Anda di halaman 1dari 6

MAKALAH1

Konsep Dasar Pendidikan AUD

TENTANG

“PEMIKIRAN TOKOH DAN PAKAR PERKEMBANGAN ANAK PENDIDIKAN USIA DINI”

Dosen Pengampu Mata kuliah : Tuti Alawiyah, M.Pd.

Disusun oleh kelompok: 4

1.Nurhayati

2.Della Syahraini Junaidi

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU PAUD

1
SEKOLAH TINGGI ILMU KEGUGURAN DAN ILMU PENDIDIKAN STKIP HAMZAR

LOMBOK UTARA 20232

‫السسالم عليكم ورحمة هللا و ب ر كا ته‬

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmat,taufik dan
hidayah-Nya sehingga kami bisa menyelesaikan karya ilmiah tentang “Pemikiran Tokoh dan
Pakar Perkembangan Anak Pendidikan Usia Dini”. Tidak lupa pula dukungan baik secara
materil dan non materil yang diberikan kepada penulis dalam penyusunan makalah ini. Oleh
karena itu, izinkan penulis mengucapkan rasa trima kasih kepada:

-Ibu Tuti Alawiyah, M.Pd., selaku dosen pengampu mata kuliah Konsep Dasar Pendidikan
Anak Usia dini yang memberikan materi serta motivasi dalam penyusunan makalah ini.

Sebagai penyusun, kami menyadari bahwa masih terdapat banyak kekurangan, baik dari
penyusunan maupun tata bahasa penyampaian dalam karya ilmiah ini. Oleh karena itu, kami
dengan rendah hati menerima saran dan kritik dari pembaca agar kami bisa memperbaiki
karya ilmiah ini.

Kami berharap semoga karya ilmiah yang kami susun ini memberikan manfaat serta inspirasi
untuk pembaca.

Tanjung, Oktober 2023

Penulis

2
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR

DAFTAR ISI

BAB 1 PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
B. RUMUSAN MASALAH

BAB 11 PEMBAHASAN

A. PEMIKIRAN TOKOH DAN FAKAR

BAB 111 PENUTUP


BAB 1

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Pendidikan anak usia dini adalah jenjang pendidikan sebelum pendidikan dasar
yang merupakan suatu upaya pembinaan yang ditujukan bagi anak sejak lahir sampai
dengan usia enam tahun. Pendidikan ini dilakukan melalui pemberian rangsangan
pendidikan untuk membantu pertumbuhan memasuki pendidikan lebih lanjut, yang
diselenggarakan pada jalur formal, nonformal, dan informal.

Usia dini merupakan usia di mana anak mengalami pertumbuhan dan


perkembangan yang pesat. Usia dini disebut sebagai usia emas (golden age).
Makanan yang bergizi yang seimbang serta stimulasi yang intensif sangat dibutuhkan
untuk pertumbuhan dan perkembangan tersebut.

Adapun proses pendidikan dan pengajaran anak usia dini hendaknya dilakukan
dengan tujuan memberikan konsep-konsep dasar yang memiliki kebermaknaan
melalui pengalaman yang nyata sehingga anak dapat memperoleh pengetahuan yang
baru untuk mewujudkan kreatifitas rasa ingin tahu untuk mewujudkan kreativitas dan
rasa ingin tahu secara optimal, selain itu juga menghasilkan anak yang memiliki
berbudi pekerti yang luhur,bukan saja cerdas otaknya tetapi juga cerdas dalam
berprilaku.

Salah satu tokoh pendidikan anak usia dini, Maria Montessori mendifinisikan
pendidikan anak usia dini sebagai sebuah proses dinamis dimana anak-anak
berkembang menurut ketentuan-ketentuan dalam dari kehidupan mereka, dengan
kerja sukarela mereka ketika ditempatkan dalam sebuah lingkungan yang disiapkan
untuk memberi mereka kebebasan dalam ekspresi diri.

Setiap anak memiliki perbedaan dalam segi karakteristik,kejiwaan (kesehatan) dan


umur(tingkatan).Kemudian para pakar baik di dalam negeri maupun luar negeri
berusaha mempelajari hal tersebut dan menemukan gagasan-gagasan yang tepat
mengenai proses pembelajaran Anak Usia Dini berdasarkan perbedaan
karakteristik,kejiwaan dan umurnya.

Oleh karna itu,mempelajari dan mengkaji latar belakang dari para pememikiran
tokoh dan pakar baik dalam negeri maupun luar negeri perlu dilakukan.

B. RUMUSAN MASALAH
1. Siapa saja tokoh dan pakar Pendidikan Anak Usia Dini?
2. Hal apa yang melatar belakangi para tokoh dan pakar sehingga peduli
terhadap Pendidikan Anak Usia Dini?
3. Bagaimana implementasi yang mereka terapkan dalam pembelajaran
Pendidikan Anak Usia Dini?

Anda mungkin juga menyukai