Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN

HASIL
PERCOBAAN Nama : Angga Nurmansyah
BIOTEKNOLO
Kelas : 9B
GI (Membuat
Donat) Absen :04
BAHAN YANG DIBUTUHKAN:

1. 2 BUTIR TELUR
2. TEPUNG TERIGU
3. MENTEGA
4. GULA
5. SUSU BUBUK
6. RAGI BUBUK
7. SEDIKIT GARAM

PROSES PEMBUATAN DONAT


2|Page
1. Campurkan Susu Bubuk Dengan Terigu

2. Kemudian ragi yang sudah dicampur dengan air hangat 130


ml dan gula 3 sendok makan, dicampurkan ke dalam
adonan sambal diaduk.

3. Masukkan 2 butir telur satu per satu, sambal diaduk pelan-


pelan sampai merata.

3|Page
4. Kemudian, masukkan mentega 1 sendok makan penuh dan sejumput garam. Lalu, diuleni
sampai kalis. Jika masih belum kalis, tambahkan lagi sedikit air.

5. Setelah kalis, adonan didiamkan selama 30 menit sampai


adonan mengembang.

6. Setelah adonan mengembang, adonan di kempeskan dan di potong-potong.

4|Page
7. Kemudian adonan dibentuk donat. Diamkan selama 10 menit agar mengembang lagi.

8. Lalu donat di goreng, sampai kuning keemasan.

9. Setelah matang, donat bisa dihias dengan


topping sesuai selera. Donat siap untuk
disajikan.

5|Page

Anda mungkin juga menyukai