Anda di halaman 1dari 3

Suatu hari, Andi berjalan-jalan di sawah dekat rumahnya.

Banyak sekali hewan-hewan yang ia temui disana,


tetapi Andi belum mengetahui nama-nama hewan tersebut. Namun demikian, Andi sudah membawa bekal dari
ayahnya, yaitu sebuah kunci determinasi hasil buatan ayahnya tersebut untuk membantu Andi mengidentifikasi
hewan-hewan yang ada di sana. Berikut adalah kunci determinasi yang dibawa Andi.

Persamaan antara burung dan katak sesuai dengan kunci determinasi tersebut antara
lain...

窗体顶端
Memiliki ruas tulang belakang
Tidak menyusui anaknya
Bergerak bukan dengan sirip
Mengerami telurnya
Berkembang biak dengan cara ovipar

Perhatikan gambar kladogram berikut!

Berdasarkan gambar tersebut, primata berkerabat dekat dengan ....


Tentukan Pernyataan Berikut Benar atau Salah

窗体顶端
Pernyataan Jawaban
Ayam Cemani memiliki ciri khusus yang membedakan Bena Sa
dengan ayam Kedu Hitam, Kedu Putih dan Olagan r lah
Ayam Cemani dan ayam Kedu Hitam memiliki warna Bena Sa
bulu dan paruh yang sama r lah
Perbedaan antara ayam kedu putih dan Kedu Hitam Bena Sa
hanya terdapat pada warna bulu saja r lah
Ayam Cemani dan Kedu Hitam memiliki warna Bena Sa
jengger dan lidah yang sama r lah
Walaupun ayam Kedu hitam dan Kedu Putih berasal Bena Sa
dari daerah yang sama, keduanya memiliki banyak r lah
perbedaan ciri kuantitatif
窗体底端

Indonesia membentang dari Sabang sampai Merauke. Pada tiap wilayahnya,


ada flora dan fauna endemik yang khas. Secara garis besar, flora dan fauna
tersebut terbagi menjadi tiga wilayah, yakni bagian barat, tengah, dan timur.
Flora dan fauna di bagian barat memiliki vegetasi atau tumbuhan yang sejenis
dengan vegetasi di Asia. Contohnya kapur barus, karet, kemenyan, meranti,
dan mahoni. Ada pula flora endemik khas Indonesia bagian barat, yakni
Rafflesia amoldi atau padma raksasa. Tumbuhan ini merupakan ciri khas flora
tipe Asiatis

Pada bagian barat, banyak ditemui fauna tipe Asiatis, seperti reptil, burung,
hingga ikan yang banyak dijumpai di wilayah Benua Asia lainnya. Ada pula
hewan endemik khas tipe Asiatis di Indonesia wilayah barat, antara lain badak
bercula satu, tapir, harimau sumatra, siamang, ikan pesut mahakam, orang
utan, harimau loreng, kera gibon, dan masih banyak lagi. Selain mamalia, di
wilayah ini juga banyak ditemui reptil, seperti ular, buaya, tokek, kadal,
biawak, dan bunglon. Berbagai jenis burung yang dapat ditemui, antara lain
burung hantu, gagak, jalak, elang, merak, kutilang, dan berbagai macam
unggas. Beberapa jenis ikan air tawar, seperti pesut (sejenis lumba- lumba di
Sungai Mahakam) dapat ditemui di wilayah ini. Indonesia bagian tengah
sering disebut kawasan peralihan. Karena wilayah ini merupakan kawasan
peralihan Indonesia barat dengan bagian timur. Kawasan ini memiliki
beberapa vegetasi yang terkenal. Misalnya kayu eboni atau kayu besi dan
kayu cendana. Adapun faunanya, sebagian merupakan tipe Asiatis dan
sebagian tipe Australis. Contoh fauna Asiatis, yakni kera. Sementara fauna
Australis contohnya kuskus yang banyak dijumpai di Indonesia bagian
tengah. Ada juga beberapa hewan endemik khas tipe peralihan, antara lain
komodo, anoa, babi rusa, monyet hantu, burung maleo, dan masih banyak
lagi. Wilayah persebaran flora dan fauna di Indonesia bagian tengah
mencakup Pulau Sulawesi, Bali, dan Nusa Tenggara. Flora dan fauna di
Indonesia bagian Timur disebut dengan tipe Australis. Karena persebarannya
sama dengan flora dan fauna di Benua Australia secara umum. Kawasan
Indonesia bagian timur memiliki banyak vegetasi, seperti eukaliptus dan
pohon rasamala. Fauna bagian timur juga memiliki kesamaan jenis dan ciri-
ciri seperti hewan di Benua Australia, misalnya kanguru, walabi, koala,
berbagai jenis burung, reptil, serta primata. Sementara kera dan mamalia
jarang ditemui di wilayah ini. Beberapa jenis hewan endemik khas tipe
Australis adalah burung cenderawasih, kasuari, merak gouravictori, kanguru
mantel emas, nuri sayap hitam, hlu bintik, dan lain-lain. Wilayah persebaran
flora dan fauna di Indonesia bagian timur meliputi Papua, Maluku, dan
sekitarnya.

(https://www.kompas.com/skola/read/2022/08/27/130000769/persebaran-
flora-dan-fauna-di-indonesia-beserta-ciri-cirinya)

Berdasarkan bacaan di atas, ciri-ciri flora dan fauna bagian timur adalah....

窗体顶端
Secara umum persebaran flora dan faunanya di Benua Australia
Wilayah persebaran flora dan faunanya meliputi Papua, Maluku, dan
sekitarnya
Faunanya memiliki kesamaan jenis dan ciri-ciri seperti fauna di Benua
Australia, misalnya kanguru, walabi, dan koala
Memiliki vegetasi atau tumbuhan yang sejenis dengan vegetasi di Asia
Memiliki vegetasi yang terkenal yaitu kayu eboni dan kayu cendana
窗体底端

窗体底端

Anda mungkin juga menyukai