Anda di halaman 1dari 14

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN

DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN PENDUDUK


DAN KELUARGA BERENCANA
PUSKESMAS BULUSPESANTREN I
Jl. Raya Daendels, Desa Setrojenar, Kec. Buluspesantren Telp (0287) 3882680
e-mail : puskesmas.buluspesantren1@gmail.com
website : http://puskesmasbuluspesantrensatu.kebumenkab.go.id, Kode Pos 54391

LAPORAN INOVASI ANJELIN

PUSKESMAS BULUSPESANTREN I TAHUN 2023

Mengetahui,
KEPALA PUSKESMAS BULUSPESANTREN I

DEWI SULISTYAWATI, S. ST, MM


NIP. 197011051993112002

PUSKESMAS BULUSPESANTREN I
Jl. Raya Daendels, Desa Setrojenar, Kec. Buluspesantren Telp (0287) 3882680
e-mail : puskesmas.buluspesantren1@gmail.com
website :http://puskesmasbuluspesantrensatu.kebumenkab.go.id , Kode Pos 54391

i
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kehadirat Allah SWT selalu kami panjatkan atas segala nikmat

dan karunia yang telah dilimpahkan dan atas segala kemudahan yang telah diberikan-

Nya dalam segala urusan.Kami bersyukur atas keridhoan-Nya sehinggga laporan

“ANJELIN“ dapat terselesaikan dengan baik.

Sehubungan dengan keterbatasan kemampuan dan pengetahuan serta

pengalaman dalam menyusul laporan ini,kami menemukan berbagai

kesulitan.Namun,berkat bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak baik material

maupun moril, maka laporan ini dapat terselasaikan. Untuk itu,dengan segala

kerendahan hati,kami mengucapkan terimakasih kepada:

1. Ibu Dewi Sulistyawati,S.ST.MM selaku Kepala Puskesmas Buluspesantren I

2. Ibu Farida Puspitasari A.Md.Kep selaku Kepala Tata Usaha Puskesmas

Buluspesantren I

3. Karyawan dan Karyawati Puskesmas Buluspesantren I

Kami telah berusaha seoptimal mungkin,namun kami adalah manusia biasa yang

tidak lepas dari kesalahan, sehingga kami sadar dalam penyusunan laporan ini penuh

dengan kekurangan baik dalam materi maupun penyajian. Oleh karena itu, kritik, saran,

dan koreksi kami harapkan. Semoga dapat memberikan banyak manfaat bagi kita

semua,aamin

ii
DAFTAR ISI
Halaman Juduli ..............................................................................................................i
Kata Pengantar ……………………………………………………………………………… ii
Daftar Isi…………………………………………………………………………………...…..iii
BAB I PENDAHULUAN…………………………………………………………………….…1
A. Latar Belakang ………………………………………………………………………..1
B. Dasar Hukum ………………………………………………………………………….4

BAB II GAMBARAN INOVASI………………………………………………………………..6


A. Analisis Masalah……………………………………………………………………….6

B. Rencana Inovasi……………………………………………………………………….6
C. Tujuan…………………………………………………………………………………...6
D. Dukungan……………………………………………………………………………….7
E. Sususna Tim Pendampingan Kader…………………………………………...…….7
F. Sususnan Tim Fasilitator Pelatihan Kader Pendamping Ibu Hamil……………....7
G. Pelaksanaan………………………………………………………………………...….8
BAB III ANALISA HASIL KEGIATAN……………………………………………………….11
BAB IV PENUTUP………………………………………………………………………..…..12
A. Kesimpulan………………………………………………………………………….…12
B. Saran…………………………………………………………………………………...12

iii
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Kebutuhan masyarakat akan pelayanan kesehatan tidak sama antara daerah

yang satu dengan daerah yang lain, prioritas masalah kesehatan dapat berbeda

antar daerah, oleh karena itu perlu diidentifikasi dan ditanggapi secara inovatif

peluang pengembangan Upaya dan kegiatan Puskesmas, serta peluang perbaikan

mutu dan kinerja Pelayanan diupayakan untuk ditingkatkan secara

berkesinambungan, umpan balik dari masyarakat dan pengguna pelayanan

Puskesmas secara aktif diidentifikasi sebagai bahan untuk penyempurnaan

pelayanan Puskesmas.

