Anda di halaman 1dari 6

KISI-KISI PAS GANJIL GEOGRAFI

1. Menentukan jenis contoh hutan homogen (1 jenis pohon)


2. Sumber daya alam yang dapat dimanfaatkan energinya angin, air laut, panas
bumi, matahari, gelombang air
3. Menentukan (peta) tempat penghasil kelapa sawit terbesar di Indonesia

4. Mengenali bahan galian (gol A, gol B, gol C)

5. Memahami definisi tentang sumber daya alam Sumber daya alam adalah
segala sesuatu yang berasal dari alam dan dapat dimanfaatkan untuk
menunjang kehidupan manusia.
6. Belerang banyak di manfaatkan oleh manusia sebagai bahan baku… Asam
Sulfat dapat juga untuk korek api dan lainnya
7. Dalam kegiatan AMDAL bagi pengusaha , Akhir dari prosedur kegiatan
AMDAL.. prosedur AMDAL : proses penapisan, pengumuman, pelingkupan,
penyusunan KA AMDAL, penyusunan & penilailan AMDAL, RKL &RPL,
persetujuan kelayakan lingkungan
8. Kegiatan AMDAL diawasi oleh UUD no 32 Tahun 2009
9. Contoh sumber daya yg digunakan waktu terus menerus dalam jangka waktu
tertentu…
10. SDGS (memahami salah satu maksud dari 17 gambar)

11. Pengolahan suatu kegiatan wisata dianggap berkelanjutan Pariwisata


Berkelanjutan MBM bertujuan untuk merangsang pembangunan ekonomi
desa dengan meningkatkan kapasitas masyarakat untuk mengelola usaha
pariwisata dan meningkatkan pendapatan melalui pengenalan kegiatan
kreatif dan produktif di sektor pariwisata.
12. SDGS terbentuk pada tanggal 25 September 2015
13. Faktor persebaran flora & fauna di Indonesia (faktor endafik, klimatik)
Endafik > Tanah karena salah satu vegetasi tumbuhan dan hewan. Klimatik> Iklim
(suhu udara, kelembapan udara, angin, curah hujan)
14. Gambar peta Indonesia penghasil tambang terbesar, harus mengetahui
daerah tsb penghasil tambang apa

15. Persebaran tumbuhan di pengaruhi oleh banyak hal, salah satunya faktor
fisik. Berikut ini faktor fisik salah satunya adalah Faktor fisik yang
mempengaruhi persebaran tumbuhan yaitu iklim yg meliputi (cuaca, hujan,
angin,kelembaban udara dan temperatur), edafik/tanah, dan
topografi/morfologi.
16. Menentukan nama dan tempat Taman Nasional di Indonesia
17. Suaka Margasatwa di Jawa Timur yang melindungi Banteng, Badak, Kerbau
Liar Bernama Baluran
18. Jenis bioma yang hanya ditemukan di daerah padang rumput adalah Stepa
19. Apa yang dimaksud Landasan Kontinen Landas Kontinen adalah dasar laut
dan tanah di bawahnya dari area di bawah permukaan laut yang terletak di
luar laut teritorial Indonesia, sepanjang kelanjutan alamiah wilayah daratan
hingga pinggiran luar tepi kontinen, atau hingga suatu jarak 200 (dua ratus)
mil laut dari garis pangkal dari mana lebar laut.
20. Hutan yang berfokus pada lingkungan dan biota didalamnya serta berfokus
pada satwa liar adalah.. Hutan Konservasi (cagar alam, suaka margasatwa)
21. Faktor pendorong kerusakan flora dan fauna seperti gambar dibawah ialah
22. Karakteristik vegetasi di hutan hujan tropis berbeda dengan karaktersitik
vegetasi di gurun. Setiap kawasan tersebut mempunyai jenis fauna khas.
Kedua fakta tersebut berkaitan dengan... tumbuhan sebagai sumber
makanan bagi fauna
23. Tingkat kehidupan yang kompleks dalam persebaran flora dan fauna pada
kumpulan komunitas adalah … ekosistem
24. Keadaan tanah yang terdiri dari humus tanah, struktur dan tekstur tanah,
tingkat kegemburan, air tanah serta kandungan udara dalam tanah
merupakan faktor yang memengaruhi persebaran makhluk hidup. Faktor
tersebut disebut dengan faktor edafik
25. Persebaran tumbuhan dipengaruhi oleh banyak hal salah satunya adalah
faktor fisik. Berikut merupakan faktor fisik yang memengaruhi persebaran
tumbuhan adalah...
26. Perhatikan pada gambar diatas terdapat tiga bagian persebaran fauna di
Indonesia, tentukan persebaran fauna peralihan... Pulau Sulawesi, Kepulauan
Maluku, dan Kepulauan Nusa Tenggara.

