Anda di halaman 1dari 30

MODIFIKASI MODUL

AJAR
Ujian Tengah Semester Pemahaman Peserta Didik

NIM:202310631011003

Muhammad Nuzulul Muttaqin


Matematika 1
MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 1
DAFTAR ISI

Ulasan Singkat Modifikasi Modul .................................................................................................. 3

Identitas Modul ............................................................................................................................... 7

Langkah-Langkah Pembelajaran .................................................................................................... 9

Urutan Keggiatan Pembelajaran ................................................................................................... 10

Pertemuan Kesatu ......................................................................................................................... 10

Asesmen Pertemuan Kesatu ...................................................................................................... 13

Pertemuan Kedua .......................................................................................................................... 15

Asesmen Pertemuan Kedua ...................................................................................................... 18

Pertemuan Ketiga .......................................................................................................................... 20

Asesmen Pertemuan Ketiga ...................................................................................................... 23

Pertemuan Keempat ...................................................................................................................... 25

Asesmen Pertemuan Keempat .................................................................................................. 28

Lampiran........................................................................................................................................30

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 2


Ulasan Singkat Modifikasi Modul
Modifikasi modul ajar yang saya lakukan mengacu dari hasil observasi guru pamong.
Indikator penilaian rancangan pembelajaran megacu pada tabel sebagai berikut:
No Aspek yang Diobservasi
1 Kejelasan tujuan pembelajaran memenuhi kriteria SMART (Specific, Measurable, Achievable,
Relevant, dan Time) atau tidak menimbulkan penafsiran ganda dan mengandung perilaku hasil
belajar

2 Pemilihan materi ajar (kesesuaian tujuan pembelajaran dengan karakteristik peserta didik)

3 Pengorganisasian materi ajar (keruntutan, sistematika materi dan kesesuaian dengan alokasi
waktu)

4 Pemilihan sumber/media pembelajaran (sesuai dengan tujuan, materi, dan karakteristik peserta
didik)

5 Kejelasan skenario pembelajaran (langkah-langkah kegiatan pembelajaran: awal, inti, penutup)

6 Kerincian skenario pembelajaran (pada setiap langkah tercermin strategi/metode dan alokasi
waktu pada setiap tahap)

7 Kesesuaian teknik dengan tujuan pembelajaran

8 Kelengkapan instrumen (soal, kunci, pedoman penskoran)

Berdasarkan hasil obesrvasi guru pamong. Rancangan pembelajaran yang saya buat sudah
sesuai dan sudah lengkap memenuhi delapan indikator penilaian. Guru pamong memberikan saran
untuk menambahkan link vidio pembelajaran guna mempermudah siswa belajar diluar kelas. Saran
dari guru pamong saya tampilkan pada gambar sebagai berikut

Berdasarkan saran yang diberikan guru pamong, modifikasi yang saya lakukan adalah
menambahkan link vido pembelajaran. Link vidio diambil dari chanel youtube. Saya memilih dua

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 3


chanel utama yang saya rekomendasikan sebagai vidio acuan. Link vidio saya taruh pada lembar
kerja siswa supaya siswa dapat mengakses vidio walaupun berada di luar kelas.
Hasil lembar observasi guru pamong akan saya tampilkan pada gamabar sebagai berikut:

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 4


Dafatar link vidio saya tampilkan pada tabel sebagai berikut
1 pengenalan kaidah https://www.youtube.com/watch?v=MIKcIHXqV0I&list=PLM-
pencacahan yYb8jSVwgy6EiIXoEy0U7jZCSvnVqn&index=2
2 aturan penjumlahan https://www.youtube.com/watch?v=1mWUK1nJh8Y&list=PLM-
dan perkalian 1 yYb8jSVwgy6EiIXoEy0U7jZCSvnVqn&index=3
3 aturan penjumlahan https://www.youtube.com/watch?v=mmYyUMea0FM&list=PLM-
dan perkalian 2 yYb8jSVwgy6EiIXoEy0U7jZCSvnVqn&index=4
4 permutasi 1 https://www.youtube.com/watch?v=i3KNqmB2UAY&list=PLM-
yYb8jSVwgy6EiIXoEy0U7jZCSvnVqn&index=5

