Anda di halaman 1dari 5

KISI – KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL

TAHUN PELAJARAN 2023/2024


Satuan Pendidikan : MAN 1 Trenggalek
Mata Pelajaran : Geografi
Kelas / Semester : X/1
Bentuk Tes : Pilihan Ganda : 50 soal

NO Capaian Kompetensi IPK Materi Tujuan Pembelajaran Level Bentuk Nomor Soal
Kognitif Soal

1 3.1 Memahami Menjelaskan definisi Pengetahuan dasar Peserta didik dapat menjelaskan definisi L1 PG 1
pengetahuan dasar geografi geografi geografi
geografi dan terapannya
dalam kehidupan sehari-
hari

2 Menganalisis contoh Konsep esensial Peserta didik dapat menganalisis contoh L3 PG 2,5,16,17,19,20
konsep esensial geografi konsep geografi
geografi

3 Mengidentifikasi Mengidentifikasi konsep esensial geografi L2 PG 3


konsep esensial
geografi

4 Menganalisis contoh Peserta didik dapat menganalisis konsep L3 PG 4


konsep esensial esensial geografi
geografi

6 Mengidentifikasi ilmu Ilmu penunjang Peserta didik dapat mengidentifikasi ilmu L2 PG 6, 18


penunjang geografi geografi penunjang geografi

7 Menganalisis contoh Konsep esensial Peserta didik dapat menganalisis contoh L3 PG 7


konsep esensial geografi konsep esensial geografi
geografi

8 Menganalisis contoh Peserta didik dapat menganalisis contoh L3 PG 8


konsep esensial konsep esensial geografi
geografi

9 Mengidentifikasi Prinsip-prinsip Peserta didik dapat mengidentifikasi L2 PG 9


prinsip-prinsip geografi geografi prinsip-prinsip geografi

10 Menganalisis Pendekatan geografi Peserta didik dapat menganalisis L3 PG 10


pendekatan geografi pendekatan geografi

11 Mengidentifikasi Prinsip-prinsip Peserta didik dapat mengidentifikasi L2 PG 11


prinsip-prinsip geografi geografi prinsip-prinsip geografi

12 Mengidentifikasi Peserta didik dapat mengidentifikasi L2 PG 12


prinsip-prinsip geografi prinsip-prinsip geografi

13 Mengidentifikasi Peserta didik dapat mengidentifikasi L2 PG 13


prinsip-prinsip geografi prinsip-prinsip geografi

14 Mengidentifikasi aspek- Aspek-aspek geografi Peserta didik dapat mengidentifikasi aspek- L2 PG 14


aspek geografi aspek geografi

15 Menjelaskan objek Objek geografi Peserta didik dapat menjelaskan objek L1 PG 15


kajian geografi kajian geografi

16 Memahami dasar-dasar Mengklasifikasi jenis- Jenis-jenis peta Peserta didik dapat mengklasifikasi jenis- L2 PG 21
pemetaan, pengindraan
jauh, dan Sistem jenis peta jenis peta
Informasi Geografis (SIG)

17 Menjelaskan jeis-jenis Peserta didik dapat menjelaskan jenis-jenis L1 PG 22, 33


peta peta

18 Menjelaskan Komponen peta Peserta didik dapat menjelaskan L1 PG 23


komponen-komponen komponen-komponen peta
peta

19 Menjelaskan syarat- Syarat-syarat peta Peserta didik dapat menjelaskan syarat- L1 PG 24


syarat peta syarat peta

20 Mengidentifikasi warna Komponen peta Peserta didik dapat mengidentifikasi warna L2 PG 25


pada peta pada peta

21 Menghitung skala peta Menghitung peta Peserta didik dapat menghitung skala peta L3 PG 26

22 Menganalisis proyeksi Proyeksi peta Peserta didik dapat menganalisis proyeksi L3 PG 27


peta peta

23 Mengitung jarak peta Menghitung jarak Peserta didik dapat mengitung jarak peta L3 PG 28
peta

24 Menjelaskan kegunaan Komponen peta Peserta didik dapat menjelaskan kegunaan L1 PG 29


inset pada peta inset pada peta

25 Menyebutkan Peserta didik dapat menyebutkan L1 PG 30


komponen komponen pengindraan jauh
pengindraan jauh

26 Mengidentifikasi Komponen Peserta didik dapat mengidentifikasi L2 PG 31


sumber tenaga
pengindraan jauh pengindraan jauh sumber tenaga pengindraan jauh

27 Menganalisis citra citra Peserta didik dapat menganalisis citra hasil L3 PG 32, 37
pengindraan jauh

29 Menjelaskan definisi Definisi SIG Peserta didik dapat menjelaskan definisi SIG L1 PG 34
SIG

Menjelaskan tahapan Tahapan kerja SIG Peserta didik dapat menjelaskan tahapan L2 PG 36
kerja SIG kerja SIG

Mengidentifikasi jenis Jenis data SIG Peserta didik dapat mengidentifikasi jenis L3 PG 22, 38,39
data SIG data SIG

30 Mengidentifikasi Komponen SIG Peserta didik dapat mengidentfifikasi L2 PG 35


komponen SIG komponen SIG

Menjelaskan manfaat Manfaat SIG Peseerta didik dapat menjelaskan manfaat L2 PG 40


SIG SIG

31 Memahami langkah- Menjelaskan Sistematika peneltian Peserta didik dapat menjelaskan L1 PG 41


langkah penelitian ilmu prosedur/langkah- geografi prosedur/langkah-langkah penelitian
geografi dengan langkah penelitian geografi
menggunakan peta geografi

32 Mejelaskan syarat Syarat-syarat Peserta didik dapat menjelaskan syarat- L2 PG 42


sebuah penelitian peneltian syarat peneltian

33 Menganalisis metode Metode penelitian Peserta didik dapat menganalisis metode L3 PG 43


penelitian geografi geografi penelitian geografi

34 Mengidentifikasi jenis- Jenis data penelitian Peserta didik dapat mengidentifikasi jenis- L2 PG 44
jenis data dalam
penelitian jenis data dalam penelitian

35 Menjelaskan teknik- Teknik penelitian Peserta didik dapat menjelaskan teknik- L1 PG 45


teknik dala penelitian geografi teknik dalam peneltian geografi
geografi

36 Menjelaskan metode Metode penelitian Peserta didik dapat menjelaskan metode L1 PG 46


peneltian geografi geografi penelitian geografi

37 Menganalisis jenis-jenis Jenis-jenis penelitian Peserta didik dapat menganalisis jenis-jenis L3 PG 47


penelitian geografi geografi penelitian geografi

38 Mengidentifikasi Metode penelitian Peserta didik dapat mengidentifikasi L2 PG 48, 50


metode penelitian geografi metode penelitian geografi
geografi

39 Menjelaskan L2 Peserta didik dapat menjelaskan L2 PG 49


sistematika dari sistematika dari laporan penelitian
laporan penelitian

Anda mungkin juga menyukai