Anda di halaman 1dari 20

TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB

( DESKRIPSI PEKERJAAN )

BANDJAK
GROUP
MANAGER RESTAURANT

1. MEMIMPIN DAN MEMASTIKAN OPERATIONAL RESTO


BERJALAN BAIK.
2. MENGELOLAH DAN MEMELIHARA SUMBER DAYA YANG
ADA SEBAIK MUNGKIN UNTUK BISA MENCAPAI TARGET
( ASET, ORANG, BUDGET, SISTEM, STOK, WAKTU)
3. MEMASTIKAN KUALITAS PELAYANAN DAN KENYAMANAN
DI DALAM RESTO
4. MEMASTIKAN SELURUH TIM YANG DIPIMPIN MEMATUHI
PERATURAN DAN KEBIJAKAN YANG DIBUAT
PERUSAHAAN DAN MENCAPAI MISI DAN VISI
PERUSAHAAN.
5. MEMASTIKAN SEMUA TIMNYA MEMAHAMI DAN
MENUMBUHKAN NILAI NILAI PERUSAHAAN DALAM
DIRI SETIAP TIMNYA.
6. MEMBERIKAN PENGARAHAN, MOTIVASI DAN
MENGINSPIRASI TIMNYA UNTUK PELAYANAN TERBAIK.
7. MEMPERTAHANKAN SERTA MENINGKATKAN
KERJASAMA TIM
8. MENJALIN HUBUNGAN BAIK DENGAN SETIAP TIMNYA,
PARA PELANGGAN DAN PIHAK TERKAIT LAINNYA.
9. BERKOMUNIKASI DENGAN PARA PELANGGAN DAN
MEMASTIKAN KEPUASAN PELANGGAN.
9. MEMPERTAHANKAN DAN MENINGKATKAN
PENDAPATAN (OMSET) SERTA KEUNTUNGAN (PROFIT)
10.MELAKUKAN EVALUASI SECARA BERKALA
11. KREATIF DAN INOVATIF
HEAD SERVICE FOOD AND BEVERAGE

1. MEMASTIKAN PROSES KERJA DI DIVISINYA BERJALAN


DENGAN BAIK DAN BENAR. (PENGORDERAN, PENGIRIMAN
MAKANAN & MINUMAN, PEMBILLINGAN DAN CLEAR UP)
2. MENGELOLA SUMBER DAYA MANUSIA DALAM DIVISINYA.
(KUANTITAS DAN KUALITAS)
3. MEMASTIKAN TIM DALAM DIVISINYA MEMAHAMI DAN
BISA MELAKUKAN TUGASNYA DENGAN BAIK DAN BENAR.
4. MEMASTIKAN PERSIAPAN SEMUA PERALATAN DAN
PERLENGKAPAN YANG DIPAKAI SUDAH DILAKUKAN
DENGAN BAIK DAN BENAR.
5. MEMELIHARA RUANGAN DAN SELURUH AREA MAKAN SERTA
SEMUA FASILITASNYA TETAP BERSIH, NYAMAN, RAPI DAN
MENARIK
6. MEMASTIKAN PELAYANAN TERBAIK SUDAH DIJALANKAN DAN
MEMASTIKAN KEPUASAN PELANGGAN.
7. MENANGANI KELUHAN PELANGGAN DENGAN BAIK DAN BENAR.
8. MEMBUAT JADWAL KERJA TIM DI DIVISINYA.
9. MELAKUKAN EVALUASI SECARA BERKALA ATAS KINERJA
TIMNYA
10. MENGHASILKAN IDE IDE KREATIF YANG MENUNJANG
PERTUMBUHAN TIM DAN PERUSAHAAN.
HEAD KITCHEN

1. MEMASTIKAN PROSES KERJA DI DIVISINYA BERJALAN


DENGAN BAIK DAN BENAR. (DARI TAHOO LUAR,
GORENG/STEAM/BAKAR/MASAK, HINGGA KE CHECKER)
2. MENGELOLA SUMBER DAYA MANUSIA DALAM DIVISINYA.
(KUANTITAS DAN KUALITAS)
3. MEMASTIKAN KUALITAS BAHAN BAKU YANG DIPAKAI
SESUAI STANDARD PERUSAHAAN.
4. MEMASTIKAN SEMUA KEBUTUHAN BAHAN BAKU SAYUR
DAN SAOS TERSEDIA CUKUP SERTA PEMELIHARAANNYA
DILAKUKAN DENGAN BAIK DAN BENAR.
5. MEMASTIKAN PERSIAPAN SEMUA PERALATAN DAN
PERLENGKAPAN YANG DIPAKAI SUDAH DILAKUKAN DENGAN
BAIK DAN BENAR.
6. MEMASTIKAN KUALITAS MASAKAN YANG DIBUAT (RASA,
JUMLAH DAN PENAMPILAN)
7. MEMASTIKAN PENYEDIAAN CATERING BAGI SELURUH
KARYAWAN
8. MEMBUAT JADWAL KERJA TIM DI DIVISINYA.
9. MELAKUKAN EVALUASI SECARA BERKALA ATAS KINERJA
TIMNYA
10. MENGHASILKAN IDE IDE KREATIF YANG MENUNJANG
PERTUMBUHAN TIM DAN PERUSAHAAN.
HEAD PASAR IKAN

1. MEMASTIKAN PROSES KERJA DI DIVISINYA BERJALAN


DENGAN BAIK DAN BENAR. (PEMELIHARAAN, PENJUALAN,
PENGINPUTAN HINGGA PEMOTONGAN)
2. MENGELOLA SUMBER DAYA MANUSIA DALAM DIVISINYA.
(KUANTITAS DAN KUALITAS)
3. MEMASTIKAN KUALITAS BAHAN BAKU SEAFOOD YANG
DIPAKAI SESUAI STANDARD PERUSAHAAN.
4. MEMASTIKAN SEMUA KEBUTUHAN BAHAN BAKU
SEAFOOD TERSEDIA CUKUP SERTA PEMELIHARAANNYA
DILAKUKAN DENGAN BAIK DAN BENAR.
5. MEMASTIKAN PERSIAPAN SEMUA PERALATAN DAN
PERLENGKAPAN YANG DIPAKAI SUDAH DILAKUKAN
DENGAN BAIK DAN BENAR.
6. MEMBUAT JADWAL KERJA TIM DI DIVISINYA.
7. MELAKUKAN EVALUASI SECARA BERKALA ATAS
KINERJA TIMNYA
8. MENGHASILKAN IDE IDE KREATIF YANG MENUNJANG
PERTUMBUHAN TIM DAN PERUSAHAAN.
SUPERVISOR
1. MERENCANAKAN KEGIATAN BAIK YANG MENJADI TUGASNYA MAUPUN BAWAHANNYA
2. MENGAWASI DAN MENGONTROL SEMUA KEGIATAN YANG BERADA DI LINGKUPNYA
BERJALAN DENGAN LANCAR. ( cek absensi, cek standard penampilan, menangani
complain, cek persiapan dll )
3. MEMASTIKAN SEMUA ORANG DALAM LINGKUPNYA DAPAT MENJALANKAN TUGAS
DAN PEKERJAANNYA DENGAN BAIK DAN BENAR SESUAI DESKRIPSI PEKERJAAN
MASING MASING YANG DIBERIKAN.
4. MEMBERIKAN ARAHAN AGAR SEMUA TUGAS BISA DILAKUKAN DENGAN BAIK DAN
BENAR. ( briefing rutin, training dll )
5. MEMASTIKAN SEMUA PERLENGKAPAN DAN PERALATAN DALAM KONDISI SIAP PAKAI.
6. MEMBERIKAN CONTOH YANG BAIK DAN BENAR KEPADA SEMUA TIM DI DIVISINYA.
(penampilan, kedisiplinan, kepedulian dan cara kerja)
7. MEMASTIKAN KEBERSIHAN DAN KENYAMANAN DI AREA KERJANYA.
SUPERVISOR SERVICE
• MEMASTIKAN SEMUA TAMU DILAYANI DENGAN BAIK
• MEMASTIKAN SEMUA PESANAN TAMU SUDAH DIHIDANGKAN
• MEMASTIKAN SEMUA PROSES BILLING SUDAH DILAKUKAN
• MENANGANI KELUHAN TAMU DENGAN BAIK DAN BENAR
SUPERVISOR KITCHEN
• MEMASTIKAN PERSIAPAN DI DAPUR SUDAH DAN DILAKUKAN
DENGAN BAIK DAN BENAR
• MEMASTIKAN PENERIMAAN BAHAN BAKU YANG DIKIRIM
SESUAI DENGAN PEMESANAN. (KUANTITAS DAN KUALITAS)
SUPERVISOR KITCHEN
• MEMASTIKAN PENGHITUNGAN STOK SETIAP AKHIR BULAN
DILAKUKAN DENGAN BAIK DAN BENAR.
• MEMASTIKAN JADWAL PEMBERSIHAN AREA DAPUR BESERTA
FASILITASNYA DIJALANKAN DENGAN BAIK DAN BENAR.
SUPERVISOR BAR
• MEMASTIKAN PENERIMAAN BAHAN BAKU YANG DIKIRIM SESUAI
DENGAN PEMESANAN. (KUANTITAS DAN KUALITAS)
• MEMASTIKAN PESANAN TAMU SUDAH DIPROSES DENGAN BAIK
DAN BENAR.
• MEMASTIKAN PENGHITUNGAN STOK SETIAP AKHIR BULAN
DILAKUKAN DENGAN BAIK DAN BENAR.
SUPERVISOR PASAR IKAN
• MEMASTIKAN PENERIMAAN BAHAN BAKU SEAFOOD YANG
DIKIRIM SESUAI DENGAN PEMESANAN. (KUANTITAS DAN
KUALITAS)
• MEMASTIKAN PESANAN TAMU SUDAH DILAYANI DAN
DIPROSES DENGAN BAIK DAN BENAR.
• MEMASTIKAN PERAWATAN PRODUK SUDAH DIJALANKAN
DENGAN BAIK DAN BENAR SETIAP HARI.