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 5


5 permutasi 2 https://www.youtube.com/watch?v=KxTuqSN7GRg&list=PLM-
yYb8jSVwgy6EiIXoEy0U7jZCSvnVqn&index=6
6 permutasi siklis https://www.youtube.com/watch?v=KxTuqSN7GRg&list=PLM-
yYb8jSVwgy6EiIXoEy0U7jZCSvnVqn&index=6

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 6


IDENTITAS MODUL

Nama Penyusun Modul Muhammad Nuzulul Muttaqin


Jenjang Sekolah SMA
Fase/Kelas F/12
Domain/Topik analisis data dan peluang/peluang
Kata Kunci permutasi, kombinasi, peluang
Pengetahhuan/Keterapilan relasi dua himpunan
Prasyarat
Alokasi Waktu 20 JP
Moda Pembelajaran tatap muka
Metode Pembelajaran discovery learning, problem based learning
Sarana Prasarana papantulis, spidol,komputer laptop, internet, LCD proyektor
Target Peserta Didik reguler
Dafarat Pustaka Wirodrikromo, Sartono.2001. Matematika untuk SMA Kelas XI.
Jakarta:Erlangga.
Simangunsong, Wilson. 2005. PKS Matematika SMA Kelas XI
Program Ilmu Alam. Jakarta : Gematama
Pradnyo W dan Sapon S. 2017. Kombinatorika, Peluang dan
Statistika (Modul Program PKB). Jakarta : Kemdikbud
Rasionalisasi Pada Fase F ini materi peluang melanjutkan materi peluang pada
fase E (peluang kejadian saling lepas) namun untuk memperkuat
materi dimulai dari kaidah pencacahan (aturan penjumlahan, aturan
perkalian, permutasi, kombinasi) kemudian baru membahas
peluang kejadian saling bebas dan kejadian bersyarat. Untuk lebih
memperdalam peluang kejadian bersyarat maka dibahas pula
teorema bayes dan aplikasinya
Urutan Materi 1 Aturan penjumlahan, aturan perkalian, aturan pengisian
Pembelajaran temapat, dan faktorial
2 Permutasi

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 7


3 Kombinasi
4 Peluang kejadian saling bebas
5 Peluang kejadian bersyarat
Renacana Asesmen 1. Asesmen kelompok : Pengisian LKPD
2. Asesmen individu : kuis bentuk uraian

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 8


LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

Topik Peluang
Tujuan Pembelajaran 1.1 menganalisa aturan penjumlahan, aturan perkalian, dan aturan
pengisian tempat
1.2 siswa mampu menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan
dengan aturan penjumlahan, aturan perkalian, dan aturan
pengisian tempat
1.3 siswa mampu menghitung dan menyederhanakan notasi faktorial
2.1 menjelaskan konsep permutasi
2.2 menggunakan rumus permutasi dalam masalah kombinatorik dan
masalah kontekstual
2.3 menyelesaikan permutasi unsur yang sama dan permutasi siklis
2.4 menjelaskan konsep kombinasi
2.5 menggunakan rumus kombinasi dalam masalah kombinatorik dan
masalah kontestual
3.1 siswa mampu menentukan banyak kejadian yang diharapkan n(a)
dan banyak ruang sempel n(s)
3.2 mampu menentukan peluang kejadian dan peluang kejadian
komplemen
3.3 mampu menentukan frekuensi harapan
3.4 siswa mampu menyelesaikan peluang asalah kejadian saling
lepas dan saling bebas
3.5 siswa mampu menyelesaikan masalah peluang bersyarat

Pemahaman  Aturan penjumlahan digunakan untuk mencari bnayk cara memilih n


Bermakna objek (membuat pilihan) sedangkan aturan perkalian digunakan
untuk menghitung bayak pasangan yang dapat dibuat
 Ada suatu situasi yang menggunakan aturan penjumlahan sekaligus
aturan perkalian

