Anda di halaman 1dari 10

UNIVERSITAS

ISLAM RIAU SEMINAR PROPOSAL ISLAM

HUBUNGAN ANTARA KEBERSYUKURAN


TERHADAP MOTIVASI BERPRESTASI PADA
ATLET KARATE PEKANBARU

Firginia Angelia Ruga


NPM : 218110222
PROGRAM STUDI ILMU PSIKOLOGI
UNIVERSITAS
ISLAM RIAU

Faktor penting berpengaruhnya kesuksesan atlet


adalah tingginya kebutuhan atlet dalam
Latar berprestasi atau perasaan haus akan prestasi.
Belakang
Adanya rasa syukur dan ikhlas dalam menjalankan
latihan yang berat akan membuahkan hasil dari
kerja keras dan menambah rasa percaya diri dan
selalu termotivasi untuk menghasilkan suatu
prestasi

SEMINAR PROPOSAL ISLAM 02


UNIVERSITAS
ISLAM RIAU

Rumusan 01. Bagaimana tingkat kebersyukuran pada atlet


Pekanbaru?
Masalah
02. Bagaimana tingkat motivasi berprestasi pada atlet
Pekanbaru?

03. Apakah ada hubungan antara kebersyukuran


terhadap motivasi berprestasi pada atlet Pekanbaru?

Tujuan 01. Mengetahui tingkat kebersyukuran pada atlet


Pekanbaru

Penelitian 02. Mengetahui tingkat motivasi berprestasi pada atlet


Pekanbaru
03. Mengetahui apakah ada hubungan antara
kebersyukuran terhadap motivasi berprestasi pada
atlet Pekanbaru 03
SEMINAR PROPOSAL ISLAM
UNIVERSITAS
ISLAM RIAU Manfaat Teoritis
1. Hasil penelitian ini diharapkan dapat
menambah kajian dalam keilmuan
psikologi
Manfaat 2. Hasil penelitian ini dapat dijadikan
sebagai bahan penunjang penelitian
Penelitian selanjutnya yang berkaitan dengan
kebersyukuran dan motivasi
berprestasi

Manfaat Praktis
1. Hasil dari penelitian ini diharapkan
dapat membantu untuk meningkatkan
prestasi para atlet Pekanbaru

SEMINAR PROPOSAL ISLAM 4


UNIVERSITAS Landasan Teori
ISLAM RIAU
KEBERSYUKURAN
Takdir (2018), menjelaskan syukur dalam dua perspektif Menurut Takdir (2018) dimensi kebersyukuran
yaitu perspektif psikologi qurani dan perspektif psikologi menjadi 4 yaitu
positif. Syukur dalam perspektif psikologi qurani dimensi teologis,
merupakan bagian dari paradigma yang menekankan pada dimensi psikologis,
landasan yang terkandung dalam nilai-nilai ajaran Islam, dimensi sosiologis, dan
terutama dalam dunia kesufian (ilmu untuk mengetahui dimensi filosofis.
bagaimana cara menyucikan jiwa, menjernihan akhlaq).
Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Kebersyukuran
Penerimaan diri
Pengetahuan, pengalaman, dukungan sosial
Rasa apresiasi
Niat baik
Kecenderungan untuk bertindak positif dan nyata
Kemunculan pengalaman spiritual
Merasakan ketenangan jiwa/kepuasan batin SEMINAR PROPOSAL 05
UNIVERSITAS Landasan Teori
ISLAM RIAU
MOTIVASI BERPRESTASI
Chaplin (2002), Motivasi berprestasi adalah kecenderungan Karakteristik membedakan orang yang bermotivasi tinggi
seseorang untuk mencapai keberhasilan atau memperoleh dari orang yang bermotivasi rendah. Menurut McClelland
tujuan akhir yang diinginkan, individu berpartisipasi dalam (1987) identitas individu yang termotivasi mencapai
suatu tugas sendiri, berharap untuk berhasil dalam tugas berprestasi, ialah:
a.mau senantiasa mencari prestasi
yang diberikan, dan mendorong menghadapi hambatan
b.menggemari kompetisi
untuk menyelesaikan pekerjaan dengan cepat dan akurat.
c.mau senantiasa unggul
d.menggemari tantangan yang wajar
Aspek-Aspek Motivasi Berprestasi
e.menginginkan banyak feedback tentang keberhasilan
Bertanggung jawab atas perbuatannya
serta kegagalan, dibanding orang yang memiliki prestasi
Menggunakan feedback untuk perbuatannya
rendah
Cenderung menyukai tantangan dan menimbang
resiko
Kreatif dan inovatif
Waktu penyelesaian tugas
Keinginan menjadi yang terbaik
SEMINAR PROPOSAL 06
UNIVERSITAS
ISLAM RIAU
Kerangka Berfikir

Motivasi
Kebersyukuran
Berprestasi

Hipotesis Penelitian
Terdapat hubungan antara Kebersykuran terhadap
Motivasi Berprestasi pada atlet Karate Pekanbaru

SEMINAR PROPOSAL ISLAM 07


UNIVERSITAS
ISLAM RIAU

Metode Penelitian

Jenis Metode subjek & Sumber Data Identifikasi


Metode penelitian populasi Sumber data primer Variabel
yang digunakan Atlet karate pada kajian x = Kebersyukuran
adalah metode Pekanbaru penelitian ini ialah y = Motivasi
kuantitatif berjumlah 50 orang kuisioner Berprestasi
atlet

SEMINAR PROPOSAL ISLAM 08


UNIVERSITAS
ISLAM RIAU
Metode Penelitian

metode pengumpulan data validitas dan reliabilitas Asumsi Dasar

Terdapat dua skala yang validitas = menggunakan validitas isi Uji normalitas
menjadi tolak ukur dalam reliabilitas = mengetahui sejauh mana Uji Linearitas
skala kebersyukuran hasil pengukuran tetap konsisten Uji hipotesis
skala motivasi berprestasi

SEMINAR PROPOSAL ISLAM 09


Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai