Anda di halaman 1dari 3

FOOD AND BEVERAGE SERVICE

FB DAPARTEMENT

Bagian yang ada di hotel yg menyiapkan makan dan minum tamu dalam hotel maupun luar hotel

A.PRAMUSAJI

Seseorang yang bekerja di restaurant yg bertugas untuk menyambut tamu dan melayani tamu, baik
itu makanan maupun minuman sesuai dengan SOP

SYARAT-SYARAT PRAMUSAJI

SYARAT FISIK

-SEHAT JASMANI

-GIGI BERSIH

-PENDENGARAN JELAS

-TIDAK ADA PENYAKIT MENULAR

SYARAT NON FISIK

-BADAN TEGAK TIDAK LOYO

-MENGGUNAKAN UNIFORM HOTEL

-TIDAK BAU BADAN

-TIDAK MENGGUNAKAN PERHIASAN BERLEBIHAN

-TIDAK MENGGUNAKAN PERHIASAN BERLEBIHAN

-TIDAK BERAMBUT GONDRONG,BERKUMIS,BERJENGGOT

-KUKU TIDAK PANJANG DAN BERSIH

SYARAT WAITER/ESS

-EDUCATION BACKROUND

-SPEAKING (ENGLISH)

-FRIENDLY

-SMILE AND GREAT

-HONEST AND PATIENT

-WORK HARD

-MENTALITY
-KNOWLADGEBABLE (FOOD AND BEVERAGE)

-TEAM WORK

-CONFIDENT

-INICIATIVE

-SENSE OF BELONGING

-CAREFULLNESS

-QUICKNESS

-LOYALITY

-WILLING TO KNOW AND WILLING TO LEARN

-DISCIPLINE

-ATTENDANCE

-INTERESTED

-IKHLAS

SEQUENCE OF SERVICE

1. BEFORE OPERATIONAL RESTAURANT


 SEBELUM OPERASIONAL RESTAURANT (PREPARATION)
 MEMBUKA RESTAURANT
 MENYALAKAN LAMPU,AC, DAN SEJENISNYA
 MEMBERSIHKAN AREA RESTAURANT
 MENYIAPKAN KEBUTUHAN OPERATIONAL RESTAURANT / RESTAURANT EQUIPMENT
 MENATA MEJA (SET UP MEJA) SESUAI DENGAN STANDART
 MEMBACA BUKU KOMUNIKASI
 FOLLOW UP REQUESATION FROM EVENING SHIFT
2. OPERATIONAL RESTAURANT
 OPERATIONAL RESTAURANT
 MENYAMBUT TAMU YANG DATANG KE RESTAURANT/SERVICE CUSTOMERS SESUAI
DENGAN SEQUENCE OF SERVICE
 MENJUAL PRODUK (FOOD AND BEVERAGE)
 MELAYANI DAN MEMNUHI KEBUTUHAN,SERTA KEINGINAN TAMU,(BAIK MAKANAN
MAUPUN MINUMAN), SERTA KEINGINAN LAINNYA, SEHINGGA TAMU MERASA PUAS
 MEINGKATKAN REVENUE/PENDAPATAN
 MENJAGA REPUTASI RESTAURANT
 UJUNG TOMBAK PERUSAHAAN / BERADA DI RESTAURANT
3. AFTER OPERATINAL RESTAURANT
 AFTER OPERATIONAL RESTAURANT / RESTAURANT CLOSSING
 MEMBERSIHKAN (POLISH), PERALATAN RESTAURANT YANG SUDAH DIPAKAI
OPERATIONAL (CUTLERIES,CHINA WARE, GLASSWARE, LINENS)
 MENCATAT HASIL PENJUALAN
 MEMBUAT LAPORAN SELAMA OPERATIONAL RESTAURANT
 MENGISI LOOK BOCK DAN COMMUNICATION BOOK
 MEMBUAT MISE EN PLACE UNTUK OPERATIONAL BERIKUTNYA
 MENGEMBALIKAN BARANG” YANG SUDAH DIGUNAKAN KE TEMPATNYA (BOTTLES AND
LINEN)
 MEMATIKAN AC, LAMPU, DAN SEJENISNYA
 MEMBUANG SAMPAH KE TEMPATNYA
 MENUTUP RESTAURANT SELURUHNYA
 PULANG, GOING HOME

Anda mungkin juga menyukai