Masalah utama dalam mendapatkan layanan kesehatan adalah kendala biaya,

jarak dan transportasi. Di beberapa wilayah Kecamatan Buluspesantren,

masyarakat masih ada yang merasa lokasi Puskesmas Buluspesantren I terlalu jauh

dari tempat asal dan karena kondisi geografis yang sangat beragam sehingga untuk

menjangkau Puskesmas masih ada sedikit hambatan.

Dukungan dana Jampersal tahun 2017 digunakan untuk mendekatkan akses dan

terjadinya keterlambatan penanganan pada ibu bersalin normal, ibu bersalin resiko

tinggi, ibu hamil resiko tinggi, dan bayi baru lahir resiko tinggi yang belum memiliki

jaminan kesehatan dan belum terlayani di Fasilitas Kesehatan untuk mencegah

secara dini terjadinya komplikasi baik dalam persalinan maupun masa nifas. Namun

dalam penyelenggaraannya, penggunaan dana Jampersal di Puskesmas

1
Buluspesantren I masih perlu adanya inovasi dengan cara memodifikasi

penggunaan dana Jampersal untuk Transport lokal dalam rangka kegiatan Anjelin .

B. Dasar Hukum

Visi pembangunan Nasional tahun 2005-2025 sebagaimana ditetapkan dalam

Undang Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang rencana Pembangunan Jangka

Panjang Nasional Tahun 2005-2025 adalah “Indonesia yang mandiri,Maju Adil dan

Makmur”untuk mewujudkan visi tersebut ditetapkan 8 (Delapan ) arah

pembangunan jangka panjang yang salah satunya adalah mewujudkan bangsa

yang berdaya saing

Berkaitan dengan hal tersebut,Undang –Undang Nomor 36 Tahun 2009

tentang Kesehatan mengamanatkan bahwa pembangunan kesehatan harus

ditujukan untuk meningkatkan kesadaran,kemaunan,dan kemampuan hidup sehat

masyarakat yang setinggi-tingginya,sebagai investasi bagi pembangunan sumber

daya manusia yang produktif secara social dan ekonomis,setiap orang berhak atas

kesehatan dan setiap orang mempunyai hak yang sama dalam memperoleh akses

atas sumber daya dibidang kesehatan.

Dasar pelaksanakan kegiatan pendampingan ibu hamil oleh kader Peraturan

Menteri Kesehatan Nomor 4 Tahun 2019 Tentang Standar Pelayanan Minimal

bidang Kesehatan

a Pelayanan Kesehatan Ibu Hamil sesuai standar

b Pelayanan Kesehatan Ibu Bersalin sesuai standar

c Pelayanan Kesehatan Bayi sesuai standar

d Pelayanan Kesehatan Balita sesuai standar

2
BAB II
GAMBARAN INOVASI

A. Analisis Masalah

Berdasarkan data hasil Survei Mawas Diri (SMD) Kesehatan Ibu dan Anak di

Puskesmas Buluspesantren I pada Juni tahun 2013, terdapat keluarga dengan ibu

hamil lebih dari 40%, namun sekitar 18,2% keluarga terdapat ibu hamil mempunyai

rencana melahirkan ke tempat Dukun dengan rencana penolong persalinannya

adalah Dukun (22,3%). Sebagian keluarga yang terdapat ibu hamil juga mempunyai

rencana tempat melahirkan di rumah sendiri (16,8%), apabila proses persalinan

ditemukan penyulit, tidak dapat diberikan pertolongan pertama, dan perlu

ditingkatkan pelayanan persalinan di Fasyankes. Laporan Tahunan KIA berupa

laporan persalinan ditolong oleh tenaga kesehatan terlatih ( Bidan ) di wilayah kerja

Kecamatan Buluspesantren Puskesmas Buluspesantren I tahun 2013 sebanyak 138

orang (68,66 %),dengan rincian persalinan di Fasyankes (Puskesmas ) berjumlah 4

orang (2,90%) dari target 15% yang terealisasi dengan Jampersal, dan persalinan di

Non Fasyankes berjumlah 134 orang (66,67%). Hasil survey kepuasan pelanggan

tahun 2013 di ruang persalinan 20% masih jauh dari target mutu pelayanan 75%.

B. Rencana Inovasi

Target pelaksanaan inovasi adalah Semua ibu hamil yang ada di wilayah

Puskesmas Buluspesantren I.

C. Tujuan

1. Tujuan Umum

3
Terwujudnya pelayanan kesehatan sesuai standar serta mendekatkan dan

mempercepat pelayanan administrasi kependudukan dan pencatatan sipil

dengan cara mendatangi masyarakat, dan melaksanakan pelayanan di tempat.