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 9


 Jika susunan memperhatikan urutan maka menggunakan permutasi
 Jika susunan tidak memperhatikan urutan maka menggunakan
kombinasi
 Dua kejadian dikatakan saling bebas apabila kejadian A tidak
 mempengaruhi kejadian B dan sebaliknya
 Dua kejadian dikatakan kejadian bersyarat apabila terjadi atau tidak
terjadinya kejadian A akan memengaruhi terjadi atau tidak terjadinya
kejadian B
Pertanyaan Pemantik 1. Ada berapa banyak nomor HP yang dapat dibuat oleh operator
seluler? Bagaimana cara operator seluler tahu ada sekian pasangan
nomor yang dapat dibuat dari memasangkan angka 0 sampai 9?
2. Pada saat situasi apa permutasi dan kombinasi digunakan?
3. Apakah perbedaan kejadian saling bebas dan kejadian bersyarat?
Profil Pelajar bernalar kritis dan kreatif
Pancasila

URUTAN KEGGIATAN PEMBELAJARAN

PERTEMUAN KESATU

Kegiatan Pendahuluan alokasi


waktu
1. Salah satu siswa (ketua kelas) memimpin berdoa untuk menumbuhkan perilaku 20
religius menit
2. Salah satu siswa (ketua kelas) melaporkan kehadiran siswa lain sebagai
pembiasaan perilaku jujur dan disiplin
3. Siswa mencermati informasi manfaat mempelajari peluang karena berguna di
berbagai bidang meteorologi, asuransi, industri, olahraga dll.

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 10


4. Siswa diingatkan tentang relasi antar himpunan untuk menentukan ruang sempel
terutama gabungan, irisan dan komplemen yang sudah dipelajari di jenjang
sebelumnya.
5. Siswa mencermati informasi tentang tujuan pembelajaran yang akan dicapai
6. Siswa mencermati informasi tentang asesmen yang dilakukan yaitu asesmen
kelompok dan asesmen individu
7. Siswa mencermati informasi tentang prosedur pembelajaran, yaitu :
 Memperhatikan penjelasan awal dari guru tentang aturan pengisian tempat
 Membentuk kelompok diskusi @ 2 - 4 orang
 Mendiskusikan masalah yang ada pada LKPD 1
 Menyiapkan laporan hasil diskusi
 Perwakilan kelompok mempresentasikan hasil diskusi dan siswa lain
menanggapi
 Menyimpulkan aturan penjumlahan dan aturan perkalian
 Mengerjakan latihan soal
 Mengerjakan kuis
Kegiatan Inti

Fase 1:  Siswa mengamati permasalahan tentang kegunaan kode 100


Stimulation operator seluler yang ada di LKPD-1 bagian pendahuluan menit
(Memberi
Stimulus)
Fase 2:  Siswa dibagi ke dalam kelompok dimana setiap kelompok
Problem terdiri atas 2 - 4 siswa
Statement  Siswa diminta melakukan aktivitas-1 dan aktivitas 2 yang ada
(mengidentifikasi di LKPD-1
masalah)
Fase 3:  Siswa mengumpulkan informasi yang ada pada aktivitas 1
Data Collecting dan aktivitas 2
(mengumpulkan  Siswa melengkapi informasi dengan mencari mencari
data) berbagai informasi yang mendukung dari beberapa buku

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 11


referensi, internet, atau sumber yang lain untuk menguatkan
dugaan yang dibuat.
Fase 4:  Siswa mengolah informasi yang didapat dari hasil aktivitas 1
Data Processing dan aktivitas 2
(mengolahdata)  Siswa diminta membuat dugaan awal mengenai ciri-ciri
aturan penjumlahan adan aturan perkalian
Fase 5:  Siswa membandingkan hasil diskusi antar kelompok untuk
Verification memverifikasi penyelesaian masalah.
(memverifikasi)  Perwakilan siswa mempresentasikan hasil diskusi, siswa lain
dengan aktif dan kritis menanggapi presentasi tersebut
Fase 6 :  Siswa menyimpulkan aturan penjumlahan dan aturan
Generalization perkalian serta dapat menyebutkan karakteristiknya
(menyimpulkan)  Siswa mengerjakan latihan soal
Kegiatan Penutup

 Guru bersama siswa melakukan refleksi untuk mengidentifikasi kelebihan dan 15


kekurangan kegiatan pembelajaran serta manfaat baik secara langsung maupun menit
tidak langsung
 Siswa mengerjakan kuis
 Siswa diberi PR yaitu diminta membuat 2 soal dan solusi dari permasalahan
yang ada di sekitar lingkungan masing-masing yang terkait dengan aturan
penjumlahan dan aturan perkalian
 Siswa mendengarkan arahan guru untuk materi pada pertemuan berikutnya,
yaitu permutasi

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 12


Asesmen pertemuan kesatu

Rubik Penilaian Individu

𝑛𝑖𝑙𝑎𝑖 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 = 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 × 10

Rubrik Penilaian Kelompok

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 13


𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟
𝑛𝑖𝑙𝑎𝑖 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 = × 100
12

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 14


PERTEMUAN KEDUA

Kegiatan Pendahuluan alokasi


waktu
1. Salah satu siswa (ketua kelas) memimpin berdoa untuk menumbuhkan perilaku 15 menit
religius
2. Salah satu siswa (ketua kelas) melaporkan kehadiran siswa lain sebagai
pembiasaan perilaku jujur dan disiplin
3. Siswa mencermati informasi manfaat mempelajari peluang
4. Siswa diingatkan tentang relasi antar himpunan untuk menentukan ruang
sempel terutama gabungan, irisan dan komplemen yang sudah dipelajari di
jenjang sebelumnya.
5. Siswa mencermati informasi tentang tujuan pembelajaran yang akan dicapai
6. Siswa mencermati informasi tentang asesmen yang dilakukan yaitu asesmen
kelompok dan asesmen individu
7. Siswa mencermati informasi tentang prosedur pembelajaran, yaitu :
 Memperhatikan penjelasan awal dari guru tentang permutasi
 Membentuk kelompok diskusi @ 2 - 4 orang
 Mendiskusikan masalah yang ada pada LKPD 2
 Menyiapkan laporan hasil diskusi
 Perwakilan kelompok mempresentasikan hasil diskusi dan siswa lain
menanggapi
 Menyimpulkan aturan penjumlahan dan aturan perkalian
 Mengerjakan latihan soal
 Mengerjakan kuis
Kegiatan Inti

Fase 1:  Siswa mengamati permasalahan tentang kegunaan kode 60 menit


Stimulation operator seluler yang ada di LKPD-2
(Memberi Stimulus)  Siswa memahami notasi faktorial sebag mempelajari
materi permutasi

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 15


Fase 2:  Siswa dibagi ke dalam kelompok dimana setiap
Problem Statement kelompok terdiri atas 2 - 4 siswa
(mengidentifikasi  Siswa diminta membuat pertanyaan mengenai beberapa
masalah) informasi yang didapat
Fase 3:  Siswa mencatat informasi yang didapat dari hasil
Data Collecting pengamatan pada aktivitas 1 maupun aktivitas 2
(mengumpulkan  Siswa melengkapi informasi dengan mencari mencari
data) berbagai informasi yang mendukung dari beberapa buku
referensi, internet, atau sumber yang lain untuk
menguatkan dugaan yang dibuat.
Fase 4:  Siswa menyelesaikan masalah dengan cara yang sudah
Data Processing disepakati dalam diskusi kelompok
(mengolahdata)  Siswa diminta membuat dugaan awal mengenai ciri-ciri
permutas
Fase 5:  Siswa membandingkan hasil diskusi antar kelompok
Verification untuk memverifikasi penyelesaian masalah.
(memverifikasi)  Perwakilan siswa mempresentasikan hasil diskusi,siswa
lain dengan aktif dan kritis menanggapi presentasi
tersebut
Fase 6 :  Siswa menyimpulkan permutasi serta dapat menyebutkan
Generalization karakteristiknya
(menyimpulkan)  Siswa mengerjakan latihan soal
Kegiatan Penutup
 Guru bersama siswa melakukan refleksi untuk mengidentifikasi kelebihan dan 10 menit
kekurangan kegiatan pembelajaran serta manfaat baik secara langsung maupun
tidak langsung
 Siswa mengerjakan kuis
 Siswa diberi PR yaitu diminta membuat 2 soal dan solusi dari permasalahan yang
ada di sekitar lingkungan masing-masing yang terkait dengan permutasi