• MEMASTIKAN PENGHITUNGAN STOK SETIAP AKHIR BULAN
DILAKUKAN DENGAN BAIK DAN BENAR.
PR – MARKOM
1. MELAKUKAN KEGIATAN KOMUNIKASI YANG BISA MEMBANGUN CITRA BAIK
PERUSAHAAN.
2. MEMBERIKAN INFORMASI DARI PERUSAHAAN DENGAN TUJUAN MENINGKATKAN
‘BRAND’ DAN MINAT PELANGGAN TERHADAP PRODUK YANG KITA JUAL.
3. MEMBUAT STRATEGI PEMASARAN UNTUK MENINGKATKAN JUMLAH PELANGGAN.
4. MEMASTIKAN PROGRAM PEMASARAN ATAU PROMOSI DARI PUSAT DIJALANKAN
DENGAN BAIK DAN BENAR.
5. MENGEVALUASI PROGRAM PEMASARAN ATAU PROMOSI YANG DIJALANKAN.
6. MENANGANI MEDIA SOSIAL PERUSAHAAN.
7. MENANGGAPI KELUHAN PELANGGAN DI MEDIA SOSIAL DENGAN BAIK DAN
SOPAN.
8. MENJALIN HUBUNGAN DENGAN PIHAK LAIN UNTUK TUJUAN KERJASAMA DALAM
PROGRAM PROMOSI PRODUK.
GRO (GUEST RELATION OFFICER)
1. MELAKUKAN PERSIAPAN AWAL :
• PENAMPILAN RAPI DAN SOPAN SESUAI PERATURAN PERUSAHAAN
• PENATAAN RECEPTIONIST DAN MEMASTIKAN KEBERSIHANNYA
• KESIAPAN PERLENGKAPAN YANG AKAN DIGUNAKAN
2. MENYAMBUT KEDATANGAN TAMU DENGAN RAMAH DAN MENGANTAR KE AREA
MAKAN
3. MENCATAT RESERVASI PELANGGAN KE DALAM BUKU RESERVASI DAN
MEMERIKSA RESERVASINYA SETIAP HARI
4. MENGATUR DAN MENGARAHKAN TEMPAT DUDUK TAMU JIKA TERJADI ANTRIAN
5. MENJAWAB PANGGILAN MELALUI TELEPON PERUSAHAAN DENGAN BAIK DAN
SOPAN.
6. MEMBERIKAN PENJELASAN YANG BAIK DAN BENAR SETIAP PERTANYAAN
PELANGGAN
SELLER PASAR IKAN
1. MELAKUKAN PENAWARAN PRODUK KEPADA PELANGGAN SESUAI
KEINGINAN DAN JUMLAH PELANGGAN.
2. MEMBERIKAN SARAN PRODUK DAN JENIS MASAKANNYA YANG BAIK
DAN MENARIK.
3. MENGATUR DAN MENGONTROL KECUKUPAN PRODUK YANG
DITAMPILKAN DI PASAR IKAN
4. MENJAGA KEBERSIHAN AREA PENJUALAN DI PASAR IKAN BESERTA
SEMUA FASILITASNYA.
INPUTER PASAR IKAN
1. MEMASUKKAN DATA PEMBELIAN PELANGGAN KE SISTEM DENGAN
BENAR DAN CEPAT.
2. MEMASTIKAN SEMUA PERALATAN DAN PERLENGKAPAN INPUT DATA
BISA BERJALAN DENGAN BAIK.
3. MEMELIHARA PERALATAN DAN PERLENGKAPAN INPUT DATA. (monitor,
keyboard, printer, timbangan digital)
4. MENJAGA KEBERSIHAN TEMPAT DAN AREA INPUT DATA.
BUTCHER PASAR IKAN
1. MELAKUKAN PERSIAPAN ATAS BEBERAPA PRODUK
2. MEMPROSES PEMOTONGAN PRODUK SEAFOOD YANG DIPILIH
PELANGGAN SESUAI DENGAN JENIS MASAKAN YANG DIMINTA.
3. MEMASTIKAN SEMUA PERALATAN DAN PERLENGKAPAN PEMOTONGAN
LENGKAP DAN SIAP PAKAI.
4. MEMELIHARA PERALATAN DAN PERLENGKAPAN PEMOTONGAN.
5. MENJAGA KEBERSIHAN TEMPAT DAN AREA PEMOTONGAN.
KASIR
1. MENERIMA TRANSAKSI PEMBAYARAN DARI PELANGGAN BAIK SECARA
CASH MAUPUN NON CASH DENGAN BAIK DAN CEPAT.
2. MEMASTIKAN SEMUA PERALATAN DAN PERLENGKAPAN PEMBAYARAN
SIAP DAN BISA BERJALAN DENGAN BAIK.
3. MEMELIHARA PERALATAN DAN PERLENGKAPAN PEMBAYARAN.
4. MENJAGA KEBERSIHAN TEMPAT DAN AREA PEMBAYARAN.

Anda mungkin juga menyukai