 03 / 2016
tanah, Agrarius (Bahasa Latin) berarti 2.Surat Kuasa apabila dikuasakan
perladangan, persawahan, pertanian, Agrarian 3.Fotocopy identitas pemohon (KTP, KK) dan
(Bahasa Inggris) berarti tanah untuk pertanian. kuasa apabila dikuasakan, yang telah
dicocokkan dengan aslinya oleh petugas loket Peningkatan percepatan pelayanan
Dalam terminologi bahasa Indonesia, agraria pertanahan yang dikhususkan pada Peraturan
berarti 1) urusan pertanian atau tanah pertanian, 4.Fotocopy Akta Pendirian dan Pengesahan
Badan Hukum yang telah dicocokkan dengan Berbagai kemajuan Ilmu Pengetahuan Menteri Agraria No.8 Tahun 2016 yaitu tentang
2) urusan pemilikan tanah. pendaftaran peralihan HGB tertentu, sesuai
Menurut Andi Hamzah, agraria adalah aslinya oleh petugas loket, bagi badan hukum dan Teknologi berdampak pada berbagai sisi
5.Sertipikat asli kehidupan, salah satunya yaitu pada bidang dengan pasal 2 dan pasal 11. Pada pasal 2
masalah tanah dan semua yang ada di dalam disebutkan bahwa beberapa kegiatan peralihan
dan di atasnya. Menurut Subekti dan R. 6.Akta Pemberian Hak Tanggungan (APHT) birokrasi pemerintahan terutama sektor
7.Salinan APHT yang sudah diparaf oleh PPAT pelayanan publik. Kementrian Agraria dan Tata HGB meliputi : pengecekan sertipikat,
Tjitrosoedibio, agraria adalah urusan tanah dan pembayaran BPHTB dan PPh, pembuatan akta
segala apa yang ada di dalam dan di atasnya. yang bersangkutan untuk disahkan sebagai Ruang / BPN sebagai institusi pemerintahan di
salinan oleh Kepala Kantor untuk pembuatan bidang pertanahan memberikan berbagai jual beli, pendaftrana peralihan hak dan
Apa yang ada di dalam tanah misalnya batu, pembayaran PBB. Untuk kegiatan pembayaran
kerikil, tambang, sedangkan yang ada di atas sertipikat Hak Tanggungan inovasi pelayanan pertanahan dengan
8.Fotocopy KTP pemberi HT (debitur) atau Akta menggunakan kemajuan IT, untuk BPHTB dan PPh serta pembayaran PBB
tanah dapat berupa tanaman, bangunan. dilakukan pada instansi yang berwenang,
Pengertian agraria dapat pula diketemukan Pendirian Badan Hukum, penerima HT mempermudah, dan mempercepat berbagai
(Kreditur) dan/atau kuasanya yang telah kegiatan pelayanan pertanahan kepada sedangkan kegiatan pengecekan sertipikat,
dalam Undang-Undang Pokok Agraria (UUPA). pembuatan akta jual beli serta pendaftaran
Pasal 33 ayat (3) UUD 1945 sebagai dicocokkan dengan aslinya oleh petugas loket masyarakat luas.
9. Surat Kuasa Membebankan Hak Berdasarkan Keputusan Menteri Agraria peralihan hak yang dilaksanakan oleh PPAT,
visi, misi dan spirit lahirnya UUPA (Undang- karena dalam perundang-undangan PPAT
Undang Pokok Agraria) Nomor 5 Tahun 1960. Tanggungan (SKMHT) apabila Pemberian Hak dan Tata Ruang/BPN Nomor 8 Tahun 2016
Tanggungan melalui Kuasa. tentang Pelayanan Peralihan Hak Guna maupun Notaris merupakan “pejabat umum”
Dalam pasal-pasal UUPA disebutkan tentang yang diberikan kewenangan membuat “akta
berbagai pembahasan tentang agraria atau Bangunan Tertentu Di Wilayah Tertentu, dan
tertuang dalam Pasal 1 ayat (1) : Ruag lingkup otentik” tertentu. Dan pada Pasal 11
tanah, diantaranya yaitu pasal 1 ayat (2), ayat disebutkan bahwa pelayanan pengecekan dan
(4), ayat (5), ayat (6), pasal 4 ayat (1) dan pasal Peraturan Menteri ini mengatur pelayanan
peralihan HGB tertentu karena jual beli, di pendaftaran peralihan hak pada Kantor
48, sehingga kesimpulan dari berbagai pasal Pertanahan dapat dilakukan secara elektronik.
dalam UUPA tersebut yaitu bahwa pengertian wilyah Tertentu, meliputi : Provinsi DKI Jakarta,
Kota Bandung, Kota Semarang, Kota Atas dasar pasal 11 Peraturan Meneteri
agraria dalam arti sempit hanya mencakup ATR/BPN No.8 Tahun 2016 tersebut, inovasi
tanah atau permukaan bumi. Sedangkan Yogyakarta dan Kota Surabaya. Berdasarkan
Keputusan tersebut mendasari berbagai inovasi pelayanan pada Kantor Pertanahan Kota
pengertian agraria dalam arti luas meliputi bumi, Yogyakarta yang sudah direalisasikan saat ini
TENTANG REDAKSI pelayanan online diantaranya : pembuatan
air, ruang angkasa, dan kekayaan alam yang Alamat : yaitu pelayanan PPAT Online dengan jenis
terkandung di dalamnya. Pengertian tanah yang Aplikasi Pra Geo KKP, aplikasi Desa Online
Kantor Pertanahan Kota Yogyakarta kegiatan pelayanan pengecekan sertipikat.
dimaksudkan di sini bukan dalam pengertian Jalan Kusumanegara Nomor 161 Yogyakarta dan aplikasi PPAT Online. Aplikasi Pra Geo
fisik, melainkan tanah dalam pengertian yuridis, Email : pertanahan.yogyakarta@gmail.com KKP tersebut berfungsi untuk memvalidasi
yaitu hak atas tanah. Redaksi : Buku Tanah dan Surat Ukur sehingga kegiatan
Penanggungjawab: Ir.Sukoco Benu Siswadi pelayanan pertanahan tidak terbatas pada
Editor : Sugiyanto,A.Ptnh.M.H. Buku Tanah dan Surat Ukur yang sudah
Redaktur : Muhammad Handian Sulistya,S.IP tervalidasi meskipun Buku Tanah dan Surat
Rachmat Suryanto,S.ST. Ukur belum di validasi pada Program Geo KKP.
Distribusi :Widyanita Nuzuliyanti,S.H.
Dari berbagai aplikasi yang telah ada di
Minati
harapkan akan lebih mempercepat dan
mempermudah birokrasi pelayanan di bidang
pertanahan.
4 1
Beberapa ketentuan tentang hapusnya hak atas tanah
RUBRIK 1 dan pada pasal 43 ayat (2) disebutkan bahwa
RUBRIK 2 berdasarkan Peraturan Menteri Agraria/Kepala BPN
“Hak Pakai atas tanah miliknya hanya dapat Tema 2 Nomor 3 Tahun 1997 tentang Ketentuan Pelaksanaan
Tema 1 dialihkan kepada pihak lain, jika hal itu PP.Nomor 24 Tahun 1997 tentang Ketentuan
PERALIHAN HAK ATAS dimungkinkan dalam perjanjian yang PELEPASAN HAK ATAS Pelaksanaan PP.Nomor 24 Tahun 1997 tentang
Pendaftaran Tanah yang berbunyi “permohonan
TANAH
bersangkutan”. TANAH pendaftaran hapusnya hak atas tanah tidak akan
diterima, apabila tidak memenuhi syarat sebagai
Kegiatan peralihan Hak Atas Tanah pada Tanah yang didaftarkan haknya bertujuan berikut :
Kantor Pertanahan Kota Yogyakarta sampai untuk memperoleh kepastian hukum, yang terdiri Berdasarkan Pasal 131 ayat (3) Pendaftaran hapusnya
dengan bulan akhir bulan Januari s/d Juni 2016 atas kepastian hak, kepastian subyek dan
Manusia mempunyai hubungan yang hak atas tanah dan Hak Milik Atas Satuan Rumah
berbagai kegiatan Peralihan Hak Kantor kepastian obyek. Kepastian hak atas tanah
erat dengan tanah, karena seluruh kehidupan Pertanahan Kota Yogyakarta telah didaftarkan Susun yang disebabkan oleh dilepaskannya hak
dapat dialihkan atau dilepaskan hak yang
manusia selalu berhubungan dengan tanah. sebanyak : tersebut oleh peme-gangnya dilakukan oleh
melekat pada tanah tersebut kepada pihak lain
Tanah sebagai sumber penghidupan manusia yang menghendaki dengan berbagai KepalaKantor Pertanahan berdasarkan permohonan
mempunyai sifat permanen dan dapat NO. Kegiatan Peralihan Hak Berkas persyaratan yang telah ditentukan berdasarkan dari pihak yang berkepentingan dengan melampirkan:
dicadangkan untuk kehidupan manusia di masa Masuk peraturan yang berlaku. a. 1) akta notaris yang menyatakan bahwa pemegang
yang akan datang, sehingga tanah dapat 1. Jual Beli 939 Pelepasan Hak merupakan perbuatan yang bersangkutan melepaskan hak tersebut, atau
