Anda di halaman 1dari 1

PEMBAGIAN MATERI KELOMPOK WAWASAN PENDIDIKAN

Kelompok Materi Penjabaran Materi

1 Kebutuah manusia akan 1. Menjelaskan hakikat manusia dalam perspektif filsafat dan
pendidikan psikologi
2. Membedakan antara manusia dan hewan
3. Menganalisis dimensi-dimensi manusia
4. Menganalisis kebutuhan manusia akan pendidikan
2 Aliran Filsafat pendidikan 1. Menjelaskan aliran progresivisme
2. Menjelaskan aliran Konstruktivisme
3. Menjelaskan aliran Humanistik

3 Pendidikan sebagai system 1. Menjelaskan makna sistem


2. Menganalisis sistem pendidikan nasional
3. Menganalisis pendidikan sebagai suatu sistem

4 Pendidikan Manusia 1. Menjelaskan makna pendidikan manusia seutuhnya


Seutuhnya 2. Menjelaskan tujuan pendidikan manusia seutuhnya
3. Menganalisis pengembangan pendidikan manusia
(didalannya juga membahas seutuhnya
Pendidikan Anak 4. Menjelaskan konsep dasar pendidikan pada anak
Berkebutuhan Khusus berkebutuhan khusus
5. Menjelaskan faktor penyebab dan dampak kelainan pada
anak berkebutuhan khusus
5 Pedagogi, Andragogi dan 1. Menjelaskan konsep pedagogi
Heutagogi 2. Menjelaskan definisi, konsep dan sasaran andragogi
3. Membedakan pedagogi dan andragogi
4. Menganalisis heutagogi sebagai perpanjangan andragogi
5. Menganalisis implikasi pedagogi, andragogi dan heutagogi
dalam pemberdayaan masyarakat

Anda mungkin juga menyukai