Anda di halaman 1dari 2

BAB V

PENUTUP
5.1. Kesimpulan
Berdasarkan hasil pengamatan di lapangan selama kegiatan Kerja Praktek pada
Proyek Pembangunan Jalan lingkar pulau semau, maka dapat dibuat kesimpulan,
sebagai berikut :
1. Semua bahan yang digunakan untuk pembangunan proyek ini cukup memenuhi
persyaratan dan mutunya dijaga oleh pengawas secara teliti dan
berkesinambungan
2. Semua peralatan yang digunakan dalam proyek ini cukup memadai dan
sebanding dengan situasi pekerjaan yang dilaksanakan di lapangan sehingga
pekerjaan dapat berjalan dengan baik.
3. Pelaksanaan pekerjaan cukup baik, sebab pada waktu pelaksanaan pekerjaan
pihak pengawas hadir di lapangan untuk mengawas dan memperhatikan jalannya
pekerjaan tersebut.
4. Alat yang digunakan pada pekerjaan timbunan jalan lingkar pulau semau adalah
Excavator(menggali), Dump truck (mengangkut), Motor grader (menghampar),
Vibro roller (memadatkan), dan Water tank(menyiram dengan air).
5. Dari hasil perhitungan produktivitas alat berat pada pekerjaan timbunan
seharusnya pekerjaan timbunan dapat terselesaikan dalam waktu 2 hari namun
dalam pelaksanaan dilapangan tidak sesuai dengan hasil perhitungan. Hal ini
dikarenakan dalam pelaksanaan terjadi hambatan berupa cuca yang tidak
mendukung, meninggalkan pekerjaan timbunan untuk pekerjaan lain berupa box
culvert, deker dan faktor-faktor lainnya.
5.2 Saran
Selama mengikuti pelaksanaan pekerjaan di lapangan, maka ada beberapa saran
yang perlu disampaikan, antara lain :
1. Perlu adanya ketegasan dalam hal pengawasan, penilaian dan evaluasi
pekerjaan dari pihak pengawas agar hasil pekerjaan sesuai dengan rencana
2. Sebaiknya semua pihak yang terlibat langsung dalam proyek terutama para
pekerja agar dapat mengutamakan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)
yang berada pada proyek dengan menjalankan aturan K3.

V-1
V-2

Anda mungkin juga menyukai