27. Fauna di daerah Amerika Serikat dan Kanada termasuk ke dalam wilayah
fauna... neartik
28. Ciri-ciri Lingkungan:
a. Daerahnya landai atau datar.
b. Ombak tidak terlalu besar.
c. Memiliki muara sungai dan delta.
d. Banyak endapan lumpur dari Sungai. Vegetasi yang cocok sesuai dengan ciri
di atas adalah... hutan mangrove
29. Pada gambar dibawah ini termasuk objek wisata yang berdasarkan lokasi
tujuan yaitu....
30. Penetapan Kawasan Strategis Pariwisata dilakukan dengan memperhatikan
aspek- aspek, kecuali...
31. alih fungsi lahan pertanian dapat berdampak dalam sektor pertanian berupa..
produktivitas pangan akan menjadi berkurang atau menurun.
32. ancaman kepunahan flora dan fauna yang disebabkan oleh faktor alam..
letusan gunung, tanah longsor, kebakaran utan karena pemanasan global
33. karakteristik fauna indonesia bagian barat memiliki kesamaan dengan fauna
di benua asia dikarenakan.. pada zaman es benua kita pernah mejadi satu
benua besar yaitu laurasia dan gonwana.
34. tujuan dari tumbuhan menggugurkan daun nya karena.. mencegah
penguapan pada daun yang berlebihan sehingga dapat menghemat
persediaan air.
35. kaktus memiliki lilin pada tanaman nya untuk.. pelindung air di dalam kaktus
agar tidak menguap.
36. wilayah wilayah pesebaran dunia (gambar)

37. upaya untuk mengatasi perusakan lingkungan (gambar)


38. tentukan pernyataan tentang rekayasa genetik dari faktor alam yang
mempengaruhi pesebaran flora dan fauna di Indonesia..
39. pesebaran fauna peralihan, asiatis, australis..
Jenis fauna tipe Asiatis, yakni badak, gajah, banteng, beruang, beberapa
jenis primata, hingga mamalia lainnya. fauna tipe Australis adalah kanguru,
beruang, walabi, landak irian, kanguru pohon, buaya, biawak, kadal, serta
kura-kura.
40. faktor pendorong kerusakan flora dan fauna..
41. konsisi morfologi dasar laut ternyata merupakan salah satu faktor yang
menentukan teknis pemanfaatan energi kelautan karena.. dapat
mempengaruhi kecepatan arus laut.
42. Indonesia memiliki wilayah laut yang merupakan kelanjutan dari benua, batas
wilayah laut ini tidak menentu namun maksimal 200 mil dari garis dasar
pantai wilayah laut tersebut dimaksud.. Zona Ekonomi Eksklusif ZEE
43. pengelola suatu kegiatan wisata dianggap berkelanjutan apabila memenuhi
syarat..
44. isi dari UU No.41 Tahun 1999..
(1) Pemerintah mengatur perlindungan hutan, baik di dalam maupun di luar
kawasan hutan. (2) Perlindungan hutan pada hutan negara dilaksanakan
oleh Pemerintah.
45. penghasil kelapa sawit terbesar di Indonesia adalah.. Riau

Anda mungkin juga menyukai