dialiahkan haknya kepada orang lain. Peralihan 2. Hibah 126 hukum melepaskan hubungan hukum antara
Hak Atas Tanah merupakan beralihnya hak 2) surat keterangan dari pemegang hak bahwa
3 Akta Pembagian Hak 152 subyek hak atas tanah dengan tanah yang
kepemilikan tanah dari pemilik tanah semula pemegang hak yang bersangkutan melepaskan hak
Bersama dimilikinya. Pelepasan hak atas tanah meliputi
kepada pemilik yang baru karena sesuatu hal atau 4. Waris 572 tersebut yang dibuat di depan dan disaksikan oleh
perbuatan hukum. banyak aspek. Seperti, pelepasan hak atas Camat letak tanah yang bersangkutan, atau
5. Lelang 3 tanah dalam rangka pembaharuan hak atau
Dalam ilmu hukum terdapat istilah 6. Tukar Menukar 4 3) surat keterangan dari pemegang hak bahwa
perbuatan hukum dimana tanah dapat dialihkan perubahan hak, pelepasan hak atas tanah dalam
7. Ganti Nama 59 rangka pengadaan tanah bagi pembangunan pemegang hak yang bersangkutan melepaskan hak
haknya dengan sengaja kepada orang lain
8. Roya 850 untuk kepentingan umum, pelepasan hak atas tersebut yang dibuat didepan dan disaksikan oleh
sebagai pemilik yang baru. Berbagai kegiatan
h. Hak Tanggungan 1.269 tanah untuk kepentingan swasta maupun Kepala Kantor Pertanahan,
peralihan Hak Atas Tanah tersebut meliputi :
warisan, jual beli, tukar-menukar, hibah, i. Putusan Pengadilan 1 pelepasan hak atas tanah bagi perusahaan b. persetujuan dari pemegang Hak Tanggungan
pembagian hak bersama, pelepasan hak, lelang j. Inbreng 0 dalam rangka penanaman modal. Dalam apabila hak tersebut dibebani Hak Tanggungan;
kegiatan pelepasan hak terdapat beberapa
serta peralihan karena penggabungan atau JUMLAH 4.075 procedural formal yaitu melalui :
c. sertipikat hak yang bersangkutan;
peleburan perseroan yang menyebabkan ikut Pasal 131 ayat (4) Apabila pemegang hak melepaskan
beralihnya hak atas tanah yang merupakan asset 1. Musyawarah secara fair
Berbagai inovasi pelayanan diantaranya 2. Kesepakatan diantara para pihak haknya dalam rangka pembaharuan atau perubahan
perseroan yang diambil alih tersebut. Program One day Service (Layanan Satu Hari hak, maka permohonan dari pemegang hak untuk
Dasar hukum Peralihan Hak Atas Tanah yaitu 3. Untuk melakukan perbuatan hukum
Jadi) yang dilaksanakan setiap hari Rabu pukul melepaskan hak (pelepasan hak atas memperoleh pembaharuan atau perubahan hak
diatur dalam Undang-Undang Pokok Agraria 08.00-12.00 WIB yang meliputi pelayanan jual beli tersebut berlaku sebagai surat keterangan melepaskan
Nomor 5 Tahun 1960 pasal 20, 28, 35 dan 43 tanah).
dan perubahan hak. Sedangkan inovasi Berikut bagan alur kegiatan pelepasan hak atas hak yang dapat dijadikan dasar pendaftaran hapusnya
yang berbunyi : pelayanan yang lainnya yaitu Pogram Quick Wins hak.
a. Pasal 20 ayat (2) tanah :
dilaksanakan setiap hari kerja yang meliputi Kegiatan Pelepasan Hak Atas Tanah pada
Hak milik dapat beralih dan dialihkan kepada kegiatan peralihan hak jual beli dan perubahan Kantor Pertanahan Kota Yogyakarta sampai dengan
pihak lain. hak atas tanah sesuai dengan Peraturan Kepala bulan Juni 2016 sebanyak ,,,bidang.
b. Pasal 28 ayat (3) BPN RI Nomor 1 Tahun 2010 tentang Standar
Hak Guna Usaha dapat beralih dan dialihkan Pelayanan dan Pengaturan Pertanahan sebagai
kepada pihak lain. pedomanan pelayanan pertanahan pada BPN RI.
c. Pasal 35 ayat (3)
Hak Guna Bangunan dapat beralih dan
dialihkan kepada pihak lain.
Sedangkan pada pasal 43 ayat (1) disebutkan
bahwa “sepanjang mengenai tanah yang dikuasai
langsung oleh Negara maka Hak Pakai hanya 3 2
dapat dialihkan kepada pihak lain dengan izin

Anda mungkin juga menyukai