Anda di halaman 1dari 2

SPESIFIKASI TEKNIS

Pekerjaan : Pemeliharaan Gedung Kantor Lainnya (Rehab


Pagar Kantor)

1. LATAR BELAKANG Dalam rangka memenuhi kebutuhan akan lingkungan kerja


yang representatif, yang salah satunya diukur dari aspek
kenyamanan dan keamanan sarana gedung kantor, maka
kondisi pagar kantor yang baik dan berfungsi optimal
merupakan suatu kebutuhan.
Berkenaan dengan hal diatas diperlukan perbaikan dan
rehabilitasi pagar kantor yang ada pada BKPSDMD Provinsi
Kepulauan Bangka Belitung.
Untuk dapat mewujudkannya, Badan Kepegawaian dan
Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah (BKPSDMD)
Provinsi Kepulauan Bangka Belitung akan melaksanakan
Pekerjaan Rehabilitasi Gedung Kantor Utama pada Tahun
2023.
2. MAKSUD DAN TUJUAN Maksud : Melaksanakan Pemeliharaan Gedung Kantor
Lainnya (Rehab Pagar Kantor)
Tujuan : Terpeliharanya Pagar Kantor yang baik dari segi
kelayakan maupun berfungsi baik untuk keamanan

3. SASARAN Dengan adanya pekerjaan ini, diharapkan pagar kantor


dapat berfungsi dengan baik sesuai peruntukannya.

4. LOKASI KEGIATAN Kegiatan pekerjaan ini berada di Kawasan Kantor Badan


Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Daerah (BKPSDMD) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.
5. SUMBER PENDANAAN Kegiatan ini dibiayai dari sumber pendanaan : APBD Tahun
Anggaran 2023 dengan nilai Pekerjaan
Rp. 90.827.000,-
6. WAKTU PELAKSANAAN Jangka waktu Pelaksanaan Pekerjaan selama 30,00 (tiga
puluh) hari Kalender

7. NAMA DAN ORGANISASI Nama organisasi yang melaksanakan pengadaan: BADAN


PEJABAT PEMBUAT KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SDM DAERAH.
KOMITMEN Alamat: Komplek Perkantoran dan Pemukiman Terpadu
Pemerintah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Jln. Pulau
Bangka Kel. Air Itam – Pangkalpinang
Pejabat Penandatangan Kontrak : YUDI SUHASRI, S.Sos.

8. STANDAR TEKNIS a) Spesifikasi Teknis 2018


b) Manual Desain Perkerasan Jalan Tahun 2017
c) Tata cara Perencanaan Geometrik Jalan Antar Kota edisi
No.038/T/BM/1997 September 1997
d) Standar Perencanaan Geometrik untuk Jalan Perkotaan
(Maret 1992)
9. REFERENSI HUKUM Referensi Hukum yang menjadi acuan, antara lain:
a) Undang-undang RI No. 38 Tahun 2004 tentang Jalan
b) Peraturan Pemerintah RI No.34 Tahun 2006 tentang
Jalan
c) Peraturan Presiden No. 16 Tahun 2018 tentang
Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
d) Permen PUPR No. 07/PRT/M/2019 tentang Standar dan
Pedoman Pengadaan Jasa Konstruksi melalui Penyedia
e) Permen PU No.05/PRT/M/2014 tentang Pedoman Sistem
Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3)
Konstruksi Bidang Pekerjaan Umum

10. LINGKUP PEKERJAAN Bagian bagian pekerjaan yang tercakup dalam kegiatan ini
meliputi :
a. Pekerjaan Persiapan.
b. Pekerjaan Pengecetan
c. Pekerjaan Lain-lain
11. KEWENANGAN Kewenangan Penyedia Jasa Adalah :
PENYEDIA JASA a) Merencanakan, mengkoordinasikan dan mengendalikan
semua kegiatan dan personil yang terlibat dalam
pekerjaan ini sehingga pekerjaan dapat diselesaikan
dengan baik serta mencapai hasil yang diharapkan.
b) Mempersiapkan petunjuk pelaksanaan kegiatan, baik
dalam tahap pengumpulan data, pengolahan dan
penyajian akhir dari hasil keseluruhan pekerjaan
12. PELAPORAN a) Laporan Pelaksanaan Kegiatan
Laporan Akhir yang menyatakan bahwa progress
pekerjaan sudah selesai (100%).

13. PEMBAYARAN Pembayaran dilaksanakan setelah pekerjaan telah selesai


(100%)

Pangkalpinang, Junii 2023

PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN

YUDI SUHASRI, S.Sos.

Anda mungkin juga menyukai