Anda di halaman 1dari 2

Nama Evy Ervina, S.

Kom

Email belajar.id evyervina59@guru.smp.belajar.id

Jabatan Guru

Sekolah SMP NEGERI 3 DAHA UTARA

Kabupaten/ Kota Hulu Sungai Selatan

Provinsi Kalimantan Selatan

Judul
Kegiatan praktek yang berjudul Praktek Pembelajaran Infomatika Menggunakan Aplikasi Pengolah Kata
dengan Google Doc.
Situasi dan Tantangan
Pada kegiatan praktik ini yaitu membuat sebuah
dokumen materi belajar dengan menggunakan
Chromebook melalui aplikasi Google Doc.
Tantangan yang dihadapi adalah terkendalanya
jaringan internet yang kadang lemah kadang
kuat.

Aksi
Langkah 1 : Tahap Awal
Guru membagi peserta didik dalam beberapa
kelompok.

Langkah 2 : Membuat Dokumen


Langkah kedua yang dilakukan peserta didik
adalah membuat sebuah dokumen yang berisi
seputar materi belajar di Google Doc.
Langkah 3 : Hasil Kerja Kelompok
Masing – masing kelompok peserta didik
mengumpulkan hasil kerja mereka melalui
email.

Langkah 4 : Evaluasi Hasil Kerja Kelompok


Guru mengevaluasi hasil kerja kelompok peserta
didik setelah selesai mengirim melalui email.

Dampak dan Refleksi


1. Dapat meningkatkan kompetensi peserta
didik.
2. Dapat meningkatkan kompetensi pendidik.
3. Dapat mengembangkan keahlian peserta
didik di bidang IT.
4. Dapat meningkatkan kemampuan berliterasi
digital.
Tips
Untuk membuat sebuah dokumen dengan
Google Doc peserta didik harus paham fungsi
dari menu – menu yang tersedia pada aplikasi
Google Doc.
Alat yang Digunakan
1. Chromebook
2. Aplikasi Google Doc

Anda mungkin juga menyukai