2. Tujuan Khusus

a. Meningkatkan kinerja berupa jumlah persalinan di Fasyankes khususnya Kecamatan


Buluspesantren Puskesmas Buluspesantren I
b. Meningkatkan mutu pelayanan berupa harapan dan kepuasan pelanggan khususnya
ruang persalinan
D. Dukungan

1. Peran lintas program yang ada di Puskesmas Buluspesantren I

2. Tenaga Kesehatan yang bekerja di Puskesmas Buluspesantren I

3. Peran Suami atau Keluarga yang aktif mendukung Anjelin

E. Susunan Tim Pendampingan Kader Pada Ibu Hamil (SAKDUMIL)

Penanggung jawab : Dewi Sulistyawati, S.ST.MM

Ketua : Sri Jumiyati S.Tr.,Keb.Bdn

Wakil Ketua : Dwi Susanti S.KL

Sekertaris : Sri Wahyuningsih A.md.Keb

Bendahara : Nurul Hidayati A.md.Keb

Seksi-seksi :

Perlengkapan : Riyandani A.md.Keb

Ajijah A.md.Keb

Puji Hartono S.KL

Administrasi : Tri Okta Mulia Ana S.Tr.Kes

Jemasih Amd.Keb

4
Bibit Duroriyah Amd.Kep

Ulfa Solichacharyati, A.Md.KG

F. Susunan Tim Fasilitator Anjelin

Penanggung jawab : Dewi Sulistyawati, S.ST.MM

Fasilitator :

1. Dewi Sulistyawati, S.ST.MM ( Kebijakan Program)

2. Sri Jumiyati S.Tr.,Keb.Bdn (Kehamilan)

3. Ipuk Hidayati A.Md.Keb (PMP)

4. Ajijah Amd.Keb (persalinan dan IMD)

5. Eny Hidayati Amd.Keb ( Nifas, BBL, ASI Eksklusif)

6. Riyandani Amd.Keb (Imunisasi)

7. Cahyunita Susanti S.Tr.,Keb (KB)

8. Puji Hartono (Gizi dan SDIDTK)

9. Dwi Susanti (Rencana Tindak Lanjut)

10. Okta Mulia Ana ( Promosi Kesehatan)

11. Bibit Duroriyah Amd.Kep & Ulfa (P2M)

E. Pelaksanaan

1. Rencana Aksi Gagasan Inovasi

Inovasi ANJELIN di Puskesmas Buluspesantren I diimplementasikan sejak Januari 2023 .

Puskesmas Buluspesantren I bermitra dengan bidan maupun aparat desa beserta kader-

kader PKK untuk turut mendukung implementasi inovasi ANJELIN, Inovasi ANJELIN

berjalan melalui mekanisme kemitraan (pra kelahiran) dan pengaduan (waktu kelahiran).

Kemitraan adalah langkah dasar dalam pengumpulan informasi tentang jumlah ibu hamil

5
di Kecamatan Buluspesantren dengan bantuan bidan desa serta sesuai dengan data dari

kantong persalinan. Pengaduan merupakan langkah yang dilakukan setelah mendapat

informasi jumlah ibu yang akan melahirkan. Gunanya adalah memperkirakan kapan salah

satu pasien akan melahirkan untuk mempersiapkan fasilitas (mobil Puskesmas Keliling)

dan sopirnya. Petugas siap selama 24 jam untuk melayani masyarakat dalam inovasi

ANJELIN.

2. Tahapan Pelaksanaan Kegiatan (time schedule)

Salah satu bentuk inovasi Puskesmas Buluspesantren I adalah kegiatan ANJELIN yang

telah dituangkan kedalam Rencana Usulan Kegiatan serta Rencanan Pelaksanaan

Kegiatan bulan berjalan. Monitoring kegiatan dilaksanakan setiap awal bulan pada

lokakarya mini bulanan Puskesmas bersamaan dengan seluruh kegiatan yang lainnya,

baik kegiatan rutin maupun kegiatan yang didanai oleh APBN/APBD dengan

menggunakan metode PDCA (Plan-Do-Check-Action) untuk memperbaiki mutu

pelayanan dalam rangka memberikan kepuasan kepada pengguna pelayanan.

3. Kebutuhan Sumber Daya

a. Tenaga
Tenaga Kesehatan yang bekerja di Puskesmas Buluspesantren I harus mempunyai
Surat Tanda Registrasi (STR), dan atau Surat Ijin Praktik (SIP) sesuai ketentuan
perundang-undangan. Puskesmas Buluspesantren I memiliki tenaga kesehatan cukup
banyak yaitu sebanyak 23 orang, Respon time relatif cepat, petugas siap segera
melayani.
b. Sarana dan Prasarana
Untuk kelancaran dalam memberikan pelayanan dan manjamin
kesinambungan pelayanan dalam kegiatan inovasi ANJELIN, maka
Puskesmas Buluspesantren I harus dilengkapi dengan prasarana yang
dipersyaratkan yaitu kendaraan Puskesmas Keliling roda 4 dan prasarana

6
lain sesuai dengan kebutuhan. Prasarana klinis tersebut harus dipelihara dan
berfungsi dengan baik.
c. Pendanaan
Pembiayaan pelaksanaan layanan ANJELIN pada prinsipnya dibebankan
kepada APBD Kabupaten Kebumen diutamakan untuk peningkatan akses
dan mutu pelayanan kesehatan bagi masyarakat khususnya Kesehatan Ibu
dan Anak melalui program Jaminan Persalinan (Jampersal). Puskesmas
Buluspesantrn I memodifikasi penggunaan dana Jampersal tersebut untuk
Transport lokal dalam rangka kegiatan ANJELIN .
d. Kebijakan
Agar pelaksanaan program dan kegiatan inovasi ANJELIN dapat berjalan
dengan baik maka perlu didukung dengan Kebijakan Kepala Puskesmas.
Kerangka Kebijakan Kepala Puskesmas diarahkan untuk pengendalian dan
pemerataan serta mendekatkan akses pelayanan ke Fasilitas Kesehatan
maupun Rumah Tunggu Kelahiran.
4. Monitoring dan Evaluasi

Monitoring dilakukan dalam rangka melihat perkembangan dan

pencapaian serta masalah dalam pelaksanaan pemantauan one kader one

bumil, hasil monitoring dapat dijadikan bahan untuk perbaikan dan

pengembangan inovasi selanjutnya.

5. Evaluasi

Evaluasi dilakukan untuk melihat keluaran dan dampak baik positif

maupun negative pelaksanaan inovasi berdasarkan indikator. dari hasil evaluasi

tersebut bisa dijadikan sebagai bahan pembelajaran guna melakukan perbaikan

dan pengembangan kelas ibu pintar berikutnya.

7
BAB III
ANALISA HASIL KEGIATAN

Angka kematian Ibu di wilayah Puskesmas Buluspesantren I tahun 2021 terdapat

1 kematian karena covid 19 Angka kematian Ibu di Wilayah Puskesmas Buluspesantren

8
I tahun 2022 tidak ada ,.Angka kematian neonatal tahun 2021 terdapat 7 kasus dengan

penyebab asfiksia 2,BBLR Prematur 1,Kelainan jantung bawaan 1,Kesedak bii jeruk

1,pneumonia 2.sedangkan Angka kematian bayi tahun 2022 terdapat 7 kasus dengan

penyebab asfiksia 3 pnemonia 1,Kelainan jantung bawaan 2,BBLR dan Prematur 1.

Bumil yang di pantau oleh kader

No Desa Jml Bumil Jumlah Bulin Jumlah Bumil Resti

1 Ayamputih 76 72 15,2

2 Setrojenar 46 44 9,2

3 Brecong 61 58 12,2

4 Banjurpasar 47 45 9,4

5 Arjowinangun 15 15 3

6 Indrosari 19 18 3,8

7 Banjurmukadan 21 20 4,2

8 Waluyo 66 63 13,2

9 Bocor 61 58 12

10 Maduretno 40 38 8

11 Buluspesantren 23 20 4,6

JUMLAH 475 453 94,8

BAB IV
PENUTUP

A. Kesimpulan

9
a. Peran Pendamping sangat penting dalam mendukung kegiatan ANJELIN

di Puskesmas Buluspesantren I

b. Kegiatan ANJELIN diperlukan koordinasi dari lintas sector maupun lintas

program secara rutin agar dapat berjalan secara maksimal

B. Saran

a. Perlu sosialisasi secara terus menerus manfaat ANJELIN

b. Meningkatkan pengetahuan Ibu Hamil Tentang ANJELIN

c. Bidan selaku petugas kesehatan wilayah Puskesmas Buluspesantren I

diharapkan selalu memberi support dan memonitoring program ANJELIN.

DOKUMENTASI KEGIATAN ANJELIN

10
11

Anda mungkin juga menyukai