Anda di halaman 1dari 10

TUGAS PRESENTASI

SURAT DINAS
Kelompok ABC
ANGGOTA KELOMPOK
Aulia Astari
Didi Triadi
Gina Nur Hadizah
Mhd Rangga
Mhd Bagus Ramadhan
Suci Pita Sari
SURAT DINAS
Surat dinas adalah salah satu bagian
dari surat resmi yang dibuat oleh
suatu instansi atau lembaga
pemerintah yang ditujukan kepada
pihak lain dalam satu lingkungan
organisasi atau di luar lingkungan
kerja.
FUNGSI DAN CIRI-CIRI
SURAT DINAS
FUNGSI Ciri-ciri
Fungsi Surat Dinas Surat dinas biasanya
Sebagai pedoman pekerjaan, memiliki kop yang berisi
seperti surat intruksi, surat nama lembaga atau
tugas, surat pemberian izin perusahaan, alamat, nomor
ataupun surat pengambilan telepon, dan fax.

keputusan.
JENIS-JENIS SURAT DINAS
1. Surat dinas permohonan
2. Surat dinas pemberitahuan
3. Surat dinas keterangan
4. Memo dan nota dinas
STRUKTUR SURAT DINAS
1. Kop surat
2. Tanggal surat
3. Nomor surat
4. Prihal
5. Lampiran
6. Nama dan alamat tujuan
7. Salam pembuka
8. Isi surat
9. Salam penutup
10.Nama, stempel, dan tembusan
CONTOH SURAT DINAS
KESIMPULAN
Surat menyurat adalah sala satu bentuk
komunikasi dengan menggunakan surat
sebagai alat.
Maka dari pada itu perlu di usahakan agar
dapat membuat surat dengan baik, sebab
penilaian negatif terhadap surat akan dapat
mempengaruhi pula penilaian negatif dalam
organisasi
0

ADA SARAN DAN


PERTANYAAN ?
Silahkan disampaikan
kepada kami
TERIMA KASIH
telah mendengarkan dan
memberikan saran kepada kami

Anda mungkin juga menyukai