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 16


 Siswa mendengarkan arahan guru untuk materi pada pertemuan berikutnya yaitu
permutasi dengan beberapa objek yang sama

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 17


Asesmen Pertemuan Kedua

Rubik Penilaian Individu

𝑛𝑖𝑙𝑎𝑖 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 = 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 × 10

Rubrik Penilaian Kelompok

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 18


𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟
𝑛𝑖𝑙𝑎𝑖 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 = × 100
12

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 19


PERTEMUAN KETIGA

Kegiatan Pendahuluan alokasi


waktu
1. Salah satu siswa (ketua kelas) memimpin berdoa untuk menumbuhkan perilaku 10
religius menit
2. Salah satu siswa (ketua kelas) melaporkan kehadiran siswa lain sebagai
pembiasaan perilaku jujur dan disiplin
3. Siswa mencermati informasi manfaat mempelajari permutasi dengan beberapa
objek yang sama
4. Siswa diingatkan tentang permutasi r objek dari n objek
5. Siswa mencermati informasi tentang tujuan pembelajaran yang akan dicapai
6. Siswa mencermati informasi tentang prosedur pembelajaran, yaitu :
 Memperhatikan penjelasan awal dari guru tentang permutasi objek sama
 Membentuk kelompok diskusi @ 2 - 4 orang
 Mendiskusikan masalah yang ada pada LKPD-3
 Menyiapkan laporan hasil diskusi
 Perwakilan kelompok mempresentasikan hasil diskusi dan siswa lain
menanggapi
 Menyimpulkan rumus permutasi dengan objek yang sama
 Mengerjakan latihan soal
 Mengerjakan kuis
Kegiatan Inti

Fase 1:  Siswa mengamati permasalahan menata buku di 100


Stimulation perpustakaan yang ada bagian pendahuluan di LKS-3 menit
(Memberi Stimulus)
Fase 2:  Siswa dibagi ke dalam kelompok dimana setiap
Problem Statement kelompok terdiri atas 2 - 4 siswa
(mengidentifikasi
masalah)

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 20


 Siswa membuat beberapa pertanyaan mengenai informasi
yang didapatkan dari hasil pengamatan pada aktivitas
LKPD-3
Fase 3:  Siswa mencatat informasi yang didapatkan dari hasil
Data Collecting pengamatan pada aktivitas LKPD-3
(mengumpulkan  Siswa melengkapi informasi dengan mencari mencari
data) berbagai informasi yang mendukung dari beberapa buku
referensi, internet, atau sumber yang lain untuk
menguatkan dugaan yang dibuat.
Fase 4:  Siswa menyelesaikan masalah dengan cara yang sudah
Data Processing disepakati dalam diskusi kelompok
(mengolahdata)  Siswa diminta membuat dugaan awal mengenai ciri-ciri
permutasi dengan beberapa objek yang sama
Fase 5:  Siswa membandingkan hasil diskusi antar kelompok
Verification untuk memverifikasi penyelesaian masalah.
(memverifikasi)  Perwakilan siswa mempresentasikan hasil diskusi, siswa
lain dengan aktif dan kritis menanggapi presentasi
tersebut
Fase 6 :  Siswa menyimpulkan permutasi dengan beberapa objek
Generalization yang sama serta dapat menyebutkan
(menyimpulkan)  karakteristiknya Siswa mengerjakan latihan soal
Kegiatan Penutup
 Guru bersama siswa melakukan refleksi untuk mengidentifikasi kelebihan dan 15
kekurangan kegiatan pembelajaran serta manfaat baik secara langsung maupun menit
tidak langsung
 Siswa mengerjakan kuis
 Siswa diberi PR yaitu diminta membuat 2 soal dan solusi dari permasalahan yang
ada di sekitar lingkungan masing-masing yang terkait dengan permutasi dengan
beberapa objek yang sama

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 21


 Siswa mendengarkan arahan guru untuk materi pada pertemuan berikutnya yaitu
permutasi siklis

