Anda di halaman 1dari 2

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

PANITIA UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
Jalan Adam Malik KM.9 Kota Bengkulu

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER TAHUN AKADEMIK 2023/2024


Mata Kuliah : Kemuhammadiyahan
Program Studi : Ilmu Keperawatan
Tanggal Ujian : 16 November 2023
Waktu : 16.00-17.30 WIB
Dosen Pengampu : Dr.Dedy Novriadi. M.Pd.I

A.Petunjuk Soal:

‫ب‬
1. Awali kegiatan dengan membaca : ‫ ْسم هللا الرْح م ن الرح يم‬dan berdo’a terlebih
.
dahulu
2. Bacalah dengan teliti soal dan Jawablah Pertanyaan dibawah ini dengan
tepat dan benar.

B.Soal-Soal:

1. Apa yang melatar belakangi KH.Ahmad Dahlan mendirikan Organisasi

Muhammadiyah? Berdirinya Muhammadiyah adalah karena alasan-alasan dan


tujuan-tujuan sebagai berikut: (1) Membersihkan Islam di Indonesia dari
pengaruh dan kebiasaan yang bukan Islam; (2) Reformulasi doktrin Islam
dengan pandangan alam pikiran modern; (3) Reformulasi ajaran dan
pendidikan Islam; dan (4) Mempertahankan Islam dari pengaruh dan serangan
luar (H.A. Mukti Ali, dalam Sujarwanto & Haedar Nashir, 1990: 332).

2. Jelaskan Azas dan Tujuan Muhammadiyah ? Maksud dan tujuan


Muhammadiyah adalah menjunjung tinggi agama Islam sehingga terwujud
masyarakat Islam yang sebenar-benarnya. Sementara itu, Muhammadiyah
merupakan gerakan Islam dakwah amar ma’ruf nahi munkar dan tajdid
(pembaruan tentang pokok ajaran Islam) yang bersumber pada al-Qur’an dan
as-Sunnah as-Sohihah.

3. Jelaskan Hal-Hal yang dapat merusak dan Meniadakan Iman ?


1.Berbuat kesyirikan. Syirik adalah Alloh SWT dengan sesuatu atau
menyamakan Alloh dengan yang lain (menyembah selain Alloh).

2.Berkeras hati

3.Mendatangi tukang ramal.

4. Jelaskan ancaman bagi pelaku syirik ? Mendapat azab neraka yang kekal,
dalam surah Al Bayyinah ayat 6: “Sesungguhnya orang-orang yang kufur dari
golongan Ahlulkitab dan orang-orang musyrik (akan masuk) neraka Jahanam.
Mereka kekal di dalamnya. Mereka itulah seburuk-buruk makhluk.” Ditolaknya
amal ibadah oleh Allah SWT.

‫ من جد و جد‬menyekutukan

Anda mungkin juga menyukai