Anda di halaman 1dari 5

PENINGKATAN KOMPETENSI KARYAWAN

No. Dokumen No. Revisi Halaman :

KLINIK BUNDA
THAMRIN
Tanggal Terbit Ditetapkan
Kepala Cabang

STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
Lini, SH

1. Pengertian Pendidikan dan pelatihan adalah suatu proses pembinaan,


pengembangan dan peningkatan kemampuan personil dalam
mengeluarkan gagasan sehingga personil dapat menunaikan tugasnya
dengan baik
2. Tujuan Prosedur ini bertujuan untuk mengembangkan sumber daya manusia di
Klinik Bunda Thamrin dalam rangka peningkatan mutu pelayanan
3. Kebijakan 1. Surat keputusan kepala cabang klinik bunda thamrin No.
04.011/KCB-LKBT-BA/SK/X/2023 tentang instruksi penyusunan /
pembuatan standar prosedur operasional (spo).
2. Surat keputusan kepala cabang klinik bunda thamrin No.
04.012/KCB-LKBT-BA/SK/X/2023 tentang pemberlakuan standar
prosedur operasional (spo) layanan klinis dan non klinis.
4. Referensi SNI ISO 15189 : 2012 klausul 5.1.5
5. Alat
6. Prosedur / A. Pelatihan oleh Pihak Eksternal
Langkah-langkah 1. Klinik Bunda Thamrin mendapat Undangan Pelatihan Karyawan
yang ditujukan ke Kepala Cabang .

Nama Tanda Tangan Tanggal


Dibuat oleh Dara Ika Meutia, S.Psi 15/09/2023
Diperiksa oleh Azhari Panjaitan, A.Md 18/09/2023
Disahkan oleh
PENINGKATAN KOMPETENSI KARYAWAN
No. Dokumen No. Revisi Halaman :

KLINIK BUNDA
THAMRIN
Tanggal Terbit Ditetapkan
Kepala Cabang

STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
Lini, SH

2. Kepala Cabang mendisposisikan surat pelatihan tersebut ke Ka


SDM & Umum.
3. Kepala Cabang menyiapkan nama nama peserta untuk diajukan
4. Kepala Cabang menyerahkan ke Ka. SDM dan Umum untuk
penyelesaian administrasi dan pembiayaan.
5. HRD menyiapkan segala administrasi yang dibutuhkan oleh
peserta.
6. Pendidikan dan pelatihan yang difasilitasi oleh Klinik Bunda
Thamrin mengharuskan karyawan yang mengikuti pelatihan
mengisi formulir perjanjian ikatan dinas, sertifikat hasil
pendidikan dan pelatihan yang asli diserahkan ke HRD.
7. Pendidikan dan pelatihan dengan biaya sendiri maka Salinan
sertifikat hasil pendidikan dan pelatihan diserahkan ke HRD.
8. Karyawan yang mengikuti pendidikan dan pelatihan melaporkan
hasil pendidikan dan pelatihannya kepada team mutu.
B. Pelatihan oleh Pihak Internal
1. Berdasarkan kebutuhan, kepala unit meminta kepada HRD

Nama Tanda Tangan Tanggal


Dibuat oleh Dara Ika Meutia, S.Psi 15/09/2023
Diperiksa oleh Azhari Panjaitan, A.Md 18/09/2023
Disahkan oleh
PENINGKATAN KOMPETENSI KARYAWAN
No. Dokumen No. Revisi Halaman :

KLINIK BUNDA
THAMRIN
Tanggal Terbit Ditetapkan
Kepala Cabang

STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
Lini, SH

untuk dilakukan pelatihan internal.


C. Evaluasi Pendidikan dan Pelatihan
1. HRD menyurati Kepala Cabang untuk dilakukan transfer
knowledge oleh peserta yang telah selesai mengikuti pelatihan.
2. HRD menyiapkan ruang, waktu dan para personil terkait untuk
evaluasi tersebut, dengan menunjuk karyawan yang baru
mengikuti pelatihan untuk melaksanakan presentasi hasil
pendidikan dan pelatihannya.
3. Karyawan yang mengikuti training/pelatihan diberikan waktu
paling lama seminggu setelah selesai training/pelatihan untuk
melakukan presentase hasil pelatihannya.
4. Penilaian evaluasi hasil pelatihan terhadap personil akan dibuat
dalam bentuk pre tes dan post tes, Adapun yang membuat soal
pre tes dan post tes adalah unit yang terkait yang berhubungan
dengan materi pelatihan.
7. Unit Terkait Prosedur ini mencakup pengajuan dan evaluasi pendidikan dan pelatihan
untuk pengembangan personil yang berlaku bagi Staf HRD, Kepala unit,

Nama Tanda Tangan Tanggal


Dibuat oleh Dara Ika Meutia, S.Psi 15/09/2023
Diperiksa oleh Azhari Panjaitan, A.Md 18/09/2023
Disahkan oleh
PENINGKATAN KOMPETENSI KARYAWAN
No. Dokumen No. Revisi Halaman :

KLINIK BUNDA
THAMRIN
Tanggal Terbit Ditetapkan
Kepala Cabang

STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
Lini, SH

Admistrasi dan Umum Klinik Bunda Thamrin


8. Dokumen Terkait 1. Daftar Hadir (FRM/5.1.5/1.1)
2. Formulir Rencana Pelatihan Personil (FRM/5.1.5/1.2)
3. Evaluasi Pelatihan Personil (FRM/5.1.5/1.3)
4. Surat Perjanjian Ikatan Dinas (FRM/5.1.5/1.4)

REKAMAN HISTORIS

No Halaman Yang diubah Perubahan Diberlakukan Tanggal

Nama Tanda Tangan Tanggal


Dibuat oleh Dara Ika Meutia, S.Psi 15/09/2023
Diperiksa oleh Azhari Panjaitan, A.Md 18/09/2023
Disahkan oleh
PENINGKATAN KOMPETENSI KARYAWAN
No. Dokumen No. Revisi Halaman :

KLINIK BUNDA
THAMRIN
Tanggal Terbit Ditetapkan
Kepala Cabang

STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
Lini, SH

Nama Tanda Tangan Tanggal


Dibuat oleh Dara Ika Meutia, S.Psi 15/09/2023
Diperiksa oleh Azhari Panjaitan, A.Md 18/09/2023
Disahkan oleh

Anda mungkin juga menyukai