Anda di halaman 1dari 3

BATASAN MATERI PAI

- mengetahui arti Al Amin

- menyambungkan huruf arab

- mengetahui harakat huruf hijaiyah

- mengetahui arti surah Annas

- mengetahui ayat per ayat surah Annas

- menyebutkan surah Annas tergolong surah Makiyah

- mengetahui sikap kerjasama dan tolong menolong

- mengetahui keutamaan orang yang bersih dicintai Allah

- mengetahui adab makan dan minum

- mengetahui do'a sebelum makan dan sesudah makan

- melanjutkan potongan dO'a setelah makan dengan huruf arab

- menyebutkan rukun wudu

- menyebutkan syarat wudu

- menyebutkan batal wudhu

- menyebutkan urutan wudu

- menyebutkan 3 contoh hidup sehat yang ada dirangkuman

- menyebutkan arti Alkholiq

-Lihat latihan di buku paket PAI dan buku tulis PAI


Batasan materi Bahasa Arab kelas 2

1. Membaca dari Arab ke huruf latin

Contoh : ‫َخ َر َج اُاْلْس َت اُذ‬ dibaca khoroja al-ustaadzu

2. Menulis dari latin ke arab

Contoh : Al kitaabu tulisan arabnya : ‫اْل ِك َت اُب‬

3. Menerjemahkan Kosakata Bahasa Arab Anggota badan

Contoh : ‫جبهة‬ jabhatun artinya kening/dahi

4. Menerjemahkan kosakata ke latin anggota badan

Contoh : dagu bahasa arabnya : ‫ذقن‬

5. Menerjemahkan kosakata Hari-hari

Contoh : al-itsnainu : senin

6. Menerjemahkan kalimat tentang hari

‫ غدا يوم الخميس‬Ghoddan yaumul khomiis artinya besok hari kamis


6. Hafalkan kosakata baru dibawah ini

1. ‫( تعلمت‬ta'allamtu) : Saya belajar

2. ‫( االنسان‬al insaan) : manusia

3. ‫(اعضا ء‬a'dhoo-un) : anggota badan

4. ‫( اصابع‬ashoobi'a) : jari

5. ‫( حي على الدراسة‬hayya 'alaa diroosah) : mari kita belajar

6. ‫( حملت‬hamaltu) : saya membawa

7. ‫( جمل الوجه‬jamulal wajhu) : wajah ganteng

8. ‫( هذه خنصر‬haadzihi khinshoru) Artinya : ini kelingking

Anda mungkin juga menyukai