Anda di halaman 1dari 9

Kementerian Koperasi dan UKM

Republik Indonesia

ARAH KEBIJAKAN DAN RENCANA KERJA


PENGEMBANGAN KOPERASI, UMKM,
DAN KEWIRAUSAHAAN
TAHUN 2024
Sekretaris Kementerian Koperasi dan UKM

Manokwari, 15-17 Mei 2023

# BanggabuatanIndonesia #ModernisasiKoperasi #UMKMNaikKelas # UntungBarengKoperasi


PELUANG DAN TANTANGAN
KOPERASI DAN UMKM DI INDONESIA
PELUANG
Peran Komposisi Penduduk Menurut Generasi Muda TANTANGAN
Sebagai Modal Inovasi
Berbagai Tantangan Koperasi Antara Lain:
➢ Terbatasnya SDM Pengelola Koperasi yang berkualitas yang berkakibat pada pengelolaan Koperasi
yang tidak menggunakan pendekatan manajemen usaha yang professional;
➢ Minimnya jumlah kaum muda di Indonesia yang tertarik dengan Koperasi;
➢ Koperasi Simpan Pinjam masih mendominasi jumlah koperasi. Hal ini deisebabkan oleh beberapa
faktor, salah satunya dari sisi kebutuhan konsumen dari bisnis yang dijalankan oleh koperasi, jenis
Total Koperasi Simpan Pinjam yang menyediakan jasa modal maupun dana bagi anggotanya dipandang
270,2 lebih diminati;
➢ Perluasan akses pembiayaan skema pembiayaan koperasi masih terbatas dan didominasi dari
pembiayaan internal/anggota belum memanfaatkan skema pembiayaan yang lebih inklusif serta
berbasis investasi;
➢ Sistem produksi dan pemasaran koperasi masih bersifat konvesional dan belum mampu mengambil
peluang untuk mengkonsolidasikan pasar, mengefisensikan rantai pasok dan kebutuhan sebagai
Sumber : BPS, 2020
aggregator serta kurang tanggap terhadap perkembangan teknologi dan inovasi.

Berbagai Tantangan UMKM Antara Lain:


➢ Minimnya pengetahuan Usaha Mikro dan Kecil tentang manajemen bisnis yang baik seperti leterasi
keuangan, sehingga hanya fokus memproduksi barang tanpa memikirkan bagaimana strategi ekspansi
bisnisnya;
➢ Sisi produksi masih belum optimal dan seringkali masih bergantung pada pekerja yang belum
professional dibidangnya serta desain produk belum berbasis inovasi, pemanfaatan bahan baku yang
belum sesuai standar untuk menghasilkan produk yang berkualitas;
➢ Jumlah produk UMKM yang masih minim menembus pasar global dan sering kali mengalami
pamasaran di pasar domestik;
“Populasi anak muda (generasi milenial, generasi Z, dan
➢ Minimnya modal usaha UMKM yang belum optimal mengakses kredit Lembaga Keuangan Formal
generasi post gen Z) mencapai 64,69% total 270,2 juta jiwa
seperti Perbankan;
penduduk Akan Menjadi Aktor Utama Mendorong
Pertumbuhan Ekonomi” ➢ Jumlah Usaha Mikro dan Kecil yang belum memiliki legalitas usaha dan berbadan hukum/informal.

http://www.kemenkopukm.go.id @KemenkopUKM KemenkopUKM KemenkopUKM 2


GAMBARAN KOPERASI & UMKM
Provinsi
INDONESIA
10.700 Unit
Kabupaten/Kota
85,78% 111.817 Unit
8,21%
Nasional Total Koperasi Jumlah Volume Usaha
7.837 Unit
6,01% 130.354 Unit Rp. 197.875.647, 88
Juta
Jumlah Anggota Jumlah Asset
Total Provinsi dan 29.448.965 Orang Rp. 281.573.716,45 Juta
Kab/Kota
122.517 Unit 94,79%
Sumber: Kementerian Koperasi dan UKM, Desember 2022

Kontribusi UMKM terhadap


USAHA BESAR PDB Nasional
Rasio Kewirausahaan KENDALA UMKM INDONESIA
Omset/tahun > Rp 50Milyar Nasional
5.550 Modal Usaha > Rp 10 Milyar
60,51% 2,89% ➢ 51,09% terkendala akses
0,01% pembiayaan dan permodalan;
USAHA MENENGAH
Total Lapangan Kerja Total Tenaga Kerja
44.728
Omset/tahun Rp 15 M - Rp 50 M
Modal Usaha Rp 5 M - Rp 10 M 99,9% 96,9% ➢ 34,72% terkendala akses pasar,
0,06% pemasaran dan promosi produk
USAHA KECIL Terjalin Kemitraan Total Investasi UMKM UMKM;
Omset/tahun Rp 2 M s.d Rp 15 M UMK dan UMB Nasional
193.959 Modal Usaha Rp 1 Ms.d Rp 5 M
7% 60,0% ➢ 8,59% terkendala akses bahan
0,30% USAHA MIKRO baku/alat produksi;
Omset/tahun hingga Rp 2 Rasio Partisipasi UKM dalam masuk Kontribusi UMKM
63.955.369
Milyar
Modal Usaha hingga Rp 1
rantai nilai global terhadap Ekpor Non Migas ➢ 5,24% terkendala lainnya.
99,62% Milyar 4,1% 15,6%
Sumber: Kementerian Koperasi dan UKM, 2021

http://www.kemenkopukm.go.id @KemenkopUKM KemenkopUKM KemenkopUKM 3


ARAH KEBIJAKAN
KEMENTERIAN KOPERASI DAN UKM TAHUN 2021-2024
Agenda Sasaran Program/Kegiatan
Arahan
Kebijakan Akses Pembiayaan
Peningkatan Akses Pembiayaan bagi
Arahan Menteri KUKM Terkait Agenda Transformatif
UMKM dan Wirausaha serta
Penyaluran Dana Bergulir bagi
Koperasi
Kontribusi Koperasi, UMKM TRANSFORMASI Bentuk Usaha dalam Menjalankan Aktivitas Usahanya
dan Kewirausahaan yang 1 USAHA INFORMAL telah Memiliki Perizinan Usaha yang Lengkap, Memiliki
Produktif, Mandiri, dan Peningkatan Kapasitas SDM KEFORMAL Sertifikasi dan Standardisasi Usaha, dan Dapat
Berdaya Saing Dalam Scalling Up Kapasitas Jiwa Wirausaha Mengakses Pembiayaan Formal.
bagi Pelaku UMKM dan Manajemen/
Mendukung Perekonomian
Pengelola Koperasi
Nasional Menjalankan Aktivitas Usahanya telah Masuk ke dalam

Goals
TRANSFORMASI Ekosistem Digital seperti Market Place, E-
Perluasan Pasar dan DIGITAL DAN Commerce atau Platform Digital lainnya serta
Digitalisasi 2 PEMANFAATAN
Pemanfaatan Teknologi seperti
Perluasan Pasar bagi UKM Go Ekspor, TEKNOLOGI
Mekaniknisasi/Otomatisasi Dalam Produksi Suatu
TUJUAN 1 Usaha Mikro Go Digitalisasi dan
Produk.
Koperasi Sebagai Off Taker
Mewujudkan Koperasi yang Menjalankan Aktivitas Usahanya telah Terintegrasi dari
Berkualitas dan Modern Kemitraan Strategis TRANSFORMASI KE
Kemitraan Antar Usaha Mikro-Kecil
3 DALAM RANTAI Hulu ke Hilir Dalam Proses Bisnisnya serta Terhubung
PASOK Dengan Eksosistem Antar Usaha Kemitraan Strategis.
Dengan Usaha Menengah-Besar
TUJUAN 2 (Masuk ke dalam Rantai Pasok/Nilai)
dan Kerja Sama Antar Koperasi Meningkatnya Setiap Orang yang Memiliki Jiwa dan
Mewujudkan UMKM dan Menjalankan Kewirausahaan Untuk Menciptakan
PERTUMBUHAN
Wirausaha Naik Kelas yang Pendataan Lengkap KUMKM 4 Ekosistem dan Mengembangkan Suatu Usaha yang
WIRAUSAHA
Mampu Berdaya Saing di Integrasi dan Standardisasi Data Koperasi Inovatif dan Berkelanjutan Dalam Membentuk Struktur
Pasar Domestik dan Global dan UMKM serta Jumlah Wirausaha Melalui Usaha yang Produktif, Mandiri dan Berdaya Saing.
Sistem Informasi Data Tunggal yang
Akuntabel
TUJUAN 3
Mewujudkan Kementerian Membentuk Ekosistem Koperasi yang Berkualitas dan
Reformasi Birokrasi Sehat Dalam Menjankan kegiatan dan Usahanya dengan
Koperasi dan UKM yang Pengelolaan Manajemen Internal yang MODERNISASI KOPERASI
Profesional dan Berkinerja 5 Cara baru dan Manajemen Tata Kelola Koperasi yang Baik
Bersih, Efektif, dan Terpecaya serta
(Good Corporative Governance) Serta Memiliki Daya
Tinggi Menjunjung Tinggi Produktivitas dan
Efektivitas Berkinerja Saing dan Adaptif terhadap Perkembangan Zaman.

http://www.kemenkopukm.go.id @KemenkopUKM KemenkopUKM KemenkopUKM 4


TARGET RPJMN
KEMENTERIAN KOPERASI DAN UKM TAHUN 2024
Koperasi Modern
Kontribusi Koperasi terhadap PDB
(500 Unit)*
(5,5%) 1) Pengembagan Koperasi Berbasis Komoditas
1) Penyaluran Dana Bergulir LPDB-KUMKM 2) Pelatihan dan Pendampingan dalam rangka
2) Pengembangan Model bisnis Koperasi Penguatan Kelembagaan dan Tatakelola
Pangan Koperasi Modern
3) Digitalisasi Koperasi 3) Digitalisasi Koperasi
Kontribusi UMKM terhadap PDB KONTRIBUSI *)Target Kumulatif

KOPERASI DAN UMKM Proporsi UMKM yang mengakses


(65%) Kredit Lembaga Keuangan Formal
1) Factory Sharing/Rumah Produksi Bersama;
YANG PRODUKTIF,
2) 40% Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah MANDIRI, DAN BERDAYA (30,8%)
untuk UMKM;
3) Fasilitasi PLUT-KUMKM sebagai sarana
SAING DALAM 1) Penguatan Fasilitasi Pembiayaan dan
Pengembangan Investasi bagi UMKM dalam
konsultasi dan pendampingan usaha yang MENDUKUNG mengakses Kredit
inklusif dan pemberdayaan lainnya kepada
UMKM
PEREKONOMIAN 2) Pembiayaan UMKM melalui Fasilitasi Akses
Kredit Usaha Rakyat (KUR) dan KUR Klaster
Rasio Kewirausahaan Nasional NASIONAL
(3,95%) Pertumbuhan Wirausaha (4%)
1) Pengembangan Ekosistem Bisnis bagi Wirausaha; 1) Peningkatan Kapasitas Jiwa Wirausaha
2) Fasilitasi Pembiayaan bagi Wirausaha; melalui Inkubasi Usaha, Pelatihan dan
3) Fasilitasi PLUT-KUMKM sebagai sarana konsultasi Fasilitasi Konsultasi Bisnis;
dan pendampingan usaha yang inklusif dan 2) Fasilitasi Perluasan Akses Pembiayaan bagi
pemberdayaan lainnya kepada wirausaha Wirausaha melalui EFF dan Business Matching
http://www.kemenkopukm.go.id @KemenkopUKM KemenkopUKM KemenkopUKM 5
PROGRAM PRIORITAS
KEMENTERIAN KOPERASI DAN UKM TAHUN ANGGARAN 2023

PENDATAAN LENGKAP RUMAH PRODUKSI PENGEMBANGAN PENGEMBANGAN LAYANAN


KOPERASI DAN UMKM BERSAMA/FACTORY SHARING KEWIRAUSAHAAN NASIONAL RUMAH KEMASAN

9,2 Juta 7 1 3,9% 4% 9 3


Data KUMKM Lokasi Baru Lokasi 2022 Rasio Penumbuhan PLUT-KUMKM Lokasi diluar
Kewirausahaan Wirausaha PLUT-KUMKM
Nasional

KOPERASI MODERN

1 220
REDESIGN PLUT-KUMKM/NEW PLUT PENGENTASAN KEMISKINAN
(Pembentukan Expert Pool) EKSTREM
2.000
87
PLUT-KUMKM Existing
48
KAB/KOTA
/ 8
PROVINSI
UU
Perkoperasian
Korporatisasi
Pangan
Pengawasan
Koperasi
http://www.kemenkopukm.go.id @KemenkopUKM KemenkopUKM KemenkopUKM 6
PROGRAM STRATEGIS
KEMENTERIAN KOPERASI DAN UKM TAHUN ANGGARAN 2023

Minyak Makan Merah


Pembangunan Pabrik
Minyak Makan Merah
Target KUR Klaster

5 Klaster Usaha
Tahun 2023 menargetkan
secara Nasional
40% Belanja Pengadaan
Barang/Jasa Pemerintah 7Piloting Project
1 Juta
1. Kab. Palalawan, Prov. Riau
2. Kab. Sekadau, Prov. Kalimantan Barat
Target KUR Reguler
Rp
470triliun 24juta Sinergi
antar K/L
UMKM onboarding digital
Produk UMKM dalam
e-katalog LKPP
3.
4.
5.
6.
7.
Kab. Tanah Laut, Prov. Kalimantan Selatan
Kab. Kotawaringin Barat, Prov. Kalimantan Tengah
PKS Pagar Merbau, Kab. Deli Serdang, Prov. Sumatera Utara
PKS Sawit Langkat, Kab. Langkat, Prov. Sumatera Utara
PKS Pulu Raja, Kab. Asahan, Prov. Sumatera Utara

Solusi Nelayan
Pembangunan Stasiun Bahan
Bakar Umum Nelayan (SPBUN)
yang dikelola Koperasi
Target penyaluran dana
bergulir TA 2023 Perluasan Kemitraan UMKM
MAKMUR
7Piloting Project
Rp 1,8triliun 22 4 50 Koperasi
Penyaluran Pupuk
1.
2.
3.
4.
5.
Kab. Aceh Besar, Prov. Aceh
Kab. Deli Serdang, Prov. Sumatera Utara
Kab. Lombok Timur, Prov. Nusa Tenggara Barat
Kab. Indramayu, Prov. Jawa Barat
Kab. Pekalongan, Prov. Jawa Tengah
Akan berfokus pada Sektor Riil BUMN USAHA BESAR non-subsidi berbasis Koperasi 6. Kota Semarang, Prov. Jawa Tengah
7. Kota Surabaya, Prov. Jawa Timur

http://www.kemenkopukm.go.id @KemenkopUKM KemenkopUKM KemenkopUKM 7


KEGIATAN BERLANJUT
KEMENTERIAN KOPERASI DAN UKM TAHUN ANGGARAN 2024
KEGIATAN BERLANJUT TAHUN 2024

PENGEMBANGAN
PENDATAAN LENGKAP RUMAH PRODUKSI LAYANAN RUMAH REDESIGN PLUT- REVITALISASI PASAR
KOPERASI DAN UMKM BERSAMA/FACTORY SHARING KEMASAN KUMKM/ NEW PLUT RAKYAT

65,4 Juta
Data KUMKM
4 1 10 63 5
Unit
*Target Kumulatif
Lokasi Baru Lokasi 2022 Unit PLUT-KUMKM Existing

PENGENTASAN KEMISKINAN PENGEMBANGAN KEWIRAUSAHAAN NASIONAL

3,95% 4%
KOPERASI MODERN EKSTREM

500 Koperasi
*Target Kumulatif
514 / 38
KAB/KOTA PROVINSI
Rasio Kewirausahaan
Nasional
Penumbuhan
Wirausaha
*Target Kumulatif *Target Kumulatif
http://www.kemenkopukm.go.id @KemenkopUKM KemenkopUKM KemenkopUKM 8
TERI M A K AS I H
KEMENTERIAN KOPERASI DAN USAHA KECIL DAN MENENGAH
REPUBLIK INDONESIA
Jl. H.R. Rasuna Said Kav. 3-4 Kuningan Jakarta 12940, Indonesia
Telepon / Fax : (62-21) 52892813

KemenkopUKM @KemenkopUKM KemenkopUKM @KemenkopUKM

http://www.kemenkopukm.go.id

# BanggaBuatanIndonesia #ModernisasiKoperasi #UMKMNaikKelas # UntungBarengKoperasi

Anda mungkin juga menyukai