Anda di halaman 1dari 1

KISI-KISI AL-QUR’AN HADITS

1. Hafalkan huruf hijaiyah


- Urutannya
- Syakalnya/ harokat:
 fathah (َ) bunyinya “a”, Contohnya: ‫ي‬
 kasrah (َ) bunyinya “i”, Contohnya: ‫ي‬
 dhamah(َ) bunyinya “u”, Contohnya: ‫ي‬
- Cara membaca kalimat. Contohnya: ‫ س ق ل‬dibaca “saqola”
- Menyebutkan urutan huruf hijaiyah pada suatu kalimat.
Contohnya: ‫ملك‬ , huruf “kaf” ada pada urutan ketiga
2. Pelajari tentang surat Al-Fatihah
3. Pelajari tentang surat An-Nas
4. Pelajari tentang surat Al-Falaq
5. Pelajari tentang surat Al-Ikhlas
6. Pelajari tentang surat Al-Lahab

KISI-KISI AQIDAH AKHLAK

1. Rukun Iman
- Arti rukun dan iman
 rukun = pondasi/ dasar-dasar
 iman = percaya
 orang beriman = mukmin
- Urutannya
- Malaikat dan tugasnya
- Nabi dan Rasul
2. Dua kalimah syahadat (syahadatain)
- Lafal syahadat dan Artinya besrta waktu membacanya
- Syahadat terbagi 2 (tauhid dan rasul)
3. Asma’ul husna (Al-Ahad dan Al-Khaliq)
- Jumlah asmaul husna = 99
- Arti asmaul husna = nama-nama Allah yang baik
- Arti Al-Ahad = Maha Esa
- Arti Al-Khaliq = Maha Pencipta
- Kisah Nabi Ibrahim
4. Akhlak terpuji (hidup bersih, rukun dan kasih sayang)
5. Adab mandi dan berpakaian
- Doa masuk dan keluar kamar mandi
- Langkah kaki ketika masuk dan keluar kamar mandi
- Anggota yang didahulukan ketika berpakaian
- Tata cara mandi dan buang air kecil/ besar
6. Menghindari hidup kotor (akibatnya)

Anda mungkin juga menyukai