Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN HALMAHERA SELATAN

KECAMATAN KEPULAUAN JORONGA


UPTD PUSKESMAS KUKUPANG
Alamat : Jln. Dusun Bukit Tinggi Desa Kukupang, Kode Pos 97786
E-mail : pkmkukupang@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUKESMAS KUKUPANG


Nomor : 188.4/342/PKM-KKP/2023

TENTANG
RENTANG NILAI NORMAL LABORATORIUM PUSKESMAS KUKUPANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA UPTD PUSKESMAS KUKUPANG,

Menimbang : a. bahwa untuk menunjang penegakan diagnosis penyakit dan


peningkatan mutu pelayanan klinis di puskesmas maka perlu
dilakukan pengembangan pelayanan klinis melalui layaan
pemeriksaan laboratorium puskesmas;
b. bahwa untuk melaksanakan pemeriksaan laboratorium dan
menjamin keberlangsungan pemeriksaan secara berkesinambungan,
maka perlu ditentukan rentang nilai normal yang menjadi rujukan
hasil pemeriksaan di Puskesmas;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada
huruf a, b, dan c maka perlu menetapkan Keputusan Kepala UPTD
Puskesmas Kukupang tentang Rentang Nilai Normal Laboratorium.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;


2. Peraturan Menteri Keseharan RI nomor 43 tahun 2013 tentang
syarat penyelenggaraan laboratorium klinik yang baik;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2019 tentang
Puskesmas;
4. Keputusan Menteri Kesehatan RI nomor 37 tahun 2012
tentang penyelenggaraan Laboratorium Pusat Pelayanan Kesehatan
Masyarakat.
MEMUTUSKAN,
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS KUKUPANG
TENTANG RENTANG NILAI NORMAL LABORATORIUM
PUSKESMAS KUKUPANG.
KESATU : Rentang nilai normal yang menjadi rujukan hasil laboratorium di
Puskesmas Kukupang sebagai mana terlampir pada lampiran yang
merupakan bagian tidak terpisahkan;
KEDUA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Kukupang
Pada Tanggal : 20 Januari 2023
KEPALA UPTD PUSKESMAS KUKUPANG,

Erna W. Murad, A.Md. Keb


NIP. 19820105 200501 2 014
LAMPIRAN 1 : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS KUKUPANG
NOMOR : 188.4/342/PKM-KKP/2023
TENTANG : NILAI NORMAL LABORATORIUM UPTD KUKUPANG

Rentang nilai rujukan hasil pemeriksaan laboratorium.Setiap pelaporan hasil pemeriksaan


laboratorium selalu menyertakan rentang nilai rujukan dengan satuan. Rentang nilai rujukan hasil
pemeriksaan laboratorium berdasarkan brosur kit ragensia yang terdapat dalam buku II modul
pelatihan teknis tenaga laboratorium di puskesmas kementerian kesehatan republik indonesia tahun
2015.

a. Kimia Darah
PARAMETER NILAI NORMAL

Glukosa Puasa 80 – 109 md/ dL


Glukosa 2 jam PP 70 – 140 mg/ dL
Glukosa Sewaktu 80 – 200 mg/ dL
Cholesterol total < 200 mg/ Dl
Asam Urat L : 3 – 7 mg/dl,
P : 3 – 5 mg/dL
b. Hematologi
PARAMETER NILAI NORMAL
Hemoglobin (Hb) L : 13-18 g/dl,
P : 12-16 g/dl
A: 11-16 g/dl
c. Urinalysis Strips U-11
PARAMETER NILAI NORMAL

Makroskopis Kuning, Jernih

Leu Negatif

Nit Negatif

Uro 0.2(3.5)

Pro Negatif

pH 5.0
Blood Negatif
Sg 1.000
Keton Negatif
Bil Negatif
Glu Negatif
Asc Negatif
d. Serologi
PARAMETER NILAI NORMAL
HIV Non Reaktif
SIFILIS Non Reaktif
HbsAg Non Reaktif
DBD Dengue IgG: Non Reaktif
Dengue IgM: Non Reaktif

e. Bakteriologi
PARAMETER NILAI NORMAL
Pemeriksaan Sputum / BTA Negatif

Ditetapkan di : Kukupang
Pada Tanggal : 20 Januari 2023
KEPALA UPTD PUSKESMAS KUKUPANG,

Erna W. Murad, A.Md. Keb


NIP. 19820105 200501 2 014

Anda mungkin juga menyukai