Anda di halaman 1dari 16

KELOMPOK 1

COPYRIGHT
KELOMPOK 1 COPYRIGHT
HELENA SINERI 23111012 VICKY YANENGGA 23111015
MAHARITA ROHAN 23111075 NURADI KALAKMABIN 23111053
DEVA PRAYOGA 23111064 CESAR KAMBAI 23111062
BERAIN LEPKI 23111027 GRARDUS WALILO 23111022
STENLY YEWEN 23111002 MEYKE BARANSANO 23111036
BAGUS SUBEKTI 23111023 DEVAN KAMBU 23111029
PRADIUS WENDA 23111086
DEFINITION OF HAKI
DEFINITION OF HAKI
Istilah HKI berasal dari Hak Kekayaan Intelektual (HAKI) yang diatur
dalam Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1994 tentang ratifikasi WTO. Hak
Kekayaan Intelektual merupakan hak atas kekayaan intelektual yang perlu
dipahami secara jelas oleh para pelaku bisnis agar tidak terjadi kerugian
pada saat menciptakan suatu produk. karya yang diciptakan oleh kapasitas
intelektual manusia yang dilindungi oleh HKI sudah semakin berkembang
melalui Inovasi dan kreativitas masyarakat yang semakin beragam. Terdapat
banyak produksi yang saat ini sudah di kembangkan melalui startup, merek
pakaian, lagu, dan konten YouTube.
PURPOSE
AND USE OF
COPYRIGHT
PURPOSE AND USE OF COPYRIGHT
Secara umum, hak cipta adalah suatu badan kekayaan intelektual
yang mencakup subyek yang dilindungi seluas-luasnya. Memang hak cipta
1. Hak Eksklusif
dalam hal ini meliputi ilmu pengetahuan, sastra dan seni serta program
komputer. Selain itu, hak cipta juga berfungsi untuk menyatakan
penghargaan kepada pencipta suatu ciptaan, khususnya dalam bentuk
royalti. 2. Hak Moral
Ada dua bidang hak yang dilindungi undang-undang: hak cipta dan
hak terkait. Hak Cipta berdasarkan Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2014
merupakan hak eksklusif pencipta yang timbul dengan sendirinya
berdasarkan asas deklaratif setelah ciptaan itu diwujudkan dalam bentuk
fisik tanpa ada pengurangan batasan undang-undang. Hak Cipta
3. Hak Ekonomi
dimaksudkan untuk melindungi hak atas ciptaan yang diciptakan melalui
proses kreatif. Hak yang dilindungi undang-undang hak cipta antara lain :
CHARACTERISTIC
OF
COPYRIGHT
Characteristic OF COPYRIGHT
1. Pencipta atau pemilik hak cipta 2. Apabila suatu Invensi terdiri 3. Apabila suatu penemuan
atas karya sinematografi dan atas banyak bagian-bagian yang dirancang oleh
program komputer berhak tersendiri yang diciptakan oleh 2 seseorang diciptakan dan
memberikan izin atau melarang orang atau lebih, maka yang dikembangkan oleh orang
orang lain menyewakan karya dianggap pencipta adalah orang lain di bawah arahan dan
tersebut untuk tujuan komersial yang mengarahkan dan mengawasi pengawasan perancang,
tanpa persetujuannya. Hak cipta selesainya ciptaan itu, atau bila maka pencipta adalah
dianggap sebagai barang tidak ada orang itu, maka yang orang yang merancang
bergerak. Hak Cipta dapat dianggap penciptanya. penemuan tersebut.
dialihkan atau dialihkan adalah orang yang menciptakan.
seluruhnya atau sebagian karena: Pencipta adalah orang yang
Warisan, wasiat, hibah, perjanjian mempertemukan tanpa mengurangi
tertulis atau sebab-sebab lain hak cipta setiap orang atas
berdasarkan ketentuan peraturan ciptaannya.
perundang-undangan.
Characteristic OF COPYRIGHT
4. Apabila suatu Invensi tercipta 5. Apabila suatu Invensi tercipta
dalam suatu hubungan formal dalam rangka hubungan kerja atau
dengan pihak lain dalam proses atas dasar perintah, maka pihak
penciptaannya, maka pemilik hak yang dianggap sebagai Pencipta
cipta adalah pihak yang mendukung atau Pemegang Hak Cipta adalah
dan melayani Invensi tersebut, orang yang menciptakan Ciptaan
kecuali diperjanjikan lain antara tersebut, kecuali jika ada
kedua belah pihak mengenai tidak kesepakatan antara kedua belah
mengurangi hak atas Invensi pihak.
tersebut.
penemuan.
penemu jika penggunaan penemuan
tersebut berlanjut sampai
berakhirnya hubungan formal.
Characteristic
OF
APPLICATION
CHARACTERISTIC OF APPLICATION
1. Risiko hukum yang jelas 2. Merugikan Pemilik Hak Cipta 3. Risiko Phising Data-Data
Undang-undang plagiarisme Secara Materiel dan Imateriel Pengguna
diatur dalam klausul pelanggaran Plagiarisme dapat mengakibatkan Khusus untuk kekayaan
hak cipta yang disahkan pada kerugian baik materil maupun intelektual dalam bentuk
tahun 2002. Dengan ancaman immateriil bagi pemilik aslinya. digital seperti film, program
pidana penjara satu bulan hingga Dari sudut pandang material, hal atau software anti virus,
lima tahun dan denda lima ratus ini dapat mempengaruhi pelanggaran hak cipta
juta hingga lima miliar rupiah kesejahteraan ekonomi pemiliknya langsung juga akan
jika hak yang dilanggar bersifat mempengaruhi keamanan
komersial, seperti penjualan data Anda.
barang, perangkat lunak, atau film.
Pada saat yang sama, dari sudut
pandang intangible, hal ini dapat
merusak citra produk atau
pemiliknya secara umum dan
berisiko meningkatkan tingkat
penyalahgunaan produk.
CHARACTERISTIC OF COPYRIGHT
4. Membuat data yang menyesatkan 5. Merusak Kredibilitas, tindakan
Yang dimaksud dengan pemalsuan pelanggaran hak cipta dalam
data di sini adalah pembuatan data bentuk plagiarisme karya tulis
palsu untuk menyembunyikan sangat dilarang. Tindakan ini akan
plagiarisme di Internet. berdampak langsung pada
Hal ini sangat berbahaya bagi kredibiltas Anda sebagai
pengguna internet pada umumnya, seorang civitas akademica serta
karena perusakan data akan merugikan institusi atau kampus
menghasilkan informasi palsu yang Anda secara umum. Angka
tidak jelas asal usul datanya. plagiarisme bahkan bisa
Selain itu, jenis pelanggaran ini menurunkan tingkat akreditasi
juga sulit dideteksi karena lembaga pendidikan. Oleh karena
penggunaan data yang tidak akurat itu jangan sekali-kali menganggap
sering kali membingungkan remeh hal ini.
berbagai perangkat lunak
penghapus plagiarisme.
PHOTO
PHOTO
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai