Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMP NEGERI 2 TEBING TINGGI


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : IX / Ganjil
Materi Pokok : Fungsi Kuadrat
Alokasi Waktu : 3 x 40 Menit ( 1x pertemuan)

A. Kompetensi Inti
 KI1 dan KI2: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. Menghargai dan
menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam
berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga,
sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.
 KI3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, dan kenegaraan terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
 KI4: Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah konkret dan ranah abstrak sesuai
dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator


3.4 Menjelaskan hubungan antara 3.4.1 Menganalisis bentuk grafik fungsi dikaitkan
koefisien dan diskriminan fungsi dengan diskriminannya (memotong sumbu
kuadrat dengan grafiknya koordinat Kartesius di dua titik berbeda, menyinggung
sumbu koordinat Kartesius, tidak memotong sumbu
koordinat Kartesius)
3.4.2Mencermati cara menentukan nilai minimum atau
maksimum dari suatu fungsi kuadrat
3.4.3Menganalisis bentuk grafik fungsi dikaitkan
dengan konstanta suku-sukunya (membuka ke atas,
ke bawah, ke kanan, atau ke kiri)
4.4 Menyajikan dan menyelesaikan 4.4.1Menyajikan hasil pembelajaran tentang fungsi
masalah kontekstual dengan kuadrat
menggunakan sifat-sifat fungsi kuadrat 4.4.2Menyelesaikan masalah yang berkaitan
dengan fungsi kuadrat

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran melalui pembelajaran langsung peserta didik dapat :
1. Mengetahui defenisi fungsi kuadrat
2. Menggambar grafik fungsi kuadrat
3. Menentukan nilai minimum dan maksimum suatu fungsi

D. Materi Pembelajaran
Fakta
a. Mengenal fungsi kuadrat
b. Menggambar grafik fungsi kuadrat
c. Menentukan nilai minimum dan maksimum

konsep
Fungsi kuadrat di definisikan sebagai suatu fungsi yang memetakan suatu daerah
(disebut daerah asal) ke daerah yang lain (disebut daerah kawan) dengan pangkat tertinggi dari
peubahnya berpangkat dua.

PRINSIP
Fungsi kuadrat adalah suatu fungsi yang memetakan suatu daerah (disebut daerah asal) ke
daerah yang lain (disebut daerah kawan) dengan pangkat tertinggi daerah peubah berpangkat
dua yang mempunyai bentuk umum f(x) = ax2 + bx + C, dengan a, b, c merupakan bilangan real,
x adalah peubah, dan a ≠ o adalah koefisien dari x.

PROSEDURAL
Prosedural pada materi fungsi kuadrat yaitu :
a. Menentukan daerah asal dari suatu fungsi
b. Menentukan daerah hasil dari suatu fungsi
c. Pembuat nol fungsi
d. Persamaan sumbu simetri
e. Koordinat titik puncak
f. Nilai minimum
g. Nilai maksimum

E. Metode Pembelajaran
Metode : Model pembelajaran langsung

F. Media dan bahan Pembelajaran


Media : leptop, kertas
Bahan : penggaris

G. Sumber Bela jar


 Buku Penunjang Kurikulum 2013 Mata Pelajaran Matematika, Kelas IX, Kemendikbud, Revisi
Tahun 2018
 Buku penunjang jelajah Matematika, smp kelas IX, Ved dudeja.v.Madhavi.yudhistira.
 Internet

H. Langkah-Langkah Pembelajaran

Kegiatan Fase dalam pbi Deskripsi kegiatan Alokasi waktu


Pendahulauan 1. Guru menyiapkan 20 menit
peserta didik secara
psikis dan fisik untuk
mengikuti proses
pembelajaran dan
mengajak berdoa
bersama, mengecek
kehadiran, dan mengecek
kelengkapan untuk
mengikuti proses
pembelajaran.
2. Guru memberikan
gambaran tentang
pentingnya memahami
fungsi kuadrat dan
memberikan gambaran
temtang aplikasi fungsi
kuadrat dalam kehidupan
sehari-hari.
3. Guru menyampaikan
tujuan pembelajaran yang
ingin di capai yaitu
memperluas aplikasi
fungsi kuadrat dalam
kehdupan sehari-hari.
4. Sebagai apersepsi untuk
mendorong rasa
ingin tahu dan
berfikir kritis peserta
didik di ajak memecahkan
masalah mengenai fungsi
kuadrat.
Inti Fase 1: 1. Guru membagi peserta 80 menit
mengorientasikan didik kedalam kelompok
siswa kepada kecil yang teerdiri dari 2
masalah peserta didik.
2. Guru memberikan lembar
kerja suatu
permasalahan.
3. Peserta didik diberi
Fase 2 : kesempatan untuk
mengorganisasikan memcermati
siswa permasalahan tersebut.
4. Dengan metode Tanya
jawab, guru membantu
peserta didik
Fase 3 :
mendefinisikan dan
membimbing
mengorganisasikan
penyelidikan
masalah tersebut.
individu dan 5. Tiap kelompok mendapat
kelompok tugas untuk memecahkan
permasalahan tersebut.
6. Salah satu kelompok
diskusi ( tidak harus yang
Fase 4 : terbaik) di minta untuk
mengembangkan mempresentasikanhasil
dan menyajikan diskusinya kedepan
hasil karya kelas. Sementara
kelompok lain,
menanggapi dan
menyempurnakan apa
yang di presentasikan.
7. Guru mengumpulkan
semua hasil diskusi tiap
kelompok.
8. Dengan Tanya jawab ,
guru mengarahkan
semua peserta didik pada
kesimpulan mengenai
penerapan fungsi
kuadrat.
Penutup Fase 5 : 1. Dengan bantuan guru, 20 menit
menganalisa dan peserta didik diminta
mengevaluasi menyimpulkan apa yang
proses pemecahan telah dipelajari mengenai
masalah. persamaan fungsi
kuadrat dalam berbagai
bentuk penyajian
masalah kontekstual.
2. Guru memberikan PR
beberapa soal mengenai
penerapan fungsi kuadrat
dari buku pengangan
peserta didik.
3. Guru mengakhiri kegiatan
belajar dengan
memberikan pesan untuk
tetap belajar.
I. Penilaian
1. Teknik penilaian
a. Kompetensi sikap spiritual
No Teknik Bentuk instrumen Contoh butir Waktu Keterangan
instrument pelaksanaan
1. observasi Lembar Terlampir Saat Penilain
observasi(catatan pembelajaran untuk dan
jurnal) berlangsung pencapaian
pembelajaran

b. Sikap social
N Teknik Bentuk instrumen Contoh butir Waktu Keterangan
o instrument pelaksanaan
1. Observasi Lembar Terlampir Saat Penilaian
observasi pembelajaran untuk dan
(catatan jurnal) berlangsung pencapaian
pembelajaran
2. Penilaian Lembar Terlampir Saat Penilaian
diri observasi(catatan pembelajaran sebagai
jurnal) usai pembelajaran
3. Penilaian Lembar Terlampir Setelah Penilaian
antar observasi(catatan pembelajaran sebagai
teman jurnal) usai pembelajaran

c. Kompetensi pengetahuan
N Teknik Bentuk Contoh butir Waktu Keterangan
o instrumen instrument pelaksanaan
1. Tes tertulis Pilihan ganda Terlampir Saat Penilaian
dan uraian pembelajaran untuk
berlangsung pembelajaran
dan sebagai
pembelajaran

2. Pembelajaran pengayaan
Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar
diberi kegiatan pengayaan dalam bentuk penugasan yang mempelajari soal-soal.

Selatpanjang, 7 November 2019

Mengetahui
KEPALA SMP NEGERI 2 TEBING TINGGI GURU MATA PELAJARAN

Hj. ROHANA, S.Pd MM APZANITA, S.Pd


NIP. 19640707 199512 2 002 NIP. 19650228 198703 2 005

Anda mungkin juga menyukai