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 22


Asesmen Pertemuan Ketiga

Rubik Penilaian Individu

nilai akhir= 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 × 10

Rubrik Penilaian Kelompok

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 23


𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟
𝑛𝑖𝑙𝑎𝑖 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 = × 100
12

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 24


PERTEMUAN KEEMPAT

Kegiatan Pendahuluan alokasi


waktu
1. Salah satu siswa (ketua kelas) memimpin berdoa untuk menumbuhkan perilaku 10
religius menit
2. Salah satu siswa (ketua kelas) melaporkan kehadiran siswa lain sebagai
pembiasaan perilaku jujur dan disiplin
3. Siswa mencermati informasi manfaat mempelajari permutasi siklis
4. Siswa diingatkan tentang permutasi r objek dari n objekSiswa mencermati
informasi tentang tujuan pembelajaran yang akan dicapai
5. Siswa mencermati informasi tentang asesmen yang dilakukan yaitu asesmen
kelompok dan asesmen individu
6. Siswa mencermati informasi tentang prosedur pembelajaran, yaitu :
 Memperhatikan penjelasan awal dari guru tentang aturan pengisian tempat
 Membentuk kelompok diskusi @ 2 - 4 orang
 Mendiskusikan masalah yang ada pada LKPD 4
 Menyiapkan laporan hasil diskusi
 Perwakilan kelompok mempresentasikan hasil diskusi dan siswa lain
menanggapi
 Menyimpulkan permutasi siklis
 Mengerjakan latihan soal
 Mengerjakan kuis

Kegiatan Inti

Fase 1:  siswa mengamati permasalahan menata tempat duduk 100


Stimulation pada pelaksanaan konferensi meja bundar yang ada bagian menit
(Memberi Stimulus) pendahuluan di LKPD-4
Fase 2:  Siswa dibagi ke dalam kelompok dimana setiap kelompok
Problem Statement terdiri atas 2 - 4 siswa

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 25


(mengidentifikasi  Siswa membuat beberapa pertanyaan mengenai informasi
masalah) yang didapatkan dari hasil pengamatan pada aktivitas LK-
4
Fase 3:  Siswa mencatat informasi yang didapatkan dari hasil
Data Collecting pengamatan pada aktivitas LK-4
(mengumpulkan  Siswa melengkapi informasi dengan mencari-mencari
data) berbagai informasi yang mendukung dari beberapa buku
referensi, internet, atau sumber yang lain untuk
menguatkan dugaan yang dibuat.
Fase 4:  Siswa menyelesaikan masalah dengan cara yang sudah
Data Processing disepakati dalam diskusi kelompok
(mengolahdata)  Siswa diminta membuat dugaan awal mengenai ciri-ciri
permutasi siklis
Fase 5:  Siswa membandingkan hasil diskusi antar kelompok
Verification untuk memverifikasi penyelesaian masalah.
(memverifikasi)  Perwakilan siswa mempresentasikan hasil diskusi, siswa
lain dengan aktif dan kritis menanggapi presentasi
tersebut
Fase 6 :  Siswa menyimpulkan permutasi siklis serta dapat
Generalization menyebutkan karakteristiknya
(menyimpulkan)  Siswa mengerjakan latihan soal
Kegiatan Penutup
 Guru bersama siswa melakukan refleksi untuk mengidentifikasi kelebihan dan 15
kekurangan kegiatan pembelajaran serta manfaat baik secara langsung maupun menit
tidak langsung
 Siswa mengerjakan kuis
 Siswa diberi PR yaitu diminta membuat 2 soal dan solusi dari permasalahan yang
ada di sekitar lingkungan masing-masing yang terkait dengan permutasi siklis
 Siswa mendengarkan arahan guru untuk materi pada pertemuan berikutnya yaitu
permutasi siklis

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 26


MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 27
Asesmen Pertemuan keempat

Rubik Penilaian Individu

nilai akhir= 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 × 10

Rubrik Penilaian Kelompok

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 28


𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟
𝑛𝑖𝑙𝑎𝑖 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 = × 100
12

MUHAMMAD NUZULUL MUTTAQIN 29

Anda mungkin